Satwika : Kajian Ilmu Budaya dan Perubahan Sosial https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC <table class="data" width="100%" bgcolor="#f0f0f0"> <tbody> <tr valign="top"> <td width="20%">Journal title</td> <td width="80%"><strong>Satwika : Kajian Ilmu Budaya dan Perubahan Sosial</strong></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">Initials</td> <td width="80%"><strong>Jurnal Satwika </strong></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">Grade</td> <td width="80%"><strong>Peringkat 3 (Sinta 3) The <span id="result_box" lang="en">Decree <a href="https://drive.google.com/file/d/1jKdlBaqiX3wVF1X7HB9pQdhqlB1FPAG8/view?usp=sharing">225/E/KPT/2022</a></span></strong></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">Frequency</td> <td width="80%"><strong>2 issues per year (April, October)</strong></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">DOI</td> <td width="80%"><strong>prefix 10.22219 </strong>by <img src="https://ejournal.umm.ac.id/public/site/images/jurnaltiumm/Crossref_Logo_Stacked_RGB_SMALL.png" alt="" /> <strong><br /></strong></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">Print ISSN</td> <td width="80%"><strong><a href="http://issn.pdii.lipi.go.id/issn.cgi?daftar&amp;1489538771&amp;1&amp;&amp;" target="_blank" rel="noopener">2580-8567</a></strong></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">Online ISSN</td> <td width="80%"><strong><a href="http://issn.pdii.lipi.go.id/issn.cgi?daftar&amp;1496973297&amp;1&amp;&amp;" target="_blank" rel="noopener">2580-443x</a></strong></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">Editor-in-chief</td> <td width="80%"><strong><a href="https://scholar.google.com/citations?user=GkBcjyUAAAAJ&amp;hl=id&amp;oi=ao">Daroe Iswatiningsih</a> </strong></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">ManagingEditor</td> <td width="80%"><a href="https://scholar.google.com/citations?hl=id&amp;user=lSdj0l0AAAAJ"><strong>Eggy Fajar Andalas</strong></a></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">Publisher</td> <td width="80%"><a href="http://www.umm.ac.id/" target="_blank" rel="noopener"><strong>Universitas Muhammadiyah Malang</strong></a></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">Cit. Analysis</td> <td width="80%"><a href="https://scholar.google.co.id/citations?hl=id&amp;authuser=1&amp;user=phHP6ioAAAAJ" target="_blank" rel="noopener"><strong>Google Sholar</strong></a></td> </tr> <tr valign="top"> <td width="20%">Indexing</td> <td width="80%"><strong><a href="https://sinta.kemdikbud.go.id/journals/profile/7000">SINTA</a> | </strong><strong><a href="https://scholar.google.co.id/citations?hl=id&amp;user=phHP6ioAAAAJ&amp;view_op=list_works&amp;gmla=AJsN-F4PZ_O_ReU_GkBIwgfqibIRWCoux84BGCga5PzVh9vbHNCcneoVBZ6Ps8ciAriHzBoxA1muW14Z1qBQ0E1HLxeOOjcQk_l_NMg9dv3lRfjF82CtMNM;hl=id" target="_blank" rel="noopener">Google Scholar </a>| <a href="https://garuda.kemdikbud.go.id/journal/view/14578" target="_blank" rel="noopener">Garuda</a>|<a href="https://search.crossref.org/?q=atwika+%3A+Kajian+Ilmu+budaya+dan+Perubahan+Sosial&amp;from_ui=yes">Crossref</a>|</strong></td> </tr> </tbody> </table> <p><strong>Satwika: Kajian Ilmu Budaya dan Perubahan Sosial</strong>, ISSN: <a href="http://issn.pdii.lipi.go.id/issn.cgi?daftar&amp;1489538771&amp;1&amp;&amp;">2580-8567 (print)</a> and <a href="http://issn.pdii.lipi.go.id/issn.cgi?daftar&amp;1496973297&amp;1&amp;&amp;">2580-443x (online)</a> is published by the Institute of Culture, University of Muhammadiyah Malang. </p> <p><strong>Satwika: Kajian Ilmu Budaya dan Perubahan Sosial</strong> publishes scientific papers on cultural studies and social change. The journal is oriented towards research on cultural phenomena and current social changes. With the aim of dialogue in contemporary socio-cultural conditions, journals encourage cultural analysis and social change that challenge ideological modes, share inequitable justice, contribute to broad theoretical debates, and help stimulate new and progressive social involvement. This journal welcomes research related to culture and meaning, focusing on crucial questions about human existence and various societal problems today.</p> <p>Editors welcome scholars, researchers, and education practitioners worldwide to submit scholarly articles to be published in this journal. Experts will review all papers before being accepted for publication. Each author is solely responsible for the content of published articles.</p> <p>Editors accept that the article has not been published in other media with the writing format listed on page manuscript writing guidelines.</p> <p><strong>Satwika</strong> has been <strong>ACCREDITED</strong> with a grade "Sinta 3" by the Ministry of Research, Technology, and Higher Education (RistekDikti) of The Republic of Indonesia as an achievement for the peer-reviewed journal, which has excellent quality in management and publication. The recognition was published in Director Decree <strong><a href="https://drive.google.com/file/d/1jKdlBaqiX3wVF1X7HB9pQdhqlB1FPAG8/view?usp=sharing">225/E/KPT/2022</a></strong> on December 7, 2022, and is valid until 2026.</p> <p>To improve the quality, we inform you that starting from the issue of Volume 7 Number 2 October 2023, the article submitted must be in Bahasa Indonesia or English and at least <strong>35 articles referenced</strong> from primary resources, using <a href="https://www.mendeley.com/downloads"><strong><span style="color: windowtext; text-decoration: none; text-underline: none;">Mendeley</span></strong> </a>as referencing software and using <strong>Turnitin</strong> as a plagiarism checker.</p> en-US <p>Authors who publish with Satwika : Kajian Ilmu Budaya dan Perubahan Sosial agree to the following terms:</p> <ol> <li>For all articles published in Satwika, copyright is retained by the authors. Authors give permission to the publisher to announce the work with conditions. When the manuscript is accepted for publication, the authors agree to automatic transfer of the publishing right to the publisher.</li> <li>Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a <a href="http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/" rel="license">Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License</a> that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.</li> <li>Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.</li> <li>Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See <a href="http://opcit.eprints.org/oacitation-biblio.html">The Effect of Open Access</a>)</li> </ol> <div> </div> <div><img src="https://i.creativecommons.org/l/by-sa/4.0/88x31.png" alt="Creative Commons License" /></div> <div><strong>Satwika </strong>is licensed under a <a href="http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/" rel="license">Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License</a></div> iswatiningsihdaroe@gmail.com (Daroe Iswatiningsih) andalaseggy@gmail.com (Eggy Fajar Andalas) Mon, 06 May 2024 14:12:21 +0700 OJS 3.3.0.11 http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss 60 Front Matter Volume 8 No 1 April 2024 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/33641 Admin Satwika Copyright (c) 2024 Admin Satwika https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/33641 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Pengaruh Aktualisasi Konsep Diri dalam Self-Disclosure Gen Z terhadap Second Account pada Aplikasi Instagram di Kota Medan https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/33098 <p>Media sosial adalah platform yang digunakan orang untuk berbagi gambar, berita, informasi, dan konten lainnya, satu sama lain dan untuk meningkatkan hubungan sosial mereka. Masyarakat juga kerap memanfaatkan media sosial untuk menyampaikan perasaan tertentu yang mereka alami. Dengan begitu tujuan penelitian ada untuk mengetahui Aktualisasi konsep diri <em>Second Account</em> pada Aplikasi Instagram terhadap <em>Self</em><em>-Disclouser</em> Gen Z di Kota Medan. Dalam penelitian ini jenis metode yang digunakan adalah metode penelitian Kuantitatif. penelitian ini menjelaskan hubungan mempengaruhi dan dipengaruhi dari variabel-variabel yang akan diteliti yakni Aktualisasi konsep diri <em>second account</em> (variabel independen) dan <em>Self</em><em>-Disclouser</em> (variabel dependen). Penelitian ini berfokus pada Gen Z di Kota Medan. Data penelitian ini menggunakan data primer yakni data yang diperoleh secara langsung, untuk memperoleh pengambilan data menggunakan instrumen penelitian angket/kuesioner. Hasil penelitian menunjukaan bahwa uji korelasi antara aktualisasi konsep diri akun kedua dengan pengungkapan diri pada Gen Z menunjukkan koefisien korelasi sebesar 0,563 dan nilai signifikan sebesar 0,000. Tingkat hubungan yang sedang ditunjukkan oleh koefisien korelasi sebesar 0,563. Dalam hal ini dapat diketahui bahwa masyarakat kota Medan memanfaatkan media sosial untuk menyampaikan perasaan tertentu yang mereka alami. Ini adalah jenis keterbukaan diri (Self-Disclouser) di mana seseorang dengan sengaja menyampaikan pengalaman dan perasaannya secara verbal.</p> <p> </p> <p><em>Social media is a platform that people use to share images, news, information and other content, with each other and to enhance their social relationships. People also often use social media to convey certain feelings they experience. That way the purpose of the research is to find out the Actualization of the Second Account self-concept on the Instagram Application for Gen Z Self-Disclosers in Medan City. In this study, the type of method used is Quantitative research method. this research explains the relationship of influencing and being influenced by the variables to be studied, namely the Actualization of the second account self-concept (independent variable) and Self-Disclouser (dependent variable). This research focuses on Gen Z in Medan City. This research data uses primary data, namely data obtained directly, to obtain data collection using a questionnaire research instrument. The results showed that the correlation test between the actualization of the second account self-concept and self-disclosure in Gen Z showed a correlation coefficient of 0.563 and a significant value of 0.000. A moderate level of relationship is indicated by a correlation coefficient of 0.563. In this case, it can be seen that the people of Medan city utilize social media to convey certain feelings that they experience. This is a type of self-disclosure where a person intentionally conveys their experiences and feelings verbally. </em></p> Syifah Fhauziah Gultom, Laila Rohani Copyright (c) 2024 Syifah Fhauziah Gultom, Laila Rohani https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/33098 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Kesenian Tari Orang-Orang Bertopeng: Memperkuat Relasi Sosial dan Warisan Melayu Kalimantan Barat https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31808 <p>Tari Orang-orang Bertopeng memainkan peran penting dalam upacara pernikahan serta mempererat ikatan sosial di masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendalami peran dan fungsi Kesenian Tari Orang-orang Bertopeng dalam memperkuat relasi sosial, memelihara warisan budaya Melayu, serta memahami dinamika hubungan sosial. Kesenian Tari Orang-orang Bertopeng di Desa Mega Timur, Kalimantan Barat, mencerminkan kekayaan warisan budaya Melayu dan memainkan peran penting dalam upacara pernikahan. Dalam perspektif sosiologis, pertunjukan ini menjadi landasan untuk memahami dinamika hubungan sosial di masyarakat. Tarian ini tidak hanya berfungsi sebagai hiburan semata, tetapi juga sebagai medium yang mempererat ikatan antarindividu dan kelompok. Di antara anggota kesenian, terbentuk keakraban melalui kerjasama dan koordinasi, menciptakan norma dan nilai bersama yang menguatkan struktur sosial kelompok. Hubungan dengan masyarakat sekitar juga menjadi penting, di mana interaksi antara penampil dan penonton menciptakan respons positif dan memperkaya pengalaman bersama. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa observasi partisipatif, wawancara, studi pustaka, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Tari Orang-orang Bertopeng bukan hanya sebagai hiburan, melainkan juga sebagai representasi hubungan sosial yang kompleks dalam masyarakat sehari-hari. Tarian ini mencerminkan dinamika relasi sosial dalam masyarakat dan memperkuat hubungan sosial antara berbagai pihak yang terlibat dalam pertunjukan tari ini. Seni pertunjukan juga memainkan peran penting dalam membentuk, memelihara, dan memperluas jaringan sosial di tengah masyarakat. Interaksi antara penampil dan penonton dalam pertunjukan Tari Orang-orang Bertopeng menciptakan respons positif dan memperkaya pengalaman bersama. Kesenian Tari Orang-orang Bertopeng memainkan peran vital dalam memperkuat hubungan sosial dan memelihara warisan budaya Melayu. Pertunjukan tarian ini tidak hanya sebagai hiburan, tetapi juga sebagai representasi dinamika relasi sosial dalam masyarakat sehari-hari. Seni pertunjukan menjadi sarana penting dalam memperluas jaringan sosial dan memahami keanekaragaman budaya.</p> <p> </p> <p>The Masked People Dance plays a significant role in wedding ceremonies and strengthens social bonds within the community. This research aims to delve into the role and function of the Masked People Dance in reinforcing social relations, preserving Malay cultural heritage, and understanding social relationship dynamics. The Masked People Dance in Desa Mega Timur, West Kalimantan, reflects the richness of Malay cultural heritage and plays a crucial role in wedding ceremonies. From a sociological perspective, this performance serves as a foundation for understanding the dynamics of social relationships within the community. The dance not only serves as entertainment but also as a medium for strengthening bonds among individuals and groups. Among the members of the art, camaraderie is formed through cooperation and coordination, creating shared norms and values that strengthen the social structure of the group. Interaction with the surrounding community is also important, where interaction between performers and audiences creates positive responses and enriches shared experiences. The research method used is qualitative descriptive method with data collection techniques including participatory observation, interviews, literature studies, and documentation. The research findings indicate that the Masked People Dance is not only for entertainment but also a representation of complex social relationships in everyday life. This dance reflects the dynamics of social relations in society and strengthens social relationships among various parties involved in the dance performance. Performing arts also play a crucial role in shaping, preserving, and expanding social networks within the community. Interaction between performers and audiences in the Masked People Dance performance creates positive responses and enriches shared experiences. The Masked People Dance art plays a vital role in strengthening social relationships and preserving Malay cultural heritage. The dance performance is not just for entertainment but also a representation of the dynamics of social relations in daily life. Performing arts serve as an important means of expanding social networks and understanding cultural diversity.</p> Mega Cantik Putri Aditya, Iwan Ramadhan Copyright (c) 2024 Mega Cantik Putri Aditya, Iwan Ramadhan https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31808 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Adopsi Teknologi Informasi dalam Kegiatan Ekonomi Masyarakat Baduy Luar di Kanekes Banten https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32425 <p>Perkembangan teknologi di era digital lambat laun membawa arus perubahan dalam tatanan kehidupan masyarakat adat, termasuk masyarakat suku Baduy. Sebagaimana masyarakat adat lain, masyarakat Baduy Luar tidak terlepas dari pengaruh perkembangan era digital. Mereka mulai memanfaatkan teknologi sebagai alat penunjang aktivitas ekonomi. Studi ini bertujuan untuk mengetahui proses introduksi dunia digital pada masyarakat Baduy Luar, mendeskripsikan strategi ekonomi digital sebagai sebuah inovasi yang diadopsi masyarakat, dan mengetahui implikasinya terhadap moral ekonomi masyarakat Baduy. Penelitian ini menggunakan metode etnografi dengan pendekatan kualitatif. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi partisipan, wawancara mendalam, dan studi pustaka dengan teknik <em>purposive sampling</em>. Informan dalam penelitian ini adalah para tokoh adat dan masyarakat Baduy Luar yang aktif dalam kegiatan ekonomi digital. Analisis data menggunakan model Miles <em>and </em>Huberman. Hasil studi menunjukkan bahwa perubahan yang terjadi dalam kehidupan ekonomi Baduy Luar merupakan sebuah implikasi dari keterbukaan diri masyarakat terhadap modernisasi. Adopsi inovasi teknologi kemudian dimanfaatkan untuk mengembangkan ekonomi digital di tengah peraturan adat yang melarang penggunaan teknologi bagi masyarakat Baduy.</p> <p> </p> <p><em>The development of technology in the digital era gradually brings about changes in the life structure of indigenous communities, including the Baduy tribe. Like other indigenous communities, the Outer Baduy community cannot be separated from the influence of developments in the digital era. They begin to utilize technology as a supporting tool for economic activities. This study aims to understand the process of introducing the digital world to the Outer Baduy community, describe digital economic strategies as an adopted innovation, and ascertain its implications on the economic morals of the Baduy community. This study employs an ethnographic method with a qualitative approach. Data collection was carried out through participant observation, in-depth interviews, and a literature study using purposive sampling techniques. The informants in this research are traditional leaders and the Outer Baduy community who are active in digital economic activities. Data analysis uses the Miles and Huberman model. The results of the study indicate that the changes occurring in the economic life of Outer Baduy are an implication of the community's openness to modernization. The adoption of technological innovation is then utilized to develop a digital economy amidst customary regulations that prohibit the use of technology for the Baduy community.</em></p> Anisah Agustina, Setiadi Copyright (c) 2024 Anisah Agustina, Setiadi https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32425 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Analisis Determinan Minat Remaja Islam dalam Partisipasi Kegiatan Dakwah di Kota Tanjungbalai https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32924 <p>Dalam konteks Indonesia, praktik dakwah telah menjadi fenomena yang umum di masyarakat. Kegiatan seperti perayaan hari raya, ceramah, kajian agama, serta pelajaran mengaji rutin diadakan di berbagai masjid. Namun, di Kota <em>Tanjung Balai</em>, partisipasi remaja dalam kegiatan dakwah masih terbilang rendah. Meskipun organisasi remaja masjid sering menggelar beragam acara dakwah, jumlah anggota remaja yang aktif terlibat relatif sedikit, dengan kehadiran yang didominasi oleh orang tua. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis minat pemuda Islam di Kota <em>Tanjung Balai</em> terhadap partisipasi dalam kegiatan dakwah. Pendekatan kuantitatif digunakan dalam penelitian ini, dengan pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner yang disebarkan melalui platform Google Forms, kemudian dianalisis menggunakan perangkat lunak SPSS. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menghasilkan temuan yang valid dan sesuai dengan realitas lapangan melalui penerapan berbagai teknik analisis statistik yang relevan, seperti Uji Statistik Deskriptif, Regresi Linier Berganda, Uji t, dan Uji F. Berdasarkan analisis motivasi (X2), Religuis (X1), dan pengetahuan (X3), minat (Y) dalam partisipasi kegiatan dakwah remaja Islam dipengaruhi. Hipotesis alternatif (H1) diterima, sementara hipotesis nol (H0) ditolak, dengan hasil perhitungan F sebesar 73,490 dan nilai signifikansi (sig) = 0,001, yang melebihi nilai F tabel (1,17). Nilai signifikansi yang kurang dari 0,05 menunjukkan bahwa faktor-faktor tersebut secara simultan memainkan peran yang signifikan dalam memengaruhi partisipasi remaja Islam dalam kegiatan dakwah. Dari hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa minat untuk berpartisipasi dalam kegiatan dakwah secara signifikan dipengaruhi oleh faktor agama, motivasi, dan pengetahuan.</p> <p> </p> <p><em>In the Indonesian context, the practice of da'wah has become a common phenomenon in society. Activities such as holiday celebrations, lectures, religious studies, and recitation lessons are routinely held in various mosques. However, in Tanjung Balai City, youth participation in da'wah activities is still relatively low. Although mosque youth organizations often hold various da'wah events, the number of teenage members who are actively involved is relatively small, with attendance dominated by parents. Therefore, this study aims to analyze the interest of Islamic youth in Tanjung Balai City towards participation in da'wah activities. A quantitative approach was used in this study, with data collection conducted through questionnaires distributed through the Google Forms platform, then analyzed using SPSS software. The main objective of this research is to produce valid research results according to field facts through the use of various statistical analysis techniques, such as Descriptive Statistical Test, Multiple Linear Regression, t test, and F test. Based on the analysis of motivation (X2), Relequis (X1), and knowledge (X3), interest (Y) in the participation of Islamic youth da'wah activities is influenced. The alternative hypothesis (H1) is accepted, while the null hypothesis (H0) is rejected, with the result of F calculation of 73.490 and significance value (sig) = 0.001, which exceeds the value of F table (1.17). The significance value of less than 0.05 indicates that the factors simultaneously play a significant role in influencing Islamic youth participation in da'wah activities. From the results of the study, it can be concluded that interest in participating in da'wah activities is significantly influenced by the factors of religion, motivation, and knowledge.</em></p> Muhammad Wisudawan, Muhammad Fachran Haikal Copyright (c) 2024 Muhammad Wisudawan, Muhammad Fachran Haikal https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32924 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Model Kelembagaan Adat Desa dalam Membangun Ekonomi Produktif Masyarakat https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/29364 <p>Di tengah minimnya studi tentang model kelembagaan adat dan peranannya dalam sektor ekonomi, riset ini bertujuan untuk melahirkan model organisasi Lembaga Adat Desa yang efektif dan menggambarkan peranannya dalam pengembangan kegiatan ekonomi produktif masyarakat. Mengambil desain kualitatif, riset ini dilakukan di Desa Ngadisari Probolinggo dengan memanfaatkan teknik pengumpulan data seperti wawancara dan observasi. Dengan analisis tematik, hasil riset menunjukkan bahwa struktur kelembagaan adat di desa ini cenderung bersifat informal dan menekankan adanya kolaborasi kolegial antara kepala desa, Paruman Dukun Tengger, dan Parisada Hindu Dharma Indonesia. Ketiganya membentuk kesatuan entitas unik yang bertugas dalam melestarikan adat dan mengayomi masyarakat terkait hal-hal apapun. Peranan Lembaga Adat Desa ini dalam mengungkit kegiatan ekonomi produktif masyarakat cukup tampak dalam fungsinya sebagai pelindung aset ekonomi warga, lembaga yang mengajarkan pendekatan spiritual dan kearifan lokal terkait sektor mata pencaharian masyarakat, penegak aturan adat untuk konservasi alam, inisiator kolaborasi dengan pihak luar, mentor teknis di sektor ekonomi, dan pengelola keharmonisan sosial dalam bekerja. Studi ini merekomendasikan agar model kelembagaan adat desa seperti ini hendaknya dipertahankan sebagai pola kepemimpinan yang unik untuk melestarikan adat, membantu pengembangan ekonomi produktif, dan mengayomi masyarakat. </p> <p> </p> <p><em>Amidst the paucity of research on the customary institutional model and its involvement in the economic domain, this study endeavors to formulate an effective organizational framework for the village customary institution and scrutinize its contributions to the advancement of the community's productive economic endeavors. Employing a qualitative approach, this investigation was carried out in Ngadisari Village, Probolinggo, using data collection techniques including interviews and observations. With thematic analysis, the findings reveal that the structure of the customary institution in this village leans towards informality, prioritizing collaborative partnerships between the village head, Paruman Dukun Tengger, and Parisada Hindu Dharma Indonesia. These three entities together constitute a distinctive and cohesive unit, entrusted with the preservation of traditions and safeguarding the community's interests across diverse spheres. The village customary institution plays a discernible role in catalyzing the community's productive economic undertakings. It functions as a guardian of the community's economic assets, an institution that imparts spiritual insights and indigenous wisdom pertinent to the community's livelihood pursuits, enforcers of traditional regulations for ecological preservation, initiators of collaborative ventures with external entities, technical mentors in the economic domain, and managers of harmonious workplace interactions. This study recommends that such a model of village customary institutions should be preserved as a unique leadership pattern to preserve traditions, aid in the development of productive economies, and nurture communities.</em></p> Aun Falestien Faletehan, Muchammad Firman Mauludin, Ahmad Khairul Hakim Copyright (c) 2024 Aun Falestien Faletehan, Muchammad Firman Mauludin, Ahmad Khairul Hakim https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/29364 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Dampak Aktivitas Pertambangan terhadap Pola Pikir dan Perilaku Beragama di Kawasan Pertambangan Morosi https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31070 <p>Area Morosi di Sulawesi Tenggara memiliki potensi tambang yang besar, namun dampaknya terhadap masyarakat setempat perlu dianalisis. Analisis dampak pertambangan di Morosi menyoroti bagaimana kegiatan tersebut memengaruhi pemikiran dan tindakan keagamaan masyarakat di sekitar wilayah tambang. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis : 1) Pola pikir dan perilaku beragama masyarakat di kawasan pertambangan sebelum dan setelah adanya aktivitas pertambang; 2) dampak dari aktivitas pertambangan terhadap pola pikir dan perilaku beragama masyarakat di kawasan pertambangan; 3) Langkah-langkah penyelesaikan masalah yang terkait dengan dampak pertambangan terhadap pola pikir dan perilaku beragama di kawasan pertambangan. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara mendalam dan observasi partisipatif. Kemuadian data yang terkumpul akan dianalisis dengan teknik analisis kualitatif, yaitu analisis tematik. Analisis tematik dilakukan dengan cara mengidentifikasi tema-tema yang muncul dari data wawancara dan observasi partisipatif, kemudian tema-tema tersebut diorganisir menjadi kategori-kategori dan dianalisis lebih lanjut. Penelitian menunjukkan bahwa pertambangan dapat mempengaruhi pemikiran dan perilaku keagamaan, khususnya pada masyarakat mayoritas Islam di daerah pertambangan Morosi. Penting untuk mengevaluasi pola pikir dan perilaku beragama sebelum dan setelah adanya aktivitas pertambangan. Sebelumnya, masyarakat Morosi menjunjung tinggi nilai-nilai agama, namun aktivitas pertambangan mengubah pola pikir mereka. Meskipun agama tetap dianggap penting, adaptasi terhadap kondisi ekonomi baru dan ke majemukan sosial menjadi tantangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dampak pertambangan pada pola pikir dan perilaku beragama mencakup perubahan sikap terhadap praktik keagamaan, namun agama tetap diintegrasikan dalam kehidupan sehari-hari. Langkah-langkah penyelesaian mencakup komunikasi komunitas, pembentukan kelompok khusus, penggalangan dana, pendidikan masyarakat, konsultasi dengan ahli, partisipasi dalam pengambilan keputusan, pengawasan independen, dan lobi advokasi. Dengan pemahaman ini, tindakan dapat diambil untuk meminimalkan dampak negatif pertambangan, mempertahankan nilai-nilai agama, dan mendorong budaya berkelanjutan di wilayah tambang Morosi.</p> <p> </p> <p><em>The Morosi area in Southeast Sulawesi has large mining potential, but the impact on local communities needs to be analyzed. Analysis of the impact of mining in Morosi highlights how these activities influence the religious thoughts and actions of communities around the mining area. This research aims to analyze: 1) The mindset and religious behavior of people in mining areas before and after mining activities; 2) the impact of mining activities on the mindset and religious behavior of communities in mining areas; 3) Steps to resolve problems related to the impact of mining on religious thought patterns and behavior in mining areas. This type of research is descriptive qualitative. The data collection techniques used were in-depth interviews and participant observation. Then the collected data will be analyzed using qualitative analysis techniques, namely thematic analysis. Thematic analysis was carried out by identifying themes that emerged from interview data and participant observation, and then these themes were organized into categories and analyzed further. Research shows that mining can influence religious thinking and behavior, especially in the majority Muslim community in the Morosi mining area. It is important to evaluate religious thought patterns and behavior before and after mining activities. Previously, the Morosi people upheld religious values, but mining activities changed their mindset. Although religion remains important, adapting to new economic conditions and social diversity is a challenge. The research results show that the impact of mining on religious thought patterns and behavior includes changes in attitudes toward religious practices, but religion remains integrated into everyday life. Resolution steps include community communication, formation of special groups, fundraising, public education, consultation with experts, participation in decision-making, independent oversight, and advocacy lobbying. With this understanding, action can be taken to minimize the negative impacts of mining, maintain religious values, and encourage a sustainable culture in the Morosi mining area.</em></p> Ardianto Aziz Ardi, Muliyani Muliyani, Usman Usman, Roni Amaludin Copyright (c) 2024 Ardianto Aziz Ardi, Muliyani Muliyani, Usman Usman, Roni Amaludin https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31070 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Faktor-Faktor Determinan Modal Sosial dalam Menghadapi Pandemi Covid-19: Studi Kasus Desa Wisata di Daerah Istimewa Yogyakarta https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32142 <p>Penelitian ini penting dilakukan karena dapat berkontribusi dalam meningkatkan desa wisata dalam menghadapi kemungkinan pandemi di masa mendatang. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi komponen-komponen pembentuk faktor-faktor modal sosial dan menemukan faktor-faktor determinan dalam modal sosial serta besaran pengaruhnya. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Penelitian dilakukan pada empat desa yang mewakili tiap kabupaten di DIY yakni Desa Wisata Kakilangit, Desa Wisata Pentingsari, Desa Wisata Nglanggeran, dan Desa Wisata Tinalah. Menurut Dinas Pariwisata Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), tingkatan desa wisata maju/mandiri ini ditentukan berdasarkan beberapa kriteria seperti daya tarik, aksesibilitas, fasilitas, pemberdayaan masyarakat, pemasaran dan promosi, serta kelembagaan dan SDM. Data dikumpulkan melalui kuesioner dengan sejumlah 128 pelaku usaha wisata. Conficence level yang digunakan adalah 92% berdasarkan Rumus Slovin. Data kemudian diolah menggunakan analisis<em> Structural Equation Model Analysis</em> (SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa modal sosial secara signifikan dipengaruhi oleh tiga faktor yakni faktor kepercayaan, norma, dan jejaring sosial. Dalam hal ini jejaring sosial merupakan faktor dengan tingkat pengaruh terting. Berdasarkan penelitian ini sangat penting bagi pemerintah baik di tingkat pusat maupun tingkat desa bersama dengan pengelola desa wisata untuk meningkatkan modal sosial pada beberapa faktor dan komponen yang disebutkan dalam penelitian ini. Penelitian ini berkontribusi untuk meningkatkan ketahanan desa wisata melalui modal sosial untuk menghadapi pandemi di masa yang akan datang.</p> <p> </p> <p><em>This research is based on the issue of the vulnerability of tourist village communities to the Covid pandemic, where social capital is needed to increase resilience. This research is important because it can contribute to improving tourist villages in facing possible future pandemics. The aim of this research is to identify the components that form social capital factors and to find the determinant factors in social capital and the magnitude of their influence. This research is quantitative research. The research was conducted in four developed/independent tourist villages representing each district in DIY, namely Kakilangit Tourism Village, Jenissari Tourism Village, Nglanggeran Tourism Village, and Tinalah Tourism Village. According to the Yogyakarta Special Region Tourism Office (DIY), the level of a developed/independent tourist village is determined based on several criteria such as attractiveness, accessibility, facilities, community empowerment, marketing and promotion, as well as institutions and human resources. Data was collected through questionnaires with a total of 128 tourism business actors. The confidence level used is 92% based on the Slovin Formula. The data was then processed using Structural Equation Model Analysis (SEM). The research results show that social capital is significantly influenced by three factors, namely trust, norms and social networks. In this case, social networking is the factor with the highest level of influence. Based on this research, it is very important for the government both at the central and village levels together with tourism village managers to increase social capital on several factors and components mentioned in this research. This research contributes to increasing the resilience of tourist villages through social capital to face future pandemics.</em></p> Shinta Putri Copyright (c) 2024 Shinta Putri https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32142 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Pengembangan Pariwisata Berbasis Kerakyatan di Kecamatan Bumijawa Kabupaten Tegal Jawa Tengah https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/30583 <p>Pengembangan pariwisata kerakyatan mengutamakan partisipasi aktif masyarakat setempat dalam seluruh tahapan pengembangan pariwisata, mulai dari perencanaan hingga implementasi program pariwisata. Hal ini akan memastikan bahwa pembangunan pariwisata berlangsung secara berkelanjutan dan memperkuat ekonomi lokal. Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan bagaimana pariwisata kerakyatan dapat dikembangkan di kawasan Bumijawa. Penelitian yang dilakukan peneliti merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan menggunakan pendekatan analisis SWOT. Pengumpulan data yang dilakukan melalui observasi lapangan, wawancara, dan dokumentasi. Teknik pengambilan sampel penelitian ini menggunakan teknik M<em>ultistage Random Sampling.</em> Hasil penelitian menunjukkan pengembangan pariwisata Kecamatan Bumijawa dilakukan menggunakan analisis SWOT yang termasuk dalam Kuadran I, menjelaskan bahwa Kabupaten Bumijawa masih dalam posisi yang baik karena mempunyai kekuatan yang dapat dimanfaatkan untuk peluang yang menguntungkan. Analisis strategi yang digunakan pada Kuadran I adalah strategi agresif, yaitu dengan cara pengelolaan wisata yang dilakukan oleh masyarakat meningkatkan daya tarik wisata dan berdampak pada perekonomian lokal.</p> <p> </p> <p><em>Popular tourism is an idea that supports the local community's economy with the culture and local wisdom of the local area. This idea will impact the selling value of the tourist destination by becoming a tourist attraction wrapped in local culture. Community tourism development prioritizes the active participation of local communities in all stages of tourism development, from planning to implementing tourism programs. This will ensure that tourism development takes place in a sustainable manner and strengthens the local economy. The aim of this research is to explain how popular tourism can be developed in the Bumijawa region. The research conducted by the researcher was a qualitative descriptive study using a SWOT analysis approach. The sampling technique for this research uses the Multistage Random Sampling technique. The research results show that one of the strengths of tourism is its high dependence on natural resources and local culture. The variety of tourist attractions in Bumijawa Regency is the reason why tourists are interested in visiting Bumijawa Regency because their interest is not only in the beauty of its natural resources, but also the rich culture offered by the local community. The reason tourists are interested in visiting is because of the friendliness of the community in receiving visitors, making it easier for visitors to carry out tourist activities.</em></p> Faizzati Nadhirah, Agung Adiputra Copyright (c) 2024 Faizzati Nadhirah, Agung Adiputra https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/30583 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Komunikasi Interpersonal Pada Konsep Diri Generasi Z terhadap Gaya Hidup Shopaholic: Studi Kasus Mahasiswa Ilmu Komunikasi Stambuk 2020-2023 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/33075 <p>Perilaku shopaholic pada umumnya terjadi pada lingkungan terdekat karena factor lingkungan menjadi pengaruh kuat dalam konsep diri seseorang, lingkungan kampus atau universitas menjadi salah satu pengaruh perilaku shopaholic, seperti kampus Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, dan memiliki penampilan mereka sendiri yang rapi, harum, menawan. Fenomena mahasiswa shopaholic sebuah perilaku yang unik dalam budaya perkotaan; orang biasanya menggambarkan diri mereka sebagai hedonis, tetapi mereka juga menghiraukan penampilan, menjaga kondisi tubuh, dan bersosialisasi kepada sesama. Terlepas dari kenyataan bahwa mahasiswa shopaholic lebih mementingkan penampilan secara umum, diketahui bahwa stigma sosial yang positif akan mengembangkan ide sendiri perilaku shopaholic dengan demikian perilaku tersebut membentuk komunikasi interpersonal memandang gaya hidup shopaholic sesuatu yang wajar guna menjaga penampilan agar lebih menarik. Penelitian ini bertujuan untuk melihat tiga hal: (1) komunikasi interpersonal seorang prilaku shopaholic; (2) konsep diri gaya hidup shopaholic di Universitas Islam Negeri Sumatera Utara; dan (3) sifat hambatan komunikasi interpersonal dan konsep diri gaya hidup shopaholic di Universitas Islam Negeri Sumatera Utara. Pendekatan kualitatif deskriptif digunakan dalam penelitian ini dan pendekatan fenomenologi untuk menangkap data sumber sekunder seperti jurnal, buku, dan artikel, serta wawancara dan observasi mendalam. Sepuluh mahasiswa perilaku shopaholic menjadi informan dalam penyelidikan ini. Konsep diri gaya hidup shopahplic adalah bentuk kepedulian diri terhadap signifikansi penampilan yang mereka hadirkan kepada lingkungannya sebagai cara untuk memenuhi kebutuhan pribadi untuk kepuasan yang menghasilkan pujian publik atas tindakan mereka. Hambatan untuk berkomunikasi secara interpersonal serta gagasan nada negatif atau stigma negatif termasuk stereotip orientasi flexing dan hedonis tertentu. Konsep diri mahasiswa gaya hidup shopaholic di UIN SU memiliki komponen fisik, psikologis, dan sosial yang berbeda. Selain itu, mahasiswa gaya hidup shopaholic di Universitas Islam Negeri Sumatera Utara memiliki alasan tersendiri untuk melewati gaya hidup metroseksual, dan mereka menyimpan pandangan yang sehat terhadap lingkungan mereka, dan penampilan mereka menunjukkan kepribadian yang baik.</p> <p> </p> <p><em>Shopaholic behavior is generally located on larger campuses, like the campus of the Islamic State University of North Sumatra, and has its own tidy, aromatic, and appealing look. Shopaholic students exhibit a distinctive habit in urban society; individuals often define themselves as hedonists, but they also value attractiveness, body maintenance, and mingling with friends. Although shopaholic students give more importance to appearance in general, it is known that a positive social stigma will develop its ideas of Shopaholic behavior. The goal of this study is to discover three things: (1) the interpersonal communication of a shopaholic behavior; (2) the self-concept of a Shopaholic lifestyle at the Islamic State University in North Sumatra; and (3) the nature of the barriers to interpersonal communication and the concept of self-living a ShopAHOLIC at the University of Islamic States of North Sumatra. Descriptive qualitative approaches are used in this research and phenomenological approaches to capture secondary source data Journals, books, and articles are examples of interviews and in-depth observations. Ten students of shopaholic behavior became informants in this investigation. A shopaholic lifestyle Being self-aware is a kind of taking care of yourself for how important looks that people display to their surroundings to achieve personal demands for satisfaction that generates public praise for their actions. Obstacles to interpersonal communication as well as the notion of negative tone or negative stigma include certain stereotypes of flexing and hedonistic orientation. The self-concept of a shopaholic lifestyle student at UIN SU has different physical, psychological, and social components. Besides, shopaholic lifestyle students Students at the Islamic State University of North Sumatra have their reasons for living a metrosexual lifestyle, including great self-confidence, a nice personality as seen by their attractiveness, and a favorable outlook on their surroundings. </em></p> Yola Amanda, M. Alfikri Matondang Copyright (c) 2024 Yola Amanda, M. Alfikri Matondang https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/33075 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Nilai-Nilai Etno-Parenting Pada Serat Sasana Sunu: Analisis Hermeneutik https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/30173 <p>Terjadinya penyimpangan moral dan gaya hidup generasi muda sering kali menyebabkan bergesernya nilai-nilai moral dan budaya lokal yang ada sehingga diperlukan adanya revitalisasi nilai-nilai moral. Upaya tersebut dapat dilakukan dalam penerapan pola asuh dengan berlandaskan budaya lokal yang ada di lingkungan sekitar. Salah satu perantara yang dapat digunakan dalam mendidik karakter moral anak adalah <em>Serat Sasana Sunu</em>. Tujuan diadakannya riset ini adalah untuk; 1) mengkaji filosofi nilai-nilai yang terkandung pada <em>Serat Sasana Sunu</em>, serta 2) menginternalisasi dan mengintegrasikan <em>Serat Sasana Sunu </em>sebagai rekomendasi model <em>parenting</em> yang berlandaskan budaya lokal. Riset ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif hermeneutika milik Ricoeur. Data diperoleh menggunakan teknik studi literatur (<em>literature riset</em>). Hasil yang dicapai dalam riset di antaranya adalah ditemukannya 5 nilai dari <em>Serat Sasana Sunu</em> yang dapat digunakan sebagai model <em>parenting</em>, yaitu; ajaran beragama, ajaran menyikapi kegemaran hidup, ajaran berkawan, sikap sebagai generasi muda, dan ajaran bertutur kata. Integrasi nilai-nilai <em>parenting </em>yang telah ditemukan dalam Serat Sasana Sunu relevan dengan gabungan antara pendekatan pola asuh demokratis dan eklektik.</p> <p> </p> <p><em>The occurrence of deviations in the morals and lifestyles of the younger generation often causes a shift in existing moral values ​​and local culture so that there is a need to revitalize moral values. These efforts can be made in implementing parenting patterns based on local culture in the surrounding environment. One of the intermediaries that can be used to educate children's moral character is Serat Sasana Sunu. The aim of conducting this research is to; 1) examine the philosophy of values ​​contained in Serat Sasana Sunu, and 2) internalize and integrate Serat Sasana Sunu as a recommended parenting model based on local culture. This research was carried out using Ricoeur's qualitative hermeneutical method. Data in this research was obtained using literature study techniques (literature research). The results achieved in the research include the discovery of 5 values ​​from Serat Sasana Sunu which can be used as a parenting model, namely; religious teachings, teachings about dealing with life's passions, teachings about making friends, attitudes as a young generation, and teachings about speaking. The integration of parenting values ​​that have been found in Serat Sasana Sunu is relevant to the combination of democratic and eclectic parenting approaches.</em></p> Salsabila Yuli Adys Hermawan, Arilla Ainda Ubak, Aliza Nur Sabila, Iasha Brillianti Harits, Fathur Andyka Putra, Fitri Wahyuni Copyright (c) 2024 Salsabila Yuli Adys Hermawan, Arilla Ainda Ubak, Aliza Nur Sabila, Iasha Brillianti Harits, Fathur Andyka Putra, Fitri Wahyuni https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/30173 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Pesan–Pesan Dakwah dalam Tradisi Upah-Upah Pernikahan Batak Mandailing https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32917 <p>Tradisi Mangupah sebuah Budaya yang masih dipertahankan dan dilaksanakan oleh masyarakat Batak Mandailing. Menjadikan al-Qur’an dan Hadis sebagai sumber rujukan utamanya. Nilai-nilai dakwah adalah nilai-nilai Islam yang menjadikan al-Qur’an dan Hadis sebagai sumber rujukan utamanya. Namun, nilai - nilai tersebut bukan merupakan “sesuatu yang mati”, sebab nilai-nilai dakwah selalu bersifat dinamis yang disesuaikan dengan perkembangan zaman dan ilmu pengetahuan yang ada di masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pesan-Pesan Dakwah yang terdapat pada prosesi Mangupah dan bagaimana implementasi masyarakat terhadap Upah-upah pernikahan Batak Mandailing. Metode dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif, Hasil penelitian dapat dilihat sebagai berikut, Tradisi Upah-upah pernikahan sebagai inti dari pernikahan sebagai wujud syukur kepada Allah SWT, yang dimana proses Tradisi ini di nilai sangat sakral dan bermakna dimana banyak terdapat Nilai-nilai Dakwah yang terdapat pada tradisi Upah-upah Pernikahan Batak Mandailing meliputi Nilai syukur, Nilai Nasihat, Nilai Ibadah, Nilai Silaturahmi, dan Nilai Gotong Royong dan Penyajian makanan dalam tradisi Upah-upah Pernikahan.</p> <p> </p> <p><em>Mangupah tradition is a culture that is still maintained and implemented by the Mandailing Batak community. Making the Qur'an and Hadith as the main reference source. The values of da'wah are Islamic values that make the Qur'an and Hadith as the main source of reference. However, these values are not "something dead", because the values of da'wah are always dynamic and are adjusted to the times and science in society. This study aims to determine the Da'wah Messages contained in the Mangupah procession and how the community's implementation of Mandailing Batak wedding wages. The method in this research is qualitative with a descriptive approach, qualitative research focuses on understanding the context, meaning, and complexity of a phenomenon. This approach uses methods such as interviews, participatory observation, document analysis, and content analysis to collect diverse and in-depth data. The stages of this research are data collection where researchers look for references to local traditional leaders and based on books and articles, data reduction, data presentation, and conclusions. The results of the study can be seen as follows, the Wedding Upah-upah Tradition is the core of marriage as a form of gratitude to Allah SWT, where the process of this Tradition is considered very sacred and meaningful where there are many Da'wah Values contained in the Mandailing Batak Wedding Upah-upah tradition including Gratitude Value, Advice Value, Worship Value, Gathering Value, and Mutual Cooperation Value and Food Presentation in the Wedding Upah-upah tradition. </em></p> Aidil Bismar Albani Pakpahan, Muaz Tanjung Copyright (c) 2024 Aidil Bismar Albani Pakpahan, Muaz Tanjung https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32917 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 The Existence of Traditional Madurese Batik Patterns in the Exposure of Time and Technology https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31829 <p>Batik is generally inspired by cultural elements and philosophies of life. Madura Batik as part of Indonesian Batik continues to maintain its existence from generation to generation. However, the influence of developments over time and technological innovation has brought new things to Madurese Batik. On the one hand, batik is increasingly popular in society, but on the other hand, concerns arise regarding the originality of batik patterns. This phenomenon is thought to have an impact on the existence of traditional batik patterns that have existed for hundreds of years in the archipelago. Batik is interesting to study as a cultural entity that is expected to maintain ancestral rules in the process of making it. Even though there are many articles about batik, there are still few discussions about batik patterns. So, this article has urgency in enriching literacy about batik patterns. In this article, data was obtained through observation, literature articles, and interviews with batik makers, then conclusions were drawn based on data analysis. The result is the emergence of modern batik patterns because of market demand. This impacts the existence of traditional Madurese Batik patterns which are increasingly being displaced by contemporary batik patterns. Another fact is the existence of printed batik which has an impact on the existence of traditional batik houses. Traditional batik patterns will become increasingly rare and will be forgotten or even lost.</p> <p> </p> <p><em>Batik secara umum terinspirasi dari unsur budaya dan filosofi kehidupan. Batik Madura sebagai bagian dari Batik Nusantara terus dijaga keberadaannya turun-temurun lintas generasi. Namun, pengaruh perkembangan zaman dan inovasi teknologi menghadirkan hal-hal baru di batik Madura. Dalam satu sisi batik semakin populer di masyarakat, namun di sisi lain muncul keprihatinan terkait orisinalitas corak batik. Fenomena tersebut dianggap berimbas pada eksistensi corak batik tradisional yang telah ada sejak ratusan tahun di nusantara. Batik menarik untuk dikaji sebagai entitas budaya yang diharapkan mempertahankan tata aturan leluhur dalam proses pembuatannya. Meskipun telah banyak artikel tentang batik, namun masih sedikit membahas tentang corak batik. Sehingga artikel ini memiliki urgensi dalam memperkaya literasi tentang corak batik. Dalam artikel ini data diperoleh melalui observasi, artikel literatur, dan wawancara dengan pembatik, kemudian diambil kesimpulan berdasar analisis data. Hasilnya adalah munculnya corak batik modern sebagai imbas permintaan pasar. Sehingga berdampak pada eksistensi corak tradisional Batik Madura yang semakin tergeser corak batik komtemporer. Fakta lain adalah Keberadaan batik printing yang berdampak pada eksistensi rumah batik tradisional. Corak batik tradisional akan semakin jarang dibuat sehingga terlupakan atau bahkan hilang.</em></p> Lulus Sugeng Triandika Copyright (c) 2024 Lulus Sugeng Triandika https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31829 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Maskulinitas dan Relasi yang Termediasi dalam Perfect Strangers https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32603 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji performativitas maskulinitas dalam relasi langsung dan termediasi oleh telepon seluler yang disajikan <em>Perfect Stranges </em>(2022)<em>.</em> <em>Perfect Strangers </em>(2022) yang bergenre drama komedi, menyajikan hubungan yang termediasi menimbulkan kekaburan dalam identitas gender yang memengaruhi performativitas maskulinitas tokoh laki-laki karena adanya mediasi telepon seluler. Fase gerhana bulan dalam <em>Perfect Strangers </em>(2022) menjadi media film untuk menyampaikan komedi yang memuat permasalahan terkait performativitas maskulinitas. Penelitian ini dianalisis dengan menggunakan naratologi film dengan mengelaborasi gagasan maskulinitas Connell, gagasan performativitas gender Judith Butler, dan gagasan Cerulo &amp; Ruanie terkait relasi yang termediasi. Penelitian akan mengkaji penyajian sinematik hubungan antara performativitas maskulinitas dalam relasi yang termediasi oleh telepon seluler dalam <em>Perfect Strangers </em>(2022) versi Indonesia. Penelitian ini menunjukkan bahwa dalam <em>Perfect Strangers</em> performativitas gender melalui telepon seluler digambarkan menimbulkan kekaburan dalam hubungan fisik atau relasi tatap muka. Performativitas gender yang mengacu pada penampilan dan tindakan berulang dalam hubungan tatap muka berbeda dengan relasi yang termediasi dapat digunakan untuk menutupi jati diri yang sebenarnya termasuk identitas seksual. Individu nonheteronormatif dapat menyembunyikan identitas seksualnya dalam hubungan relasi yang termediasi.</p> <p> </p> <p><em>This study aims to examine the performativity of masculinity in direct and mediated relationships by cell phones presented in Perfect Strangers (2022). Perfect Strangers (2022), a comedy-drama genre, presents a mediated relationship that causes blurring in gender identity that affects the masculinity performativity of male characters due to the mediation of cell phones. The lunar eclipse phase in Perfect Strangers (2022) becomes a film medium to convey comedy that contains problems related to masculinity performativity. This research is analyzed using film narratology by elaborating on Connell's idea of masculinity, Judith Butler's idea of gender performativity, and Cerulo &amp; Ruanie's idea of mediated relationships. The research will examine the cinematic presentation of the relationship between masculinity performativity in cell phone-mediated relationships in the Indonesian version of Perfect Strangers (2022). This research shows that in Perfect Strangers, gender performativity through cellular phones is depicted as causing blurring in physical or face-to-face relationships. Gender performativity which refers to the appearance and repetitive actions in face-to-face relationships in contrast to mediated relationships can be used to mask true identities including sexual identity. Non-heteronormative individuals can hide their sexual identity in mediated relationships</em></p> Iqbal Abdul Rizal, Tisna Prabasmoro, Ari J. Adipurwawidjana Copyright (c) 2024 Iqbal Abdul Rizal, Tisna Prabasmoro, Ari J. Adipurwawidjana https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32603 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 The Role of Homestays in Shaping the Identity of Tourism Villages: A Case Study in Mekarlaksana Tourism Village https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31329 <p>Tourism villages can be an alternative in the development of Community Based Tourism (CBT). CBT development in tourist villages is influenced by various aspects, one of which is homestay accommodation. However, there is still limited research related to the identity of tourist villages, especially in the context of homestays. Therefore, this study aims to explore the role played by homestays as a tourist village identity, with a focus on Mekarlaksana Tourism Village. This research used a descriptive qualitative approach, involving a case study in Mekarlaksana Tourism Village. Data were collected through observation and in-depth interviews with Pokdarwsi (Tourism Awareness Group) and homestay managers. In this study determined 10 resource persons with the criteria of people who were born, lived and made a living in the village. The findings of this study reveal that the identity of a tourist village and the role of homestays are key elements in the context of rural tourism. Tourism villages emphasize uniqueness, sustainability, and local wisdom, which include cultural attractions, nature, history, accommodation, and traditions that distinguish the village from other places. The role of homestays in developing the identity of a tourist village has proven to be very important. The findings of this study provide an understanding to tourism village managers that the presence of homestays can attract tourists to visit.</p> <p> </p> <p><em>Desa wisata dapat menjadi salah satu alternatif dalam pengembangan Community Based Tourism (CBT). Pengembangan CBT di desa wisata dipengaruhi oleh berbagai aspek, salah satunya adalah akomodasi homestay. Namun, masih terbatasnya penelitian terkait identitas desa wisata khususnya dalam konteks homestay. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi peran yang dimainkan oleh homestay sebagai identitas desa wisata, dengan fokus pada Desa Wisata Mekarlaksana. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, dengan mengambil studi kasus di Desa Wisata Mekarlaksana. Data dikumpulkan melalui observasi dan wawancara mendalam dengan Pokdarwsi (Kelompok Sadar Wisata) dan pengelola homestay. Temuan dari penelitian ini mengungkapkan bahwa identitas desa wisata dan peran homestay merupakan elemen kunci dalam konteks pariwisata pedesaan. Desa wisata menekankan pada keunikan, keberlanjutan, dan kearifan lokal, yang meliputi atraksi budaya, alam, sejarah, akomodasi, dan tradisi yang membedakan desa tersebut dengan tempat lain. Peran homestay dalam mengembangkan identitas desa wisata terbukti sangat penting. Temuan penelitian ini memberikan pemahaman kepada pengelola desa wisata bahwa keberadaan homestay dapat menarik wisatawan untuk berkunjung.</em></p> Aries Farhan, Elly Malihah , Rini Andari Copyright (c) 2024 Aries Farhan, Elly Malihah , Rini Andari https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31329 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Representasi Kulit Hitam dalam One Punch Man, The Promised Neverland, dan Shaman King https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32414 <p><em>Blackface</em> di Jepang diperkenalkan oleh orang kulit putih pada tahun 1854 dan mulai diadaptasi sejak tahun 1920-an dalam pertunjukan, layar perak, buku anak, dan mainan di Jepang. Meskipun ditolak oleh aktivis anti-rasisme, <em>blackface</em> kembali muncul beberapa tahun kemudian, diperkuat dengan kurang tegasnya regulasi anti-ujaran kebencian yang mempersulit definisi rasisme di Jepang. Dalam perkembangannya, <em>blackface</em> banyak ditemukan dalam <em>anime</em> produksi tahun 90-an, bahkan setelah tahun 2010, seperti Superalloy Darkshine (<em>One Punch Man</em>, 2015 &amp; 2019), Sister Krone (<em>The Promised Neverland</em>, 2019), dan Chocolove McDonell (<em>Shaman King</em>, 2021) yang menjadi fokus penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis representasi rasial orang kulit hitam dari ketiga <em>anime </em>tersebut yang juga menunjukkan keterkaitan pandangan orang Jepang terhadap orang kulit hitam yang memengaruhi bagaimana mereka menggambarkan orang kulit hitam dalam proses produksi anime tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah dokumentasi dan studi pustaka dengan pendekatan kualitatif menggunakan teori semiotika John Fiske. Teori ini terdiri dari level realitas, representasi, dan ideologi yang menyertakan unsur dari produksi tayangan televisi seperti dialog, pencahayaan, penampilan yang dapat dikaitkan dengan nilai sosial masyarakat. Hasil dari penelitian ini adalah ketiga karakter kulit hitam tersebut serupa dengan karakter kulit hitam budaya populer Barat yang bersifat stereotipikal, yaitu bodoh dan pemarah. Hal ini berkaitan dengan orang Jepang yang mengikuti cara pandang orang kulit putih yang merendahkan orang kulit hitam. Rendahnya pengetahuan orang Jepang tentang dampak rasisme membuat kurang dilibatkannya orang kulit hitam dalam produksi konten <em>anime</em> yang didominasi orang Jepang sehingga representasi tersebut bersifat stereotipikal.</p> <p> </p> <p><em>Blackface in Japan was introduced by white people in 1854 and began to be adapted in the 1920s and 1930s in Japanese performances, silver screens, children's books, and toys. Although blackface was considered offensive due to the resistance from anti-racism activists, it reemerged again because of the lack of strict anti-hate speech regulations that complicate the definition of racism in Japan. In its development, blackface is found in many 90s anime, even after 2010, such as Superalloy Darkshine (One Punch Man, 2015 &amp; 2019), Sister Krone (The Promised Neverland, 2019), and Chocolove McDonell (Shaman King, 2021). The research aims to analyze the elements of racial representation of black people from those three anime, which also shows how the Japanese views of black people affect how they portray black people in the anime production process. This study applies a literature study with a qualitative approach using John Fiske's semiotic theory which is suitable for analyzing television products including anime. This theory consists of levels of reality, representation, and ideology that include elements from the production of television shows such as dialog, lighting, and appearance that can be associated with the social values of society. The result of this study is that the three black characters are similar to the stereotypical black characters portrayed in Western popular culture, namely stupid and angry. The Japanese were imitating white racists mocking black people and demeaning black people. The lack of knowledge in addressing and challenging concerns about racism among the Japanese makes black people less involved in the production of Japanese-dominated anime content so that the representation is stereotypical.</em></p> Salsabila Rahmah, Emma Ramawati Fatimah, Esther Risma Purba Copyright (c) 2024 Salsabila Rahmah, Emma Ramawati Fatimah, Esther Risma Purba https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32414 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Pengaruh Program Sosialisasi dan Kompetensi Komunikasi Relawan Germas serta Dukungan Sarana terhadap Kesadaran Menggunakan Jamban: Studi di Perkampungan Sekitar Sungai Brantas Malang https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32921 <p>Permasalahan global terkait kesadaran masyarakat dalam menggunakan jamban telah menjadi fokus perhatian dunia karena dampaknya yang signifikan terhadap kesehatan dan kesejahteraan manusia. Dampak yang ditimbulkan dari rendahnya kesadaran masyarakat dalam menggunakan jamban sangatlah merugikan, mulai dari penyebaran penyakit-penyakit menular hingga degradasi lingkungan yang mengancam keberlanjutan hidup manusia. Studi ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis pengaruh program sosialisasi, kompetensi komunikasi relawan, dan dukungan sarana oleh relawan GERMAS terhadap kesadaran masyarakat dalam menggunakan jamban di perkampungan sekitar Sungai Brantas Malang. Studi ini dengan jenis metode kuantitatif. Lokasi dalam studi ini terletak di perkampungan sekitar Sungai Brantas Malang, dengan 100 responden sebagai sampel. Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner, dan analisis data menggunakan metode Partial Least Square (PLS) dengan bantuan software SmartPLS versi 3. Pengaruh Program Sosialisasi, Kompetensi Komunikasi Relawan, dan Dukungan Sarana terhadap Kesadaran Menggunakan Jamban. Studi ini mengeksplorasi dampak ketiga faktor tersebut pada kesadaran masyarakat di perkampungan sekitar Sungai Brantas, Malang. Program sosialisasi, kompetensi komunikasi relawan, dan dukungan sarana secara signifikan berpengaruh terhadap kesadaran masyarakat dalam menggunakan jamban. Temuan studi menunjukkan bahwa program sosialisasi, kompetensi komunikasi relawan, dan dukungan sarana secara signifikan berpengaruh terhadap kesadaran masyarakat dalam menggunakan jamban.</p> <p> </p> <p><em>The global issue of public awareness of latrine use has become the focus of global attention due to its significant impact on human health and well-being. The impact of low public awareness in using latrines is detrimental, ranging from the spread of infectious diseases to environmental degradation that threatens the sustainability of human life. This study aims to determine and assess the impact of the GERMAS volunteers' facility assistance, communication skills, and socialization programme on the general public's awareness of toilet use in the communities surrounding the Brantas River in Malang. Quantitative research methodology was employed in this investigation. The communities around the Brantas River in Malang are the study's location. There were one hundred responders in the study's sample. A questionnaire was used in this study's data collection methods. Using SmartPLS software version 3, the Partial Least Square (PLS) approach was used to analyze the data. The Influence of Socialization Programs, Volunteer Communication Competence, and Facility Support on Toilet Usage Awareness. This study explores the impact of these three factors on community awareness in villages around the Brantas River, Malang. Socialization programs, volunteer communication competence, and facility support significantly affect community awareness of toilet usage. The study findings indicate that socialization programs, volunteer communication competence, and facility support significantly influence community awareness of toilet usage.</em></p> Ali Nasith Copyright (c) 2024 Ali Nasith https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32921 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Tinjauan Kritis Filsafat Kebudayaan Van Peursen dalam Nuansa Magis Upacara Adat Labuhan Yogyakarta https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/30859 <p>Eksistensi dari Kerajaan Mataram di tanah Jawa tidak bisa terlepaskan dari upacara adat yang turun-temurun dan melekat pada kultur masyarakat, khususnya Kasunanan Surakarta dan Kasultanan Yogyakarta. Tujuan penelitian sebagai tinjauan kritis filsafat kebudayaan Van Peursen dalam nuansa magis upacara labuhan Yogyakarta. Pemikiran C.A. Van Peursen berkolerasi dalam pelaksanaan upacara labuhan yang membagi kebudayaan menjadi tiga tahap; tahap mistis, ontologis dan fungsional. Penelitian ini menggunakan deskriptif analisis, mendeskripsikan data-data yang dihimpun kemudian dilakukan analisis, sehingga ditemukanlah tinjauan kritis kebudayaan Van Peursen melalui upacara labuhan. Hasil penelitian ini adalah 1) Pada tahap mistis upacara labuhan dilaksanakan atas perjanjian yang telah diikat oleh Panembahan Senopati dan Kanjeng Ratu Kidul dan ikatan tersebut wajib dilanjutkan oleh anak cucu Panembahan Senopati. 2) Tahap ontologis dari upacara labuhan dilaksanakan adalah sebagai bentuk penyatuan masyarakat dan memberikan dampak sosial 3) Pada tahap fungsional, upacara labuhan memiliki peran sebagai pengembangan dan pembangunan sektor wisata yang memiliki daya tarik tersendiri bagi masyarakat dalam dan luar negeri. Namun berdasarkan tahap perkembangan kebudayaan ditemukan tahapan yang tidak bisa ditemukan dalam upacara labuhan. Upacara labuhan di Dlepih dan Gunung Lawu tidak bisa mencapai tahap fungsional, sehingga di dua tempat hanya sampai pada tahap mistis dan supranatural.</p> <p> </p> <p><em>The existence of the Mataram Kingdom in Java cannot be separated from the traditional ceremonies that are hereditary and inherent in the culture of the community, especially the Surakarta Sunanate and Yogyakarta Sultanate. The purpose of the research is a critical review of Van Peursen's philosophy of culture in the magical nuances of Yogyakarta's Labuan ceremony. The thinking of C.A. Van Peursen correlates with the implementation of the Labuhan ceremony, which divides culture into three stages: mystical, ontological, and functional stages. This research uses descriptive analysis, describing the data collected and then analyzing it so that a critical review of Van Peursen's culture through the Labuan ceremony is found. The results of this research are 1) In the mystical stage, the Labuan ceremony is carried out on the agreement that has been bound by Panembahan Senopati and Kanjeng Ratu Kidul and the bond must be continued by Panembahan Senopati's children and grandchildren. 2) The ontological stage of the Labuhan ceremony is carried out as a form of community unification and has a social impact 3) At the functional stage, the Labuan ceremony has a role in the development and development of the tourism sector which has its attraction for domestic and foreign communities. However, based on the stages of cultural development, some stages cannot be found in the Labuhan ceremony. The Labuan ceremony in Dlepih and Gunung Lawu cannot reach the functional stage so in two places it only reaches the mystical and supernatural stages.</em></p> Ahmad Rama Dony, Muhammad Daffa Copyright (c) 2024 Ahmad Rama Dony, Muhammad Daffa https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/30859 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Lanskap Permukiman Tradisional Masyarakat Kerinci dalam Kajian Memori Kolektif https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31951 <p>Memori atau ingatan manusia yang tidak bertahan lama dituangkan dalam wujud benda sehingga kegiatan mengingat dan melupakan terwujud dalam bentuk budaya material. Ingatan bersama (memori kolektif) kelompok masyarakat tertuang dalam budaya material yang menjadi identitas mereka. Permukiman tradisional masyarakat Kerinci masih mempertahankan kondisi lanskap budaya secara tradisional. Hal ini menarik untuk ditelusuri lebih dalam perihal bagaimana pengetahuan tersebut masih digunakan pada pola permukiman masyarakat Kerinci sehingga tulisan ini bertujuan untuk melihat bagaimana pengetahuan tersebut terus berlanjut secara turun temurun dalam masyarakat Kerinci. Dalam tulisan ini akan dibahas bagaimana permukiman tradisional masyarakat Kerinci saat ini masih mengikuti pola permukiman masa lalu. Untuk menjawab pertanyaan tersebut maka metode yang digunakan berupa tahapan dalam studi arkeologi berupa pengumpulan data utama yang dilakukan dengan deskripsi dan dokumentasi. Tahapan selanjutnya berupa analisis data yang dilakukan dengan analisis morfologi dan analisis konteks yang melihat secara makro keadaan temuan untuk melihat gejala yang muncul. Tahapan akhir berupa penafsiran data dengan memadukan hasil analisis dan teori yang digunakan. Dari hasil analisis disimpulkan bahwa permukiman tradisional masyarakat Kerinci merujuk pada pola permukiman kuno masa megalitik yang telah mengalami adaptasi terhadap islmamisasi yang terjadi di Kerinci dan masih digunakan hingga masa kini.</p> <p> </p> <p><em>Memory does not exist for a long time, it is transformed into objects so the activities of remembering and forgetting are realized by material culture. The collective memory is contained in the material culture that becomes an identity of society. The Kerinci traditional settlements still maintain traditional cultural landscape conditions. It is interesting to explore how this knowledge is still used in the pattern of Kerinci traditional settlements. This research aims to look at how this knowledge continues from generation to generation in Kerinci society. This article will discuss how the Kerinci traditional settlement still follows the settlement patterns of the past. To answer this question, the stages of archaeological studies are used as the method such as data collection to primary sources carried out by description and documentation. Data analysis is carried out using morphological analysis and context analysis to look for the symptoms that appear in macro conditions. Data interpretation by combining the results of the analysis and the theory used. From the results of the analysis, the Kerinci traditional settlement refers to the ancient settlement patterns of the megalithic tradition which have adapted to the Islamization that occurred in Kerinci and are still used today.</em></p> Nurul Afni Sya'adah, Wanny Rahardjo Wahyudi Copyright (c) 2024 Nurul Afni Sya'adah, Wanny Rahardjo Wahyudi https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31951 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Pola Arkeoastronomi: Kerajaan Wengker Berdasarkan Garis Imajiner pada Sendang Kuno di Ponorogo https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/30205 <p>Kabupaten Ponorogo merekam jejak peradaban Kerajaan Wengker yang masih diperdebatkan lokasi pusat pemerintahan. Berdasarkan observasi awal, peneliti menemukan pola garis imajiner yaitu Situs Sendang Beji, Situs Sirah keteng, Goa Pertapa Selo Jolo Tundho dan Punden Ngreco. Pola garis tersebut menunjukkan kemungkinan sebuah pola tata ruang dan kosmologi. Metode yang digunakan adalah <em>Grounded Research</em> yang dibantu dengan ilmu Arkeoastronomi serta budaya untuk mencari hubungan garis imajiner dengan posisi benda langit. Penelitian ini menggunakan teknik analisis astronomi dan analisis arkeologi yang diperoleh dari wawancara, literatur, benda arkeologi dan kondisi geografi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa garis imajiner utama yang ditemukan peneliti memiliki kesegarisan dengan matahari pada Bulan Caitra yang merupakan bulan pertama dalam kalender saka serta kosmologi spiritual Masyarakat Wengker yang berorientasi pada gunung Suci Wilis. Topografi tinggalan arkeologi pada garis imajiner dan sekitarnya belum menunjukkan keberadaan lokasi pusat pemerintahan tetapi menjadi bukti adanya peradaban Kerajaan Wengker yang terbagi dalam 3 wilayah yaitu, tani atau pemukiman penduduk, <em>dharma lpas</em> atau tanah hibah raja dan karesyian. Selain itu, situs-situs disekitar garis imajiner juga menunjukkan pola pertahanan raja atau penguasa wilayah Wengker. Hasil penelitian ini dapat menjadi acuan pemerintah dalam pelestarian situs sejarah di Ponorogo, serta menambah khazanah ilmu pengetahuan, agar terus dikembangkan.</p> <p> </p> <p>Ponorogo Regency records traces of the civilization of the Wengker Kingdom which is still debated on the location of the seat of government. Based on initial observations, researchers found imaginary line patterns, namely the Sendang Beji Site, Sirah keteng Site, Selo Jolo Tundho and Punden Ngreco. The line pattern shows the possibility of a spatial and cosmological pattern. The method used is Grounded Research which is assisted by archaeoastronomy<em> and culture to find the relationship between imaginary lines and the position of celestial bodies. This research uses astronomical analysis techniques and archaeological analysis obtained from interviews, literature, archaeological objects and geographical conditions. The results showed that the main imaginary line found by the researcher has a parallelism with the sun in the month of Caitra which is the first month in the saka calendar as well as the spiritual cosmology of the Wengker Community which is oriented towards the Holy mountain Wilis. The topography of archaeological remains on the imaginary line and its surroundings has not shown the existence of a central government location but is evidence of the existence of the Wengker Kingdom civilization which is divided into 3 areas, namely, tani or residential areas, dharma lpas or king's grant land and karesyian. In addition, the sites around the imaginary line also show the defense pattern of the king or ruler of the Wengker region. The results of this research can be a reference for the government in preserving historical sites in Ponorogo, as well as adding to the treasury of knowledge, so that it continues to be developed.</em><em> </em></p> Iqbal Rizki Sucahyo, Niswa Asmi Zameilani, Wahyu Rizky Andhifani, Wiretno Wiretno Copyright (c) 2024 Iqbal Rizki Sucahyo, Niswa Asmi Zameilani, Wahyu Rizky Andhifani, Wiretno Wiretno https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/30205 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Pola Komunikasi Public Relations terhadap Fiksi Penggemar: Alternative Universe (AU) dalam Media Jurnalistik Digital (Media Sosial X) https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32830 <p>Dengan menggunakan teknologi informasi dan komunikasi, komunikasi dapat memecahkan masalah dan meningkatkan hubungan. Teknologi Informasi dan Komunikasi telah memungkinkan terjadinya interaksi tatap muka dan virtual. Internet dan media sosial adalah hasil dari kemajuan teknologi yang memungkinkan orang untuk mengakses informasi, pengetahuan, pendidikan, dan kesenangan. Teknologi informasi dan komunikasi telah menciptakan Twitter. Dalam hal ini, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tiga hal yaitu (1) Pola komunikasi <em>public relations</em> pada akun <em>twitter</em> <em>@perfectlyfine</em> terhadap fiksi penggemar <em>alternative universe</em> (AU) dalam media jurnalistik digital (2) Faktor pendukung dan penghambat yang terjalin antara <em>author</em> dengan <em>readers</em> (3) Alasan media sosial X yang merupakan media jurnalistik digital ini dipilih sebagai media saluran komunikasi dan produksi sebuah karya fiksi penggemar berupa <em>alternative universe</em> (AU). Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif, melalui pendekatan studi kasus dengan teknik pengumpulan data menggunakan data primer denga teknik purposive sampling yang melibatkan informan kunci dan informan pendukung, yaitu pemilik akun Twitter <em>@perfecltyfine</em> serta pengikut yang merupakan pembaca cerita fiksi pada akun Twitter <em>@perfecltyfine </em>serta data sekunder melalui jurnal, buku, maupun artikel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola komunikasi public relations yang digunakan penulis menggunakan metode pola komunikasi sirkular dalam setiap proses penyampaian pesan kepada para pembacanya; Media sosial X merupakan salah satu media jurnalisme elektronik yang digunakannya. Media sosial X juga digunakan untuk mendistribusikan cerita fiksi penggemar (fan fiction) alternative universe (AU) karya penulis yang dapat dibaca oleh pembaca dari berbagai kalangan pengguna X. Faktor-faktor yang mendukung proses komunikasi antara penulis @perfecltyfine dengan pembaca cerita fiksi AU antara lain: (1) Metode penulis sangat menentukan sebuah karya tulis yang layak di mata pembaca. (2) Fiksi penggemar yang ditulis oleh penulis berfokus pada tema-tema sosial. (3) Karakter dan pilihan visual penulis membuat pembaca terkesan. (4) Reaksi pembaca terhadap cerita. Penulis memiliki beberapa tantangan, antara lain: (1) Pembaca sering merasa malu untuk berbicara dengan penulis. (2) Sikap apatis pembaca terhadap cerita fiksi penggemar alam semesta alternatif penulis. </p> <p> </p> <p><em>By using information and communication technology, communication can solve problems and improve relationships. Information and Communication Technology has made face-to-face and virtual interactions possible. The internet and social media are the result of technological advances that allow people to access information, knowledge, education and fun. Information and communication technology has created Twitter. In this case, this research aims to find out three things, namely (1) The pattern of public relations communication on the @perfectlyfine twitter account for alternative universe (AU) fan fiction in digital journalistic media (2) Supporting and inhibiting factors that exist between authors and readers (3) The reason social media X which is a digital journalistic media was chosen as a media channel for communication and production of a work of fan fiction in the form of an alternative universe (AU). This research was conducted using a qualitative method, through a case study approach with data collection techniques using primary data with purposive sampling techniques involving key informants and supporting informants, namely the owner of the @perfecltyfine Twitter account and followers who are readers of fiction stories on the @perfecltyfine Twitter account and secondary data through journals, books, and articles. The results showed that the public relations communication pattern used by the author used the circular communication pattern method in every process of delivering messages to his readers; Social media X is one of the electronic journalism media he uses. X social media is also used to distribute the author's alternative universe (AU) fan fiction stories that can be read by readers from various X users. Factors that support the communication process between the writer @perfecltyfine and readers of AU fiction stories include: (1) The author's method determines the worthiness of a written work in the eyes of readers. (2) The fan fiction written by the author focuses on social themes. (3) The author's characters and visual choices impress readers. (4) The reader's reaction to the story. Writers have several challenges, including: (1) Readers are often embarrassed to talk to writers. (2) Reader apathy towards the author's alternate universe fan fiction stories.</em></p> Finny Syabhina Amanda, M. Yoserizal Saragih Copyright (c) 2024 Finny Syabhina Amanda, M. Yoserizal Saragih https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32830 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Komunikasi Publik Kementerian Agama Kota Padang https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31799 <p>Komunikasi pelayanan publik yang efektif diperlukan untuk mengoptimalkan pelayanan terpadu satu pintu. Permasalahan berkaitan dengan kurang baiknya peranan komunikasi pelayanan terpadu satu pintu pada Kantor Kementerian Agama Kota Padang dalam pelayanan kepada masyarakat, bisa saja terjadi karena kurangnya informasi tentang aturan atau program yang dijalankan. Penelitian ini bertujuan menganalisis aliran pesan komunikasi publik, menganalisis media komunikasi serta menganalisis hambatan komunikasi pelayanan terpadu satu pintu pada Kantor Kementerian Agama Kota Padang. Penelitian ini dengan menggunakan metode penelitian kualitatif dengan paradigma konstruktivisme, penelitian ini menggunakan teknik wawancara mendalam, studi dokumentasi, teknik analisis data interaktif Miles Huberman, pengujian keabsahan data dengan triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aliran pesan komunikasi pelayanan terpadu satu pintu pada Kantor Kementerian Agama Kota Padang dilakukan secara internal dan eksternal. Proses komunikasi internal melibatkan komunikasi antara petugas pelayanan dan pegawai serta para pimpinan Kantor Kementerian Agama Kota Padang. Sedangkan komunikasi eksternal melibatkan petugas pelayanan bagian pendaftaran, bagian <em>front office</em> dan masyarakat dengan memanfaatkan media komunikasi internal dan eksternal. Pada aktivitas komunikasi tersebut masih ditemukan hambatan berupa hambatan teknis, terbatasnya pemanfaatan sarana prasarana, hambatan perilaku dan sikap pegawai yang kurang memiliki <em>sense of mission</em>. Komunikasi yang dilakukan oleh Kementerian Agama dengan Publik sudah dilakukan dengan berbagai media baik <em>offline</em> maupun <em>online</em>.</p> <p> </p> <p><em>Effective public service communication is needed to optimise one-stop integrated services. Problems related to the poor role of one-stop integrated service communication at the Padang City Office of the Ministry of Religious Affairs in providing services to the community may occur due to a lack of information about the rules or programmes being implemented. This research aims to analyse the flow of public communication messages, analyse communication media and analyse communication barriers of one-stop integrated services at the Padang City Ministry of Religious Affairs Office. This research uses qualitative research methods with a constructivism paradigm, this research uses in-depth interview techniques, documentation studies, Miles Huberman interactive data analysis techniques, data validity testing with source triangulation. The results showed that the one-stop integrated service communication message flow at the Padang City Ministry of Religious Affairs Office was carried out internally and externally. The internal communication process involves communication between service officers and employees and leaders of the Padang City Ministry of Religious Affairs Office. While external communication involves service officers in the registration section, the front office and the community by utilising internal and external communication media. In these communication activities there are still obstacles in the form of technical obstacles, limited use of infrastructure, behavioural obstacles and attitudes of employees who lack a sense of mission. Communication carried out by the Ministry of Religion with the Public has been carried out with various media both offline and online.</em></p> Muryadi Eko Priyanto, Ernita Arif, Sarmiati Sarmiati Copyright (c) 2024 Muryadi Eko Priyanto Eko https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/31799 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Determinasi Minat Baca Anak di Taman Baca Masyarakat Desa Percut https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/33502 <p>Minat baca merupakan salah satu aspek penting dalam perkembangan intelektual dan kreatif pada anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui minat baca anak usia Sekolah Dasar di lingkungan sekitar Taman Baca Masyarakat Desa Percut. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan ialah angket, observasi dan dokumentasi. Dalam penelitian ini teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan jumlah sebanyak 138 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa minat baca anak usia Sekolah Dasar sangat tinggi. Hal ini mencakup berbagai topik, termasuk menilai membaca di TBM dalam memenuhi kebutuhan belajar, mengenali keinginan anak untuk berkunjung, menarik perhatian pembaca muda dengan sampul dan isi buku yang menawan, dan mendorong rasa senang dalam proses membaca yang terpisah dari lingkungan. anak-anak. Pembaca mungkin menganggap membaca sebagai hobi yang hemat waktu di TBM, yang menghasilkan pembacaan dua hingga enam jilid dalam satu minggu, serta kegembiraan yang didapat dari menyelesaikan sebuah buku dan berhubungan dengan orang lain, Agar ilmu yang diperolehnya dapat bermanfaat baik bagi diri sendiri maupun orang lain, hendaknya mereka menindaklanjuti buku-buku yang telah dibacanya dengan menginformasikan kepada teman-temannya. Selain itu, keberadaan TBM dapat mendorong anak usia Sekolah Dasar untuk lebih banyak membaca dalam suasana TBM.</p> <p> </p> <p><em>Reading interest is one of the important aspects in children's intellectual and creative development. This study aims to determine the reading interest of elementary school children in the neighborhood around the Percut Village Community Reading Park. This research uses quantitative descriptive method. The data collection methods used are questionnaires, observation and documentation. In this study, the sampling technique used purposive sampling with a total of 138 respondents. The results showed that the reading interest of elementary school children is very high. This covers a variety of topics, including valuing reading at TBMs in meeting learning needs, recognizing children's desire to visit, attracting the attention of young readers with captivating book covers and content, and encouraging a sense of pleasure in the reading process that is separate from the environment of children. Readers may perceive reading as a time-saving hobby at TBMs, resulting in the reading of two to six volumes in one week, as well as the joy derived from finishing a book and connecting with others, In order for the knowledge gained to be useful both for themselves and others, they should follow up on the books they have read by informing their friends. In addition, the existence of TBMs can encourage elementary school-age children to read more in a TBM setting.</em></p> Muhammad Syam, Muhammad Fachran Haikal Copyright (c) 2024 Muhammad Syam, Muhammad Fachran Haikal https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/33502 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Proses Kreatif Kusmidari Triwati dalam Penciptaan Tari Rampak Rebana di Sanggar Andari Kota Pontianak https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32750 <p>Tari Rampak Rebana merupakan tari kreasi baru ciptaan Ibu Kusmindari Triwati, berlandaskan kesenian melayu yang bernafaskan islam dan terdapat pengembangan langkah gerak tari tradisi Melayu. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan koreografi. Data dalam penelitian ini disajikan dalam bentuk deskriptif kualitatif dengan pendekatan koreografi. Triangulasi data mengolah hasil observasi, wawancara, dokumentasi, yang didapatkan untuk mendapatkan hasil penelitian. Hasil Penelitian ini untuk mengungkap proses kreatif kusmindari triawati dalam penciptaan tari rampak rebana di sanggar andari. Tari rampak rebana adalah eksplorasi gerak yang dilakukan dengan mengamati hubungan antar penari dan pemusik dalam bermain rebana, pola-pola gerak Radad, langkah dan syara. Improvisasi dilakukan dengan melanjutkan tahapan eksplorasi sehingga lebih berkualitas. Evaluasi dilakukan dengan memilih dan memilah rangkaian kebutuhan unsur tarinya. Komposisi tari dilakukan dengan menyusun gerak dan unsur tari lainnya yang telah dihasilkan dalam proses eksplorasi, improvisasi dan komposisi. Melalui banyak proses yang dilewati oleh Kusmindari Triwati yang mengajak beberapa seniman musik hingga pada akhirnya tari Rampak Rebana berhasil tercipta pertama kalinya ditahun 1996 dan terus menerus di pertahankan eksistensinya hingga sekarang.</p> <p> </p> <p><em>The Rampak Rebana dance is a new dance creation created by Mrs. Kusmindari Triwati, based on Malay arts with an Islamic spirit and there is a development of traditional Malay dance steps. The method used in this research is descriptive qualitative with a choreographic approach. The data in this research is presented in qualitative descriptive form with a choreographic approach. Data triangulation processes the results of observations, interviews, documentation, which are obtained to obtain research results. The results of this research are to reveal the creative process of Kusmindari Triawati in creating the Rampak Tambourine dance at Andari Studio. Rampak tambourine dance is an exploration of movement carried out by observing the relationship between dancers and musicians in playing the tambourine, Radad movement patterns, steps and syara. Improvisation is carried out by continuing the exploration stage so that it is of higher quality. Evaluation is carried out by selecting and sorting a series of needs for the dance elements. Dance composition is done by arranging movements and other dance elements that have been produced in the process of exploration, improvisation and composition. Through many processes, Kusmindari Triwati invited several musical artists until finally the Rampak Rebana dance was successfully created for the first time in 1996 and continues to maintain its existence until now.</em></p> Risda Pancha Permatasari, Dwi Oktariani, Ismunandar Ismunandar Copyright (c) 2024 Risda Pancha Permatasari Caca https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32750 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Strategi Pembelajaran Tari Untuk Anak di Sanggar Andari Kota Pontianak https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32748 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan strategi pembelajaran yang di gunakan Sanggar Andari di Kota Pontianak dalam menerapkan pembelajaran tari untuk anak. Dengan menggunakan metode penelitian deskritif kualitatif untuk memaparkan data-data yang ditemukan dilapangan dari hasil wawancara bersama narasumber yang terlibat dalam proses pembelajaran, observasi serta berbagai studi dokumentasi melalui reduksi data, deskripsi data, dan pengambilan kesimpulan sehingga teknik validasi data nya dapat di uji melalui teknik triangulasi sumber. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa strategi pembelajaran tari untuk anak di Sanggar Andari adalah dengan mengikuti instruksi dari pelatih. Materi yang diberikan untuk anak adalah tari tradisional dan tari kreasi baru Kalimantan Barat dan Nusantara untuk kelas dasar dan mahir atau lanjutan. Metode pembelajaran yang digunakan adalah strategi pembelajaran demontrasi terbimbing, strategi pembelajaran kontekstual, dan strategi pembelajaran kooperatif yang dilakukan oleh pelatih. Tahapan evaluasi dilaksanakan setahun dua kali dengan sistem pertunjukan tari sekaligus sebagai apresiasi bagi anak dalam proses untuk naik ke tingkat selanjutnya. Sedangkan kendala yang ditemukan saat kegiatan pembelajaran berlangsung yaitu anak kadang merasa jenuh, tidak fokus pada saat pembelajaran berlangsung, pelatih berusaha mengatasi hal tersebut melalui upaya seperti anak akan diberi penanganan khusus, memberikan dorangan, motivasi serta kata kata yang akan membangun semangat anak dalam pembelajaran di Sanggar Andari Kota Pontianak.</p> <p> </p> <p><em>This research aims to describe the learning strategies used by Sanggar Andari in implementing dance learning for children. Dance learning for children at Sanggar Andari is one way to improve children's development. Using qualitative descriptive research methods to present data found in the field from interviews with sources involved in the learning process, observations and various documentation studies to support data regarding the learning strategies used at Sanggar Andari in children's classes. Then it is analyzed through several stages, namely: data reduction, data description, and drawing conclusions so that the data validation technique can be tested through source triangulation techniques. The research results obtained show that the dance learning strategy for children at Sanggar Andari, Pontianak City is to follow the instructions of the trainer. The material provided for children is lenggang broken Sembilan as the most basic material for Andari studios for children and the Main Sarong dance material is provided for classes of children who have entered advanced or advanced classes. The learning method used is a guided demonstration method carried out by the Sanggar Andari dance trainer. The evaluation stage is carried out twice a year using a dance performance system as well as an appreciation for children in the process of moving to the next level. Meanwhile, the obstacles found during learning activities are that children sometimes feel bored and do not focus while learning is taking place. The trainer tries to overcome this through efforts such as giving children special treatment, providing encouragement, motivation and words that will build children's enthusiasm for learning. took place at Sanggar Andari.</em></p> Mutia Afilla, Dwi Oktariani, Ismunandar Ismunandar Copyright (c) 2024 mutia afilla mutia https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32748 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700 Kusmindari Triwati: Tokoh Pelestari Seni Tari di Kota Pontianak https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32747 <p>Kusmindari Triwati, seorang koreografer aktif di Kota Pontianak, telah menciptakan lebih dari 50 jenis tari tradisional dan kreasi yang dipentaskan secara lokal dan internasional. Selain itu, ia mendirikan Sanggar Andari yang bertujuan melestarikan kesenian tari tradisional di Indonesia. Penelitian biografinya menggunakan pendekatan kualitatif dan deskriptif untuk menganalisis perjalanan hidup dan kontribusinya dalam dunia seni tari. Data primer dan sekunder dikumpulkan melalui studi kepustakaan, observasi, wawancara, dan dokumentasi, kemudian dianalisis melalui reduksi data, tampilan data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Triwati adalah seorang seniman tari yang sukses, dengan dukungan dari keluarga, lingkungan kerja, dan berbagai penghargaan yang diterimanya, termasuk gelar Tokoh Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat. Sanggar Andari, yang dipimpinnya, berperan dalam mengembangkan tari tradisional di Kota Pontianak dan melatih generasi muda untuk mengikuti festival tari nasional dan se-Kalimantan. Karya-karyanya yang populer, seperti tari nugal, tari tiga serangkai, dan tari rampak rebana, telah meraih banyak penghargaan dari berbagai instansi. Harapannya adalah agar masyarakat mencintai dan melestarikan budaya daerah dengan totalitas. Sebagai tokoh pelestari tari di Kota Pontianak, kisah hidupnya dapat menjadi inspirasi bagi masyarakat untuk menghargai dan mempertahankan warisan budaya mereka.</p> <p> </p> <p><em>Kusmindari Triwati, an active choreographer in Pontianak City, has created more than 50 types of traditional dances and creations performed locally and internationally. She also founded Sanggar Andari, which aims to preserve traditional dance arts in Indonesia. This research aims to uncover and describe Kusmindari Triwati's biography. The research uses a qualitative approach with descriptive methods to analyze her life journey and contributions to the world of dance. Primary and secondary data were collected through literature studies, observations, interviews with informants, and documentation, then analyzed through data reduction, data display, and conclusion drawing. The research results show that she is a successful dancer, supported by family, work environment, and various awards, including the Cultural Figure of West Kalimantan Province awarded by the Governor. Kusmindari Triwati founded Sanggar Andari, which develops traditional dance by educating the younger generation of Pontianak to participate in national and Kalimantan-level dance festivals. Her popular works, such as the nugal dance, three serangkai dance, and rampak rebana dance, have received numerous awards from various institutions. Her hope is that people will love and preserve their local culture wholeheartedly. As a dance preservation figure in Pontianak, her life journey can inspire people to appreciate and maintain their cultural heritage.</em></p> Sephira Adalia, Dwi Oktariani, Ismunandar Ismunandar Copyright (c) 2024 sephira pira https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 https://ejournal.umm.ac.id/index.php/JICC/article/view/32747 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0700