PENGGUNAAN CRUDE PALM OIL (CPO) BERBAGAI LEVEL PADA PAKAN TERHADAP PERFORMA BEBEK PEKING

THE USE OF VARIOUS LEVELS OF CRUDE PALM OIL (CPO) IN FEED ON THE PERFORMANCE OF PEKING DUCKS

Authors

  • Alfan Setya Winurdana Universitas Islam balitar
  • Sholihah Universitas Islam Balitar
  • Sofiyana Universitas Islam Balitar

DOI:

https://doi.org/10.22219/aras.v4i2.31253

Keywords:

Bebek Peking Lokal, Crude Palm Oil, Pakan, Performa, Sumber Energi

Abstract

Bebek peking lokal merupakan bebek penghasil daging yang dikembangkan di Indonesia. Pada pemeliharaanya bebek peking memerlukan nutrisi yang cukup untuk mendapatkan performa yang optimal, diantaranya adalah energi. Saat ini harga bahan pakan terus mengalami kenaikan harga, sehingga dibutuhkan alternatif bahan pakan lain sebagai sumber energi. Salah satu bahan pakan yang dapat digunakan sebagai sumber energi adalah CPO (Crude Palm Oil). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui effek penggunaan CPO sebagai bahan pakan sumber energi terhadap performa bebek Peking. 200 ekor DOD bebek Peking Lokal PT. PPM digunakan dalam penelitian ini. Pakan yang digunakan terdiri dari pakan konvensional (umur 1-14 hari) dan pakan dengan sumber energi CPO (15-30 hari). Metode penelitian yang digunakan adalah eksperimental dengan rancangan acak lengkap 4 perlakuan dan 5 ulangan yang mana P0 tanpa menggunakan CPO, P1 dengan CPO 1%, P2 dengan CPO 2%, dan P3 CPO 3%. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa penggunaan CPO berpengaruh terhadap bobot badan, namun tidak berpengaruh pada konsumsi dan konversi pakan bebek peking lokal. Penggunaan CPO pada pakan berpengaruh terhadap bobot badan bebek peking lokal dengan pemberian optimal pada P2 dengan level 2% meski tidak berpengaruh pada konsumsi dan konversi pakan pada bebek peking lokal.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdulla, N. R., Loh, T. C., Akit, H., Sazili, A. Q., & Foo, H. L. 2016. Effects of Dietary Oil Sources and Calcium: Phosphorus Levels on Growth Performance, Gut Morphology and Apparent Digestibility of Broiler Chickens. South African Journal of Animal Science, 46(1): 42-53.

Chwen, L. T., Foo, H. L., Thanh, N. T., & Choe, D. 2013. Growth Performance, Plasma Fatty Acids, Villous Height and Crypt Depth of Preweaning Piglets Fed with Medium Chain Triacylglycerol. Asian. Austral. J. Anim., 26: 700-704.

Farhat, A., Normand, L., Chavez, E. R., & Touchburn, S. P. 2011. Comparison of Growth Performance, Carcass yield and Composition, and Fatty Acid Profiles of Pekin and Muscovy Ducklings Fed Diets Based on Food Wastes. Canadian Journal of Animal Science, 81(1): 107-114. https://doi.org/10.4141/A99-052.

Goh, S. H., Choo, Y. M., & Ong, S. H. 1985. Minor Constituents of Palm Oil. Journal of the American Oil Chemists’ Society, 1985(62): 237-240. http://dx.doi.org/10.1007/BF02541384.

King, A. J., Uijttenboogaart, T. G., & De Vries, A. W. 1995. α‐tocopherol, β‐carotene and Ascorbic Acid as Antioxidants in Stored Poultry Muscle. Journal of Food Science, 60(5): 1009-1012. https://agris.fao.org/agris-search/search.do?recordID=US19960103042

Maroufyan, E., Kasim, A., Bejo, M. H., Loh, T. C., Soleimani, A., & Ebrahimi, M. 2013. Functional Alteration of Breast Muscle Fatty Acid Profile by Manipulation of Dietary n-6 : n-3 Ratios in Broiler Chickens. Afr. J. Biotechnol., 10: 16101-16106.

Ridwan, M., Sari, R., Andika, R. D., Candra, A. A., & Maradon, G. G. 2019. Usaha Budidaya Itik Pedaging Jenis Hibrida dan Peking. Jurnal Peternakan Terapan, 1(1): 8-10.

Rusmana, D. 2007. Pengaruh Subtitusi Minyak Sawit oleh Minyak Ikan Lemuru dan Suplementasi Vitamin E dalam Ransum Ayam Broiler terhadap Performans. Jurnal Ilmu Ternak Universitas Padjadjaran, 7(2): 101-106.

Steel, R. G. D., & Torrie, J. H. 1960. Principles and Procedures of Statistics. (With special Reference to the Biological Sciences.) McGraw-Hill Book Company, New York, Toronto, London, 481 S., 15 Abb.; 81 s 6 d 12

Subekti, E. 2009. Ketahanan Pakan Ternak Indonesia. Mediagro, 5(2): 2009.

Widodo, W. 2009. Ketahanan Pakan Unggas di Tengah Krisis Pangan. Jurnal Salam, 12(1): 107-124. https://ejournal.umm.ac.id/index.php/salam/article/view/437

Zhong, X., Gao, S., Wang, J. J., Dong, L., Huang, Zhang, L. L., & Wang, T. 2014. Effects of Linseed Oil and Palm Oil on Growth Performance, Tibia Fatty Acid and Biomarkers of Bone Metabolism in Broilers, British Poultry Science, 55(3): 335-342, DOI: 10.1080/00071668.2014.891097.

Downloads

Published

2023-12-31

How to Cite

Setya Winurdana, A., Sholihah, M., & Sofiyana, M. S. (2023). PENGGUNAAN CRUDE PALM OIL (CPO) BERBAGAI LEVEL PADA PAKAN TERHADAP PERFORMA BEBEK PEKING: THE USE OF VARIOUS LEVELS OF CRUDE PALM OIL (CPO) IN FEED ON THE PERFORMANCE OF PEKING DUCKS. Journal of Animal Research and Applied Science, 4(2), 71–75. https://doi.org/10.22219/aras.v4i2.31253