IBM Pengembangan Snack Cheese Stick Wirausaha Mahasiswa
DOI:
https://doi.org/10.22219/joesment.v1i01.17031Keywords:
UKM, Mahasiswa, Kewirausahaan, Makanan Ringan, PendampinganAbstract
Mahasiswa lulusan perguruan tinggi saat ini tidak hanya dibekali ilmu akademik saja tetapi juga ketrampilan yang memadai. Salah satu ketrampilan yang diperkuat dalam proses pembelajaran adalah mengenai sikap entrepreneurship, dimana sikap ini adalah wujud dan harapan bahwa nantinya setelah lulus dari Perguruan Tinggi Ketika mahasiswa tidak segera terserap dalam pasar tenaga kerja setidaknya mereka mampu menjadi seorang yang handal dalam bisnis mereka.
Mahasiswa yang telah memulai dan memiliki usaha bisnis tentu sangat banyak kita jumpai, selain karena tugas mereka akhirnya menekuni dan menjadi sebuah passion yang mampu mendatangkan pasif income serta sarana bagi mereka untuk belajar. Geliat UKM yang dirintis oleh mahasiswa semakin nampak khususnya di Kota Malang, dari UKM kecil pinggiran hingga yang telah memiliki bisnis café elit. Tentu menjadi perhatian adalah bagaimana terus membekali mahasiswa dengan berbagai ketrampilan guna mengasah pengetahuan mereka dan inovasi yang lebih menarik mengikuti perkembangan jaman dan permintaan pasar agar tidak mudah terkikis oleh persaingan usahan bahkan produk sejenis
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Yuli, S. B. C. & Sari, N. P.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- For all articles published in the JOESMENT (Journal of Economic and Social Empowerment), copyright is retained by the authors. Authors give permission to the publisher to announce the work with conditions. When the manuscript is accepted for publication, the authors agree to the automatic transfer of non-exclusive publishing rights to the publisher.
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This is an open access article and licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License