Wacana Solidaritas Muslim Indonesia dalam Teks Pengungsi Muslim Etnis Rohingya Pada Media Daring Viva.co.id

Authors

  • Eggy Fajar Andalas Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas Muhammadiyah Malang

DOI:

https://doi.org/10.22219/satwika.v1i2.7014

Keywords:

analisis wacana kritis, strategi wacana, media massa, ekslusi, inklusi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membedah strategi pembentukan wacana solidaritas muslim Indonesia dalam kasus mulim Rohingya oleh media massa Indonesia. Untuk melakukan hal tersebut dimanfaatkan teori analisis wacana Theo Van Leeuwen. Metode yang digunakan adalah analisis isi. Sumber data penelitian adalah tujuh teks berita daring dari media massa viva.co.id. Hasil penelitian menunjukkan konstruksi wacana yang dibangun cenderung mengedepankan citra Indonesia sebagai bangsa dengan umat muslim terbesar di dunia sebagai pahlawan kemanusiaan. Motif penggambaran wacana kemanusiaan dibangun melalui isu agama dan kemanusiaan. Konstruksi tersebut berdampak terhadap pemarjinalan kelompok lain. Pemerintah Myanmar justru lebih digambarkan dengan beragam citra negatif, begitu juga dengan para pengungsi Rohingya yang selalu digambarkan sebagai kelompok yang benar-benar sedang kesusahan dan benar-benar membutuhkan bantuan. Terdapat bobot pemberitaan yang tidak seimbang yang dilakukan oleh media viva.co.id yang berdampak pada pemarjinalan kelompok ini.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ardianto, Elvinaro. 2012. Analisis Wacana Kritis Pemberitaan Harian Pikiran Rakyat dan Harian Kompas Sebagai Public Relations Politik dalam Membentuk Branding Reputation Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Jurnal Ilmu Komunikasi, Vol 2. No. 1.

Badara, Aris. 2012. Analisis Wacana: Teori, Metode, dan Penerapannya pada Wacana Media. Jakarta: Kencana Prenanda Media Grup

Cahaya, A I. Rohingya, Kroban Minoritas yang Terusir Dari Negaranya. (www.setkab.go.id/artikel-5309-html). Diakses 29 Mei 2015

Denzin, N K dan Lincoln Y S (ed). 1994. Handbook of Qualitative Research. London: Sage Publication.

Eriyanto. 2012. Analisis Wacana: Pengantar Analisis Teks Media. Yogyakarta: LKIS.

Fitriyani, Amalia. 2011. Analisis Wacana Kritis Pencitraan Susilo Bambang Yudhoyono Sebagai Politikus dalam Buku Pak Beye dan Politiknya Terbitan PT. Kompas Media Nusantara. Skripsi tidak terbitkan. Yogyakarta: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Pembangunan Nasional “Veteran”

Ibrahim, I.S, dan Suranto, H. 1998. Wanita dan Media: Konstruksi Ideologi Gender dalam Ruang Publik Orde Baru. Bandung: Remaja Rosda Karya

Leeuwen, Theo Van. 2008. Discourse and Practice: New Tools for Critical Discourse Analysis. New York: Oxford University Press.

Romli, Asep Syamsul M. Jurnalistik Online: Pengantar Praktis Mengelola Media Online. Bandung: Nuansa

Suganda, Dadang,. Wagiati,. Darmayanti, Nani,.. 2007. Representasi Sosok Tenaga Kerja Wanita (TKW) Indonesia dalam Wacana Berita Pada Harian Umum Utusan Malaysia dan Harian Umum Kompas Indonesia: Kajian Analisis Wacana Kritis. Makalah Simposium Kebudayaan Indonesia- Malaysia ke X. Bandung: Fakultas Sastra Universitas Padjajaran.

Downloads

Published

2019-03-28

How to Cite

Andalas, E. F. (2019). Wacana Solidaritas Muslim Indonesia dalam Teks Pengungsi Muslim Etnis Rohingya Pada Media Daring Viva.co.id. Satwika : Kajian Ilmu Budaya Dan Perubahan Sosial, 1(2), 8–19. https://doi.org/10.22219/satwika.v1i2.7014

Issue

Section

Original Research