Partisipasi Politik Masyarakat Sleman Di Masa Pandemi Covid-19 Dalam Konteks Pendidikan Kewarganegaraan

Authors

  • T Heru Nurgiansah Universitas PGRI Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.22219/jch.v6i1.14994

Keywords:

Kata Kunci, Partisipasi Politik, Covid-19, Pendidikan Kewarganegaraan. Keywords, Political Participation, Citizenship Education.

Abstract

Sepanjang tahun 2020, Indonesia menghadapi pandemi Covid-19 yang membuat segala tatanan kehidupan mengalami perubahan yang sangat signifikan termasuk bidang politik dan bidang pendidikan. Pemerintah tetap bersikeras melaksanakan pemilihan Kepala Daerah pada 9 Desember saat wabah Corona belum mereda yang membuat partisipasi politik masyarakat di Kabupaten Sleman semakin menurun. Hal ini berbanding terbalik di bidang pendidikan, dimana pemerintah mengeluarkan kebijakan berupa pembelajaran jarak jauh dengan dalih untuk memutus mata rantai penyebaran virus. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui partisipasi politik masyarakat Kabupaten Sleman dalam pemilihan umum di masa Pandemi Covid-19. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dokumentasi, dan literasi. Observasi dilaksanakan di 17 Kecamatan yang tersebar di Kabupaten Sleman. Wawancara dilakukan terhadap petugas Komisi Pemilihan Umum dan masyarakat Sleman. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa partisipasi politik masyarakat Kabupaten Sleman sangat baik di tengah-tengah wabah serta fungsi dan peran Pendidikan Kewarganegaraan sebagai pendidikan politik, diuji ketangguhannya dalam membangun partisipasi politik masyarakat di masa pandemi. Indikator sangat baik ditunjukan dari angka pemilih yang lebih besar dari pada angka golput, yakni 549.044 suara pemilih berbanding 126 suara golput.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arditama, E., & Lestari, P. (2020). Jogo Tonggo : Membangkitkan Kesadaran Dan Ketaatan Warga Berbasis Kearifan Lokal Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Jawa Tengah. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Undiksha, 8(2), 157–167. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPP

Arief, U. (2010). Mencipakan Sistem Politik Berdasarkan Pancasila Sebagai Upaya Peningkatan Ketahanan Nasional. Jurnal Sosial Humaniora, 3(2), 139–147. https://doi.org/10.12962/j24433527.v3i2.645

Arwiyah, M. Y. (2012). Status Sosial Ekonomi dan Kualitas Partai Politik dalam Meningkatkan

Partisipasi Politik. MIMBAR, Jurnal Sosial Dan Pembangunan, 28(1), 85–92. https://doi.org/10.29313/mimbar.v28i1.342

Atmaja, T. S., Sulistyarini, & Dewantara, J. A. (2020). Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan: Volume 10, Nomor 1, Mei 2020. JPKN: Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 4(1), 29–37.

Aulia, S. S., & Arpannudin, I. (2019). Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Lingkup Sosio-Kultural Pendidikan Non-Formal. Jurnal Civic Education: Media Kajian Pancasila Dan Kewarganegaraan, 3(1), 1. https://doi.org/10.36412/ce.v3i1.902

Basahona, H., & Muhammad, S. (2018). Partisipasi Politik Pemilih Pemula Dalam Pemilihan Legislatif Tahun 2014. Jurnal Geocivic, 1(1), 56–61. https://doi.org/10.33387/geocivic.v1i1.861

Bunyamin, M. (2008). Internalisasi Nilai-Nilai Pancasila dan Nasionalisme Melalui Pendidikan Kewarganegaraan. EDUCATIONIST, II(2), 134–144.

Christina, D., Nindastu, P. I., & Lubis, D. (2015). Alternatif Media Pendidikan Politik Dalam Rangka Membangun PArtisipasi Politik Pemuda Tani. Jurnal Komunikasi Pembangunan, 14(1), 13–29.

Damanhuri, Rahman, I. N., & Juwandi, R. (2017). Kajian Tentang Peran Partai Politik Dalam Upaya Peningkatan Partisipasi Politik Warga Negara Dalam Pilkada Banten. UCEJ: Untirta Civic Education Journal, 2(1), 168–181.

Dewi, U. (2018). Penguatan Nilai-Nilai Kebangsaan Melalui Pembelajaran PKn Di Tengah Arus Globalisasi. Jurnal EL-Harma (Kependidikan Dan Kemasyarakatan), 3(3), 23–28. http://ejournal.el-hamra.id/index.php/el/article/view/48

Febrianti, N. (2017). Pendidikan Kewarganegaraan: Mewujudkan Kesetaraan Gender. Prosiding Konferensi Nasional Kewarganegaraan, 306–310.

Hastangka, & Farid, M. (2020). Kebijakan Politik Presiden Jokowi Terhadap Masalah Kewarganegaraan Dalam Merespons Isu Global : Studi Kasus Covid-19. Citizenship: Jurnal Pancasila Dan Kewarganegaraan, 8(1), 1–13.

Helen. (2019). Dampak Perolehan Pendidikan Kewarganegaraan Terhadap Peningkatan Partisipasi Pemilih Remaja Dalam Pemilihan Umum. Journal of Civic Education, 2(2), 1–14.

Hemafitria. (2015). Pembelajaran PKn Sebagai Pendidikan Politik Pemilih Pemula. Jurnal Edukasi, 13(2), 175–189.

Januar Mahardhani, A. (2020). Menjadi Warga Negara yang Baik pada Masa Pandemi Covid-19: Persprektif Kenormalan Baru. Jurnal Pancasila Dan Kewarganegaraan, 5(2), 65–76. https://doi.org/10.24269/jpk.v5.n2.2020.pp65-76

Krisnawati, D., Mey, E., & Trisiana, A. (2020). Ketahanan Negara Republik Indonesia Masa Pandemik Covid-19. Jurnal Global Citizen Jurnal Ilmiah, 9(1), 51–62.

Mellynia, R., Trisiana, A., Viyani, N. N., Safitri, F., & ... (2020). Bersatu Melawan Covid 19 Dengan Hidup Sehat Dalam Perspektif Pendidikan Kewarganegaraan. Jurnal Global Citizen Jurnal Ilmiah, 9(1), 24–38. http://ejurnal.unisri.ac.id/index.php/glbctz/article/view/3882

Morgan. (2019). Partisipasi Politik Komunitas Samin Bidang Pendidikan. Jurnal Forum Tarbiyah, 7(2), 229–244.

Nurgiansah, T. H. (2019). Pemutakhiran Kurikulum Pendidikan Kewarganegaraan di Era Revolusi Industri 4.0. Prosiding Seminar Kewarganegaraan Universitas Negeri Medan, 1(1), 95–102.

Nurgiansah, T. H. (2020). Build An Attitude of Nationalism Students At SDN 7 KADIPATEN With The Method of Discusion In The Subject PPKn. Jurnal Serunai Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan STKIP Budi Daya Binjai, 9(1), 1–11.

Nurgiansah, T. H., Dewantara, J. A., & Rachman, F. (2020). The Implementation of Character Education in the Civics Education Syllabus at SMA Negeri 1 Sleman. Jurnal Etika Demokrasi Universitas Muhammadiyah Makasar, 5(2), 110–121.

Nurgiansah, T. H., & Sukmawati. (2020). Tantangan Guru Pendidikan Kewarganegaraan Di Masa Adaptasi Kebiasaan Baru. Jurpis: Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 17(2), 139–149.

Nurgiansah, T. H., & Widyastuti, T. M. (2020). Membangun Kesadaran Hukum Mahasiswa PPKn UPY Dalam Berlalu Lintas. Civic Edu: Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Universitas Pasundan, 2(2), 97–102. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Pattipeilohy, A., Yusuf, N., & Handayani, T. (2018). Analisis Dampak Pendidikan Politik Dalam Meningkatkan Partisipasi Politik Pemilih Pemula Di Sman 1 Balauring Lembata NTT. Jurnal Civic Hukum, 3(2), 128. https://doi.org/10.22219/jch.v3i2.8653

Radhitya, K. (2019). Pentingnya Pendidikan Politik Bagi Generasi Muda Untuk Meningkatkan Partisipasi Terhadap Pemilihan Umum Dalam Membangun Demokrasi. Prosiding Nasional Hukum Dan Kewarganegaraan, 251–257.

Rasul, N., A. Rahim, S., & Salman, A. (2015). Penggunaan Media, Norma Kewarganegaraan Dan Partisipasi Politik Dalam Era Transisi Ke Demokrasi Di Indonesia. Jurnal Komunikasi, Malaysian Journal of Communication, 31(1), 187–204. https://doi.org/10.17576/jkmjc-2015-3101-10

Setiawan, D. (2014). Pendidikan Kewarganegaraan Berbasis Karakter melalui Penerapan Pendekatan Pembelajaran Aktif, Kreatif, Efektif dan Menyenangkan. Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 6(2), 61–72. http://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/jupiis%0Ahttps://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/jupiis/article/viewFile/2285/1967

Setiawaty, D. (2014). Mendorong Partisipasi Pemilih Muda Melalui Pendidikan Politik Yang Programatik. Jurnal Islamic Review, 3(1), 117–146.

Sitepu, E. (2016). Peranan Partai Politik dalam Memberikan Pendidikan Politik Yang Berkarakter Terhadap Masyarakat. Jurnal Ilmiah Research Sains, 2(1), 1–8.

Suharyanto, A. (2014). Partisipasi Politik Masyarakat Tionghoa dalam Pemilihan Kepala Daerah. JPPUMA: Jurnal Ilmu Pemerintahan Dan Sosial Politik Universitas Medan Area, 2(2), 151–160.

Yanuar, D. H. (2017). Partisipasi Politik Pemilih Pemula dalam Pemilukada Kab. Trenggalek Tahun 2015 di Desa Kandelrejo Kecamatan Durenan Kabupaten Trenggalek. Jurnal Rontal Keilmuan PPkn, 3(1), 54–60. https://jurnal.stkippgritulungagung.ac.id/index.php/rontal/article/view/983/478

Downloads

Published

2021-05-23

How to Cite

Nurgiansah, T. H. (2021). Partisipasi Politik Masyarakat Sleman Di Masa Pandemi Covid-19 Dalam Konteks Pendidikan Kewarganegaraan. Jurnal Civic Hukum, 6(1). https://doi.org/10.22219/jch.v6i1.14994

Issue

Section

Articles