MAGANG KEWIRAUSAHAAN DI SENTRA PEMBIBITAN DAN BUDIDAYA ANGGREK

Authors

  • Untung Santoso
  • Fatimah Nursandi
  • Erny Ishartati

DOI:

https://doi.org/10.22219/dedikasi.v3i0.901

Abstract

Kegiatan magang di sentra industry pembibitan dan budidaya anggrek Mitra Anggrek Indonesia Batu, bertujuan untuk member pengalaman langsung kepada mahasiswa peserta magang tentang bagaimana membuat bibit anggrek. Mereka mempelajari pengetahuan praktis mulai dari proses persilangan, pemeliharaan buah dan biji, pembuatan media, menanam biji secara in vitro, pembesaran bibit, proses aklimitasasi, budidaya secara umum serta belajar memahami bagaimana aspek manajerial dan pemasarannya. Tidak itu saja, mereka juga diajak studi banding ke industry pembibitan anggrek yang lain baik yang kecil maupun yang besar agar lebih membangkitkan semangat minat menjadi wirausaha baru di bidang peranggrekan.

 

Keyword : Magang, Kewirausahaan, Anggrek.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2012-06-02

Issue

Section

Articles