Prenatal Yoga Efektif Mengurangi Nyeri Punggung Bawah pada Ibu Hamil
DOI:
https://doi.org/10.22219/physiohs.v3i1.17157Keywords:
Prenatal Yoga, Wanita Hamil, Nyeri Punggung BawahAbstract
Nyeri punggung bawah (low back pain) terjadi akibat adanya perubahan fisik dan hormonal seiring bertambahnya usia kehamilan dimana uterus semakin membesar dan terjadi penurunan elastisitas dan fleksibilitas pada otot punggung yang berakibat terjadinya lordosis. Dengan demikian wanita hamil akan mengalami perubahan saat berjalan karena perubahan gravitasi tubuh ke arah depan yang kemudian mengakibatkan ketegangan otot dan menimbulkan rasa nyeri di daerah punggung bagian bawah. Salah satu intervensi yang dapat digunakan untuk mengurangi nyeri punggung bawah pada wanita hamil yaitu prenatal yoga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh prenatal yoga terhadap nyeri punggung bawah pada wanita hamil. Penelitian ini menggunakan desain quasi-eksperimental dengan rancangan one group pretest posttest design dengan menggunakan alat ukur Numeric rating scale (NRS). Masing-masing sampel diukur nyeri punggung bawahnya sebelum dan sesudah diberikan intervensi prenatal yoga. Berdasarkan hasil uji statistic dengan Wilcoxon didapatkan nilai signifikansi 0.000(p>0,005) Sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh prenatal yoga terhadap nyeri punggung bawah pada wanita hamil
Downloads
References
Fraser, Diane M. (2009). Buku Ajar Bidan Myles. Jakarta : EGC
Mediarti, D., Sulaiman, S., Rosnani, R., &. Jawiah, J. (2014). Pengaruh Yoga Antenatal Terhadap Pengurangan Keluhan Ibu Hamil Trimester III. Jurnal Kedokteran dan kesehatan. Volume 1. No. 1. Oktober 2014 : 47-53.
Pratignyo, Tia. (2014). Yoga Ibu Hamil plus Postnatal Yoga. Jakarta: Pustaka Bunda.
Sabbour, A., & Omar, H. (2011). The Effect of kinesiotaping Therapy Augmented with pelvic Tilting exercise on Low Back Pain in Primigravidas During the Third Trimester. Volume 16. No. 1. 53
Schroder, G., Kundt, G., Otte, M., Wendig, D., & Schober, H. C. (2016). Impact Of Pregnancy On Back Pain and Body Poatur in Women. Journal Phys. Ther. Sci. Vol. 28 No. 04
Tyastuti, Siti. Wahyuningsi, Henry. (2016). Asuhan Kebidanan Kehamilan. Modul Kebidanan. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI
Ulfa, Nurul Nisa. (2014). Efektivitas Paracetamol Untuk Nyeri Pasca Operasi Dinilai dari Visual Analogue Scale. Jurnal Media Medika Muda. Semarang: Universitas Diponegoro.
Wahyuni & Prabowo, Eko. (2012). Manfaaat kinesiotaing untuk mengurangi nyeri punggung bawah pada kehamilan trimester ke-3. Jurnal Kesehatan. Vol. 5. No. 2. 119-129.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Physiotherapy Health Science (PhysioHS)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with Physiotherapy Health Science (PhysioHS) agree to the following terms:
- For all articles published in Physiotherapy Health Science (PhysioHS), copyright is retained by the authors. Authors give permission to the publisher to announce the work with conditions. When the manuscript is accepted for publication, the authors agree to automatic transfer of the publishing right to the publisher.
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.