Pelaksanaan Program Daily Report dalam Pembentukan Karakter Siswa di MTs YKUI Maskumambang Gresik
DOI:
https://doi.org/10.22219/jkpp.v2i1.1727Abstract
Silatul Khamri
Guru MTs YKUI Maskumambang Dukun Gresik
e-mail: shiela_hamri@yahoo.co.id
Abstract:
This research used descriptive qualitative research methods to describe the implementation of a daily report in building students' character. Based on data analysis, the implementation of the daily report by filling out a book containing the items should be carried out by the students in one day. Students fill in the number 1 to items, which has been done and fill the number 0 for the undone items, the answers recap of students is then inserted into in an intranet application, which has been provided so students' progress can be monitored directly. Daily report can establish students’ good habits because students are indirectly forced to do something positive constantly. From these positive habits, they can build students’ character.
Keywords: daily report, students’ character
Abstrak:
Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif untuk mendis-kripsikan implementasi daily report dalam pembentukan siswa berkarakter. Berdasarkan analisis data bahwa implementasi daily report dengan cara mengisi buku yang berisi item-item yang harus dikerjakan oleh siswa dalam satu hari, Siswa mengisi angka 1 untuk item yang dikerjakan dan mengisi angka 0 untuk yang tidak dikerjakan, rekap isian dari siswa ini kemudian dimasukkan ke dalam aplikasi intranet yang telah disediakan sehingga perkembangan siswa dapat dipantau secara langsung. Daily report ini dapat membentuk kebiasaan baik siswa karena secara tidak langsung siswa dipaksa untuk mengerjakan sesuatu yang positif secara terus menerus. Dari kebiasaan-kebiasaan positif tersebut maka terbentuklah karakter siswa.
Kata kunci: daily report, siswa berkarakter,
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
It is a condition of publication that authors assign copright or license the publication rights in their articles to journal of Kebijakan dan Pengembangan Pendidikan. Authors are themselves responsible for obtaining permission to reproduce copyright material from other source
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.