Pendampingan Pengelolaan Umkm melalui Digital Marketing dalam Meningkatkan Daya Saing Umkm di Kota Batu

Authors

  • Novitasari Agus Saputri SINTA ID : 6475213, University of Muhammadiyah Malang
  • Fahmi Dwi Mawardi Universitas Muhammadiyah Malang

DOI:

https://doi.org/10.22219/janayu.v3i2.21976

Keywords:

UMKM, Digital Marketing, Meningkatkan Daya Saing

Abstract

Pondok Labu merupakan salah satu pelaku usaha dibidang pariwisata dan edukasi. Meskipun pondok labu merupakan salah satu wisata edukasi yang menarik di Desa Pandanrejo Kota Batu, akan tetapi pondok labu belum banyak dikenal masyarakat, khususnya wisatawan Nasional. Hal tersebut akibat dari kurangnya pemasaran yang telah dilakukan oleh pondok labu. Strategi pemasaran yang tepat akan membantu pondok labu lebih dikenal oleh masyarakat luas. Strategi pemasaran yang saat ini dianggap tepat adalah strategi pemsaran yang mampu mengadopsi teknologi secara menyeluruh dengan memanfaatkan platform media sosial baik yang berbayar maupun tidak berbayar. Pengabdi memberikan solusi dalam hal strategi pemasaran yakni denagn membuatkan website official, mendaftarkan ke marketplace mengenai produk pondok labu, mengelola website, marketplace, media sosial, membuat video profil dan membuat branding pondok labu agar mudah dikenal oleh masyarakat secara meluas. Metode yang digunakan adalah dengan cara ceramah, titorial dan pendampingan terbimbing. Adanya pemasaran berbasis teknologi maka akan mempermudah mitra dalam mempromosikan produknya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ali, H. (2013). Dinamika Marketing dan Kasus-Kasus Pilihan. CAPS.

Amstrong, G & Kotler, P. (2018). Principles of Marketing (Seventh Ed). Harlow, United Kingdom.

Hendarsyah, D. (2020). Pemasaran Digital Dalam Kewirausahaan. IQTISHADUNA: Jurnal Ilmiah Ekonomi Kita, 9(1), 25-43. https://doi.org/10.46367/iqtishaduna.v9i1.209

Febriyantoro, M. T., & Arisandi, D. (2018). Pemanfaatan Digital Marketing bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah pada Era Masyarakat Ekonomi ASEAN. Jurnal Manajemen Dewantara, 1(2), 62-76.

Jadesta. kemenparekraf.go.id : di Akses 20 Juli 2022.

Juliana, Djakasaputra, A., Pramezwary, A., & Hutahaean, J. (2020). Marketing Strategy in Digital Era. NEM.

Kotler, et al. 2017 Marketing, 11th Ed. Pearson Education Australia: Prentice Hall

Kusuma, D, F & Sugandi M, S. (2018). Strategi Pemanfaatan Instagram Sebagai Media Komunikasi Pemasaran Digital Yang Dilakukan Oleh Dino Donuts. Jurnal Manajemen Komunikasi Vol 3, No 1

Kotler, Amstrong. 2012. Prinsip Prinsip Pemasaran. Edisi Lima Belas Jakarta: Penerbit Erlangga.

Naimah, R. J., Wardhana, M. W., Haryanto, R., & Pebrianto, A. (2020). Penerapan Digital marketing Sebagai Strategi Pemasaran UMKM. Jurnal IMPACT: Implementation and Action, 2(2), 119-130.

Saputra, D. H., Sutiksno, D. U., Kusuma, A. H. P., Romindo, R., Wahyuni, D., Purnomo, A., & Simarmata, J. (2020). Digital Marketing: Komunikasi Bisnis Menjadi Lebih Mudah. Yayasan Kita Menulis. Yayasan Kita Menulis.

Sasongko, D., Putri, I. R., Alfiani, V. N., Qiranti, S. D., Sari, R. S., & Allafa, P. E. (2020). Digital Marketing Sebagai Strategi Pemasaran UMKM Makaroni Bajak Laut Kabupaten Temanggung. Jurnal Ilmiah Pangabdhi, 6(2), 92-96.

Wati, et al., (2020). Digital Marketing. PT. Literindo Berkah Jaya.

Downloads

Published

2022-09-05

How to Cite

Saputri, N. A., & Mawardi, F. D. (2022). Pendampingan Pengelolaan Umkm melalui Digital Marketing dalam Meningkatkan Daya Saing Umkm di Kota Batu. Jurnal Pengabdian Dan Peningkatan Mutu Masyarakat (Janayu), 3(2), 155–163. https://doi.org/10.22219/janayu.v3i2.21976