Meningkatkan minat membaca dan prestasi siswa melalui bahan ajar modul elektronik Flipbook di kelas IV
DOI:
https://doi.org/10.22219/jppg.v2i3.14458Keywords:
Media pembelajaran Flip Book Minat Membaca, Prestasi Siswa Bahan Ajar Modul Elektronik Flip BookAbstract
Tujuan penelitian ini adalah mengetahui upaya yang dilakukan guru kelas dalam meningkatkan minat membaca bahan ajar dan prestasi siswa kelas IV SD Negeri 03 Jatirejo. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus. Subyek penelitian adalah siswa kelas IV SD Negeri 3 Jatirejo yang berjumlah 3 siswa. Data yang digunakan adalah data hasil belajar siswa. Sumber data diambil dari pengamatan dan hasil tes. Teknik pengumpulan data meliputi dokumen, observasi, tes tulis dan tes praktik. Prosedur yang digunakan adalah (1) Perencanaan (2) Pelaksanaan (3) Observasi (4) Refleksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa melalui media pembelajaran flip book dapat meningkatkan minat baca dan prestasi belajar siswa pada siswa kelas IV SD Negeri 3 Jatirejo. Peningkatan terjadi pada siklus I tetapi belum optimal. Pada pelaksanaan siklus II meningkat sesuai dengan harapan. Simpulan penelitian ini adalah media pembelajaran flip book dapat meningkatkan minat maba dan prestasi belajar siswa dari kurang menjadi baik. Nilai ketuntasan hasil belajar siswa 66,7% pada siklus I dan siklus II meningkat menjadi 100% total peningkatan 33,33%, serta rata-rata nilai 8,00 pada siklus I, dan pada siklus II menjadi 9,70 total peningkatan 1,70 poin. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan media pembelajaran flip book dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SDN 03 Jatirejo Kecamatan Jumapolo Kabupaten Karanganyar.
Downloads
References
Abdul Wahid (1998). Menumbuhkan Minat dan Bakat Anak. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Aqib, Zainal, dkk. 2011. Penelitian Tindakan Kelas untuk Guru SD, SLB, dan TK. Bandung: Yrama Widya.
Arikunto, Suhardjono dan Supardi. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.
Dalman. (2007). Kemampuan Memahami Informasi Fokus Terhadap Teks Bacaan Buku Ajaran Bahasa Indonesia (Studi Pendahuluan Bahasa dan Pemberlakuan Model Membaca Total di Kelas V SD di Kalirejo Lampung Tengah). Disertasi (Tidak Dipublikasikan) Bandung: Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia.
——.(2010). Mata kuliah: Membaca. Bandar Lampung: Universitas Muhammadiyah Lampung Press.
——.(2012). Keterampilan Menulis. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Darmono. (2004). Manajemen dan Tata Kerja Perputakaan Sekolah. Jakarta: PT. Grasindo.
Dewa Ketut Sukardi. (1984). Bimbingan Belajar di Sekolah-sekolah. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Farida Rahim. (2007). Pengajaran Membaca Disekolah Dasar. Jakarta: Bumi Aksar.
Hurlock, Elizabeth B. (2010). Psikologi Perkembangan Jilid 2 edisi 6. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Jeanne Ellis Omrmrod. (2008). Edisi Keenam Psikologi Pendidikan Membantu Siswa Tumbuh dan Berkembang: jilid 2 ( Alih bahasa: Prof. Dr. Amitya Kumara). Jakarta: Penerbit Erlangga.
Lusi Nuryanti. (2008). Spikologi Anak. Jakarta: Indeks.
Mimin Haryati. (2007). Sistem Pendidikan Berbasis Kompetensi: Teori dan Praktek. Jakarta:
Nurhadi. (1987). Membaca Cepat dan Efektif. Bandung: Sinar baru.
Nurhadi. (2004). Bagaimana Meningkatkan Kemampuan Membaca: Suatu Teknik Memahami. Bandung: Sinar Baru.
Slameto. (2003) belajar dan faktor2 yang mempengaruhinya. Jakarta: PT Renika Cipta.
Gaung Persada Press.
Sudarso. (2002). Speed Reading : Sistem Membaca Cepat dan Efektif. Jakarta: Gramedia Pustaka.
Tidjen, dkk. (2000). Bimbingan dan Konseling Sekolah Dasar Menengah.
Yogyakarta: UNY Press.
https://eprints.uny.ac.id/65825/4/4.%20BAB%20II.pdf
Diakses 19 Oktober 2020 Pukul 12.07 WIB
Bagi Calon Pendidik, Inilah Pengertian dan Jenis-Jenis Bahan Ajar
https://penerbitdeepublish.com/jenis-bahan-ajar/
Diakses 19 Oktober 2020 Pukul 11.51 WIB
http://staffnew.uny.ac.id/upload/198401312014042002/pengabdian/Modul%20Pelatihan%20Flipbook.pdf
Diakses 19 Oktober 2020 Pukul 12.40 WIB
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Rindhy Anita Prasetyaningrum
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.