Pelatihan Goal setting Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Pada Siswa Di SMP Muhammadiyah 1 Sidoarjo

Authors

  • Ika Wulan Ramadhani
  • Zaki Nur Fahmawati Universitas Muhammadiyah Sidoarjo
  • Ghozali Rusyid Affandi

DOI:

https://doi.org/10.22219/altruis.v2i3.18044

Keywords:

motivasi belajar, goal setting, siswa

Abstract

Motivasi belajar merupakan seluruh aktivitas daya penggerak pada diri siswa yang menimbulkan aktivitas belajar dan menjamin kelangsungan kegiatan belajar serta memberikan arahan pada kegiatan belajar. Motivasi belajar menjadi daya penggerak yang dapat mengarahkan siswa untuk mencapai tujuan atau sasaran yang ditetapkan. Salah satu faktor yang mempengaruhi motivasi belajar adalah tujuan (goal setting). pembuatan tujuan menjadi suatu upaya penting dalam memaksimalkan motivasi , adanya pemahaman tentang tujuan sebagai suatu untuk digapai dapat menimbulkan minat yang lebih untuk belajar. Psikoedukasi yang dilakukan mendapatkan hasil bahwa terdapat perbedaan motivasi belajar antara sebelum dan setelah diberikan psikoedukais terkait goal setting dengan perbedaan reratanya adalah -16.000 (mean difference), t score = -8.263 dan p = 0.001 < 0.05. Berdasarkan perhitungan deskriptif didapatkan hasil bahwa nilai mean pretest sebesar 99.433 dan posttest sebesar 115.433 yang berarti bahwa motivasi belajar siswa memiliki nilai lebih tinggi setelah mendapatkan psikoedukasi terkait goal setting.

KATA KUNCI: Motivasi belajar, Goal setting, Siswa

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aina, M. (2013). Efektifitas Pemanfaatan Multimedia Interaktif Pembelajaran Ipa-Biologi Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pria Dan Wanita Smp 19 Kota Jambi. Prosiding SEMIRATA 2013, 1(1). p. 125-130

Cahyani, A., Listiana, I. D., & Larasati, S. P. (2020). Motivasi belajar siswa SMA pada pembelajaran daring di masa pandemi covid-19. IQ (Ilmu Al-qur’an): Jurnal Pendidikan Islam , 123-140.

Clarke, S. P., Crowe, T. P., Oades, L. G., & Deane, F. P. (2009). Do goal-setting interventions improve the quality of goals in mental health services?. Psychiatric rehabilitation journal, 32(4), 292.

Fitriyani, Y., Fauzi, I., & Sari, M. Z. (2020). Motivasi belajar mahasiswa pada pembelajaran daring selama pandemik covid-19. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian dan Kajian Kepustakaan di Bidang Pendidikan, Pengajaran dan Pembelajaran, 6(2), 165-175.

Haslam, S. A., Wegge, J., & Postmes, T. (2009). Are we on a learning curve or a treadmill? The benefits of participative group goal setting become apparent as tasks become increasingly challenging over time. European Journal of Social Psychology, 39(3), 430-446.

Locke, E. A., & Latham, G. P. (2002). Building a practically useful theory of goal setting and task motivation: A 35-year odyssey. American Psychologist, 57, 705-717.

Lutfianawati, D., Nugraha, R. S. P., & Syifaâ, R. (2013). Pengaruh pelatihan goal setting terhadap motivasi belajar bahasa Inggris siswa. JIP (Jurnal Intervensi Psikologi), 5(2), 275-288.

Morisano, D., Hirsh, J. B., Peterson, J. B., Pihl, R. O., & Shore, B. M. (2010). Setting, elaborating, and reflecting on personal goals improves academic performance. Journal of applied psychology, 95(2), 255

Downloads

Published

2021-09-30

How to Cite

Ramadhani, I. W. ., Fahmawati, Z. N. ., & Affandi, G. R. . (2021). Pelatihan Goal setting Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Pada Siswa Di SMP Muhammadiyah 1 Sidoarjo. Altruis: Journal of Community Services, 2(3). https://doi.org/10.22219/altruis.v2i3.18044

Issue

Section

Articles