Kebangkitan Kembali Ruh Profetisme Muhammadiyah: Tinjauan Transformasi Sosial

Authors

  • Hasnan Bachtiar Universitas Muhammadiyah Malang (UMM)

DOI:

https://doi.org/10.22219/jms.v1i1.11410

Keywords:

Profetisme, Muhammadiyah, Globalisasi

Abstract

Paper ini menjelaskan bagaimana profetisme sebagai sebuah spirit menginspirasi gerakan sosial Muhammadiyah hingga mencapai posisi yang kokoh, kendati menghadapi pelbagai tantangan gelombang besar globalisasi. Penggunaan pendekatan transformasi sosial untuk membaca situasi kekinian, menemukan bahwa Muhammadiyah cukup tergoncang menghadapi kekuatan kapitalisme baru yang bekerja melalui arus sistem-sistem pasar yang menjangkau seluruh dimensi kehidupan. Pada akhirnya, bagian utama pada paper ini memberikan sejumlah saran untuk revitalisasi dan transformasi profetisme di dalam konteks kontemporer sebagai solusi untuk mengendalikan globalisasi.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2016-07-27

How to Cite

Bachtiar, H. (2016). Kebangkitan Kembali Ruh Profetisme Muhammadiyah: Tinjauan Transformasi Sosial. Jurnal Muhammadiyah Studies, 1(1), 56–84. https://doi.org/10.22219/jms.v1i1.11410

Issue

Section

Articles