Faktor Yang Berhubungan Dengan Motivasi Ibu Hamil Trimester Tiga Dalam Melaksanakan Inisiasi Menyusu Dini (IMD) di Puskesmas Kecamatan Medan Denai
DOI:
https://doi.org/10.22219/sm.Vol15.SMUMM1.8483Keywords:
Ibu Hamil, Faktor, Inisiasi Menyusu Dini (IMD)Abstract
Inisiasi menyusu dini (IMD) merupakan salah satu usaha dalam menurunkan angka kematian neonatus dan menentukan keberhasilan ASI eksklusif. Cakupan Inisiasi Menyusu Dini (IMD) dan ASI eksklusif di Indonesia masih rendah. Untuk meningkatkan cakupan pemberian Inisiasi Menyusu Dini (IMD) dan ASI eksklusif maka diperlukan motivasi ibu. Untuk itu perlu diketahui factor yang berhubungan dengan motivasi ibu dalam melakukan Inisiasi Menyusu Dini (IMD). Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif analitik dengan desain cross sectional study untuk mengetahui variable individu yang berhubungan dengan motivasi ibu dalam memberikan ASI eksklusif pada ibu hamil trimester tiga di puskesmas kecamatan medan denai. Pengumpulan data mengunakan teknik wawancara terstruktur dengan kuesioner yang telah divalidasi sebelumnya.Data kemudian dianalisis menggunakan program SPSS dengan chy square sebagai uji hipotesis. Hasil penelitian dari variabel individu yang diteliti didapati ada hubungan yang bermakna antara variabel tingkat pengetahuan (p: 0,004) dan paritas (p 0,011) terhadap motivasi ibu dan tidak ada hubungan yang bermakna antara variabel usia (p 0.133), pendidikan (p 0.310) dan pekerjaan (p 0.298) terhadap motivasi ibu dalam melaksanakan Inisiasi Menyusu Dini (IMD).
Downloads
References
Ariyani D, Handayani L.(2015)Contribution Factor on Early Initiation of Breastfeeding. International Journal of Public Health Sience. Vol 4 No 3.
Bigelow A, Power M, MacLellan-Peters J, Alex M, McDonald C. (2012). Effect of Mother/Infant Skin to Skin Contact on Postpartum Depressive Symptom and Maternal Physiologicall Stres Journal of Obstetric, Gynecologic, and Neonatal Nursing Vol 41 No 3.
Direktorat Gizi Masyarakat DitJen KesMas. (2018). Pemantauan Status Gizi Tahun 2017. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.
Edmond et all. (2006). Delayed Breastfeeding Initiation Increase Risk of Neonatal Mortality Rate. PubMed Central.
Fikawati S dan Syafiq A.(2010). Kajian Implementasi dan Kebijakan Air Susu Ibu Eksklusif dan Inisiasi Menyusu Dini (IMD) di Indonesia. Jurnal Kesehatan Vol 14, No 1.
Kemenkes RI. (2017) Profil Kesehatan Indonesia tahun 2016. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.
Maria T, Regina P. (2014). Factors Associated to Breastfeeding in The First Hour of Life : Systematic Review. PubMed Central.
Mujur A, Suyani A, Idris I.(2014). Faktor Keberhasilan Inisiasi Menyusu Dini (IMD) di Puskesmas Jumpandang Baru. Program Pasca Sarjana Universitas Hasanudin Makasar.
Notoatmodjo, Soekidjo. (2003). Pendidikan dan Perilaku Kesehatan.Rineka Cipta Jakarta.
Purwati,Y. (2015) Korelasi Partisipasi Ibu Menyusui pada Kelompok Pendamping ASI dengan Keberhasilan Pemberian ASI Eksklusif. Jurnal Kebidanan. Vol 11, No 1.
Raharjo BB. Profil Ibu dan Peran Bidan Dalam Praktik Inisiasi Menyusu Dini dan Asi Eksklusif. (2014). Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol 10, No1.
Rompis O, Tumurang MN, Raule JH. (2017). Faktor- Faktor yang Berhubungan dengan Inisisasi Menyusu Dini di Rumah Sakit Siloam. Community Health Journal. Vol 2 No 1.
Sharma K Indu, Early Initiation of Breastfeding: (2016). A Systematic Literature Review of Factors and Barriers in South Asia. BMC Medicine Journal.
Suryani D, Simbolon D, ett all. (2017). Determinants Failure of Exclusive Brestfeeding on Health In The City Bengkulu. Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol 12, No 2.
Unicef. (2017) Looking ahead : Child Survival and Sustainable Development Goals. UNICEF.
WHO dan UNICEF. (2018) Capture The Moment : Early Initiation of breastfeeding, best start for every newborn. World Health Organization.
WHO, POGI, IBI. (2013.) Pelayanan Kesehatan Ibu di Fasilitas Kesehatan Dasar dan Rujukan. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia Pedoman Bagi Tenaga Kesehatan.
Wiendarto Sigit. (2014). Hubungan Antara Pengetahuan Ibu, Motivasi Ibu, dan Dukungan Bidan dengan Kesediaan Ibu Melakukan Inisiasi Menyusu Dini (IMD). Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Yuwansyah, Y.(2015). Faktor Faktor Yang Berhubungan dengan Pelaksanaan Inisiasi Menyusu Dini (IMD) Pada Ibu Bersalin di Wilayah Kerja Puskesmas Cigasong Kabupaten Majalengka. Midwife Journal. Vol 3, No 1.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.