Manajemen Pembelajaran Muatan Lokal Bahasa Inggris Berbasis Karakter di SDN Utama 1 Tarakan

Authors

  • Agus Holik Siswanto

DOI:

https://doi.org/10.22219/jkpp.v2i2.1918

Abstract

Manajemen Pembelajaran Muatan Lokal Bahasa Inggris Berbasis Karakter di SDN Utama 1 Tarakan

Agus Holik Siswanto

Magister Kebijakan dan Pengembangan Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

Email: agusholik58@yahoo.com

Abstract:

The objectives of this study are to: 1) describe the planning of character-based English local content learning; 2) describe the implementation of English local content learning; 3) describe how the evaluation of English local content learning. This study used qualitative approach. The results of the study of the preparation in character-based English local content learning are related to ConstitutionNo.20 year 2003 about national education system, Governmental Regulation No 17 year 2010 about the management of educational implementation, The Regulation of National Education Ministry No. 22 year 2006 about content standard, and the Regulation of National Education Ministry No. 23 year 2006 about the standard of graduation, and the guidance of character education in primary school are all available. The implementation of character-based English local content learning has carried out well. It can be seen from the process of series of teaching learning process based on lesson plan prepared by teacher, while the evaluation of character-based English local content learning has not been implemented maximally.

Keywords: learning, content local, character education

Abstrak:

Tujuan penelitian ini adalah untuk: 1) mendeskripsikan perencanaan pembelajaran muatan lokal Bahasa Inggris berbasis karakter; 2) mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran muatan lokal Bahasa Inggris; 3) mendeskripsikan bagaimanakah evaluasi pembelajaran muatan lokal Bahasa Inggris. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif. Hasil penelitian persiapan pembelajaran muatan lokal Bahasa Inggris berbasis karakter terkait dengan dokumen UU No.20 Tahun 2003 Tentang Sisdiknas, Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan Penyelenggaraan Pendidikan, Permendiknas No. 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi, Permendiknas No. 23 Tahun 2006 tentang Standar Kelulusan, dan Panduan Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar semuanya telah tersedia. Pelaksanaan pembelajaran muatan lokal Bahasa Inggris berbasis karakter telah terlaksana dengan baik. Hal ini dapat dilihat dari proses rangkaian kegiatan belajar mengajar sesuai dengan RPP yang dipersiapkan guru, sedangkan evaluasi pembelajaran muatan lokal Bahasa Inggris berbasis karakter belum dilaksanakan secara maksimal.

Kata kunci: pembelajaran, muatan lokal, pendidikan karakter

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2014-09-03

How to Cite

Holik Siswanto, A. (2014). Manajemen Pembelajaran Muatan Lokal Bahasa Inggris Berbasis Karakter di SDN Utama 1 Tarakan. Jurnal Kebijakan Dan Pengembangan Pendidikan, 2(2). https://doi.org/10.22219/jkpp.v2i2.1918

Issue

Section

Journal