Implikatur pada wacana vaksinasi covid-19 di akun instagram @kemenkes_ri

Authors

  • Risnawati Risnawati Universitas Billfath Lamongan

DOI:

https://doi.org/10.22219/kembara.v7i2.17193

Keywords:

Implikatur, Instagram, Vaksinasi Covid-19

Abstract

Implikatur percakapan dimaksudkan untuk menjelaskan dan menerangkan maksud tertentu yang berbeda dengan yang sebenarnya disampaikan oleh penutur. Wacana vaksinasi Covid-19 yang terdapat pada media sosial khususnya Instagram saat ini sedang menjadi bahasan yang paling menarik dan menjadi perhatian masyarakat, terlebih unggahan di media sosial memunculkan persepsi yang berbeda-beda. Pada akun Instagram Kementrian Kesehatan yang berisi informasi penting dan akurat memunculkan adanya maksud tersendiri dibalik unggahan gambar/video. Penelitian ini bertujuan menemukan implikatur pada unggahan vaksinasi Covid-19 akun Instagram @kemenkes_ri. Sumber data penelitian berasal dari unggahan tentang vaksinasi Covid-19 melalui media sosial Instagram. Data primer yang digunakan berupa gambar dan tulisan di akun Instagram @kemenkes_ri tentang vaksinasi Covid-19 selama 3 bulan. Penelitian ini termasuk jenis kualitatif dengan menggunakan teknik pengumpulan data, yaitu pengambilan gambar atau dokumentasi secara langsung di media sosial Instagram. Teknik analisis data penelitian ini, yaitu mengidentifikasi, mengklasifikasi, menganalisis, menyajikan, dan menyimpulkan data. Dari hasil analisis ditemukan implikatur wacana pada vaksinasi yang menekankan adanya informasi penting yang ditujukan kepada masyarakat. Selain itu, pada unggahan kemenkes-ri juga terdapat maksud mengajak masyarakat semua usia khususnya lansia untuk melakukan vaksinasi tanpa rasa takut. Hasil penelitian ini ditemukan empat bentuk implikatur, yaitu (1) mengklarifikasi, (2) menginformasikan, (3) mengajak, dan (4) menenangkan. Pada unggahan akun Instagram kemenkes_ri juga memiliki maksud mengklarifikasi adanya berita tentang kematian setelah dilakukan vaksin. Berbagai informasi tentang vaksinasi diunggah dengan menambahkan gambar dan percakapan untuk menarik perhatian rakyat khususnya pengguna media sosial Instagram agar mengikuti aturan pemerintah terkait vaksinasi. Dari sekian bentuk implikatur dapat diketahui bahwa bentuk menginformasikan dan mengajak sangat dominan dalam implikatur wacana vaksinasi Covid-19. Berdasarkan hal tersebut disimpulkan bahwa implikatur pada wacana vaksinasi covid menekankan pada adanya makna tersembunyi pada unggahan Instagram

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abidin, Y. (2019). Konsep dasar bahasa Indonesia. Bandung: Bumi Aksara.

Abna, I. M., Rahayu, S. T., Rizkyana, M., Fauziyah, D., Rohmah, I. T., & Sholiha, S. (2021). Edukasi masyarakat tentang pentingnya penerapan protokol kesehatan dan menjaga imunitas tubuh dalam rangka pencegahan corona virus disease (covid-19) di Desa Pesing Koneng Kedoya Utara Jakarta Barat. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 6(11), 951–952., 1(2), 165–172. https://doi.org/10.47492/eamal.v1i2.582

Agung, I. M. (2020). Memahami pandemi covid-19 dalam perspektif psikologi sosial. Psikobuletin: Buletin Ilmiah Psikologi, 1(2), 68–84. http://dx.doi.org/10.24014/pib.v1i2.9616

Agusta, M., & Letuna, N. (2021). Instragram sebagai media edukasi vaksin covid-19 di Indonesia. Jurnal Communio: Jurnal Ilmu Komunikasi, 10(1), 88–106. https://doi.org/10.35508/jikom.v10i1.3773

Andriyani, A. A. A. D., Santika, I. D. A. D. M., & Raharjo, Y. M. (2021). Daya tindak perlokusi pengguna instagram dalam unggahan bertema Covid-19. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (e-Journal), 7(1), 20–33. https://doi.org/10.22219/kembara.v7i1.15543

Anwar, S., & Nirmala, A. A. (2021). Kalimat imperatif dalam akun kemenkes_ri media sosial instagram dan implikasinya. Bahasa Indonesia Prima (BIP), 3(1), 101-107. https://doi.org/10.34012/bip.v3i1.1582

Ariana, R. W. (2020). Tuturan implikatur ajakan dalam drama sunao ni narenakute. Jurnal Sastra-Studi Ilmiah Sastra, 10(2), 12–19.

Atqiya, B. (2018). Implikatur wacana humor dalam video akun instagram klik banjar. Locana, 1(1), 10-17. https://doi.org/10.20527/jtam.v1i1.3

Audina, N. A., & Muassomah, M. (2020). Instagram: Alternatif media dalam pengembangan maharah Al-Kitabah. Al-Ta’rib: Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Bahasa Arab IAIN Palangkaraya, 8(1), 77–90. Https://doi.org/10.23971/Altarib.V8i1.1986

Baehaqi, M. (2019). Analisis wacana kebijakan pendidikan (konsep dan implikasi). Yogyakarta: CV. Pilar Nusantara.

Bafadhal, O. M., & Santoso, A. D. (2020). Memetakan pesan hoaks berita covid-19 di Indonesia lintas kategori, sumber, dan jenis disinformasi. Bricolage: Jurnal Magister Ilmu Komunikasi, 6(2), 235-249. Https://doi.org/10.30813/Bricolage.V6i02.2148

CNN Indonesia. (2021). Beda dengan Jokowi, Menkes sebut vaksinasi warga mulai April. https://www.cnnindonesia.com/nasional/20210130140423-20-600301/beda-dengan-jokowi-menkes-sebut-vaksinasi-warga-mulai-april, diakses 11 Juli 2021

Erlangga, C. Y., Utomo, I. W., & Fitri, S. (2019). Analisa semiotik makna gambar senjata sisir Tito Karnavian. J-Ika, 6(2), 120–128. https://doi.org/10.31294/Kom.V6i2.6900

Ferlitasari, R., Suhandi, & Rosana, E. (2020). Pengaruh media sosial instagram terhadap perilaku keeagamaan remaja (Studi pada rohis di SMA Perintis 1 Bandar Lampung). Sosiologi Agama, 01(2), 1–18. Retreived from http://Ejournal.Radenintan.Ac.Id/Index.Php/Sr

Friza, F., Rasyid, Y., & Murtadho, F. (2020). Pesan teks dan pesan gambar pada foto national geographic (Kajian Semiotik). Deiksis, 12(1), 12-23. https://doi.org/10.30998/Deiksis.V12i01.3994

Gurning, F. P., Siagian, L. K., Wiranti, I., Devi, S., & Atika, W. (2021). Kebijakan pelaksanaan vaksinasi covid-19 di Kota Medan tahun 2020. Jurnal Kesehatan, 10(1), 43-50. https://doi.org/10.37048/Kesehatan.V10i1.326

Hadiwardoyo, W. (2020). Kerugian ekonomi nasional akibat pandemi covid-19. Baskara: Journal of Business And Entrepreneurship, 2(2), 83–92. https://doi.org/10.24853/Baskara.2.2.83-92

Hadiwijaya, M., & Amalyasari, M. R. (2019). Implementasi prinsip kerjasama mahasiswa multikultural di Kota Malang. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (e-Journal), 5(2), 219-230. https://doi.org/10.22219/kembara.v5i2.9574

Hasanah, U., Rusminto, N. E., & Widodo, M. (2017). Implikatur percakapan proses pembelajaran Bahasa Indonesia kelas XII dan implikasinya terhadap pembelajaran. J-SIMBOL (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya), 5(2), 1–9. Retrieved from http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/BINDO/article/view/13278

Hasim, N. Binti A., Adnan, N. H. Binti, Izhar, N. I. Binti, & Bakar, A. M. Bin A. (2020). Pengaruh persekitaran dalam penggunaan strategi memori kosakata pelajar kuim. Jurnal Kesidang, 5(1), 1–9. Retrieved from http://kuim.edu.my/journal/index.php/JK/article/view/761

Hasin, K. I. (2020). Implikatur Percakapan terhadap siswa pelanggar aturan sekolah (Kajian linguistik forensik interogasi). Indonesia: Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia, 1(1), 1-7. https://doi.org/10.26858/indonesia.v1i1.12389

Inayah, D., & Purba, F. L. (2020). Implementasi social network analysis dalam penyebaran informasi virus corona (covid-19) di twitter. Seminar Nasional Official Statistics, 292–299. https://doi.org/10.34123/Semnasoffstat.V2020i1.573

Irma, C. N., & Hikmah, E. N. (2021). Analisis implikatur konvensional meme dalam surat kabar Radar Tegal. Literasi: Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia serta Pembelajarannya, 5(1), 58-63. http://dx.doi.org/10.25157/literasi.v5i1.4685

Islami, H. S., Ponangsera, I. S., Subiakto, Y., & Azwar, E. (2022). Strategi peningkatan kapasitas masyarakat dalam menghadapi pandemi covid-19 guna mendukung keamanan nasional di Kabupaten Pidie Jaya Aceh. PENDIPA Journal of Science Education, 6(1), 73-79. https://doi.org/10.33369/pendipa.6.1.73-79

Kartikasari, S. (2020). Analisis wacana kritis Nourman Fairclough terhadap pemberitaan Jokowi naikkan Iuran BPJS di tengah pandemi. An-Nida: Jurnal Komunikasi Islam, 12(2), 113-124. Retrieved from https://ejournal.unisnu.ac.id/JKIN/article/viewFile/1608/1481

Makmun, A., & Hazhiyah, S. F. (2020). Kajian Pustaka tinjauan terkait pengembangan vaksin covid–19. Molucca Medica, 13(2), 52-59. https://doi.org/10.30598/molmed.2020.v13.i2.52

Malahayati, R. (2014). Analisis penerapan good corporate governance. Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 2(1), 300-310. https://doi.org/10.17509/jrak.v2i1.6583

Mansyur, M. (2021). Vaksinasi covid-19 bagi pekerja, harapan pulihnya produktivitas. J Indon Med Assoe, 71(1), 1–4. https://doi.org/10.47830/jinma-vol.71.1-2021-534

Masnun, M. A., Sulistyowati, E., & Ronaboyd, I. (2021). Pelindungan hukum atas vaksin covid-19 dan tanggung jawab negara pemenuhan vaksin dalam mewujudkan negara kesejahteraan. DiH: Jurnal Ilmu Hukum, 17(1), 35-47. https://doi.org/10.30996/dih.v17i1.4325

Mu’awanah, I., & Utomo, A. P. Y. (2020). Analisis tindak tutur ekspresif dalam berita dokter deteksi virus corona meninggal di wuhan pada saluran youtube tribunnews.com. Jurnal Skripta, 6(2), 72–80. //doi.org/10.31316/skripta.v6i2.868

Mujianto, G. (2015). Tindak tutur guru dalam pembelajaran menulis dengan komposisi terarah berdasarkan tingkat kognisi siswa. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 1(2), 173–197. https://doi.org/10.22219/kembara.v1i2.2614

Mulya, R. (2019). Hubungan antara keaktifan penggunaan media sosial instagram dan tingkat pendidikan orang tua dengan perilaku asertif siswa kelas VIII di SMP Negeri 3 Banjarmasin. Jurnal Pelayanan Bimbingan dan Konseling, 2(2), 155–161. Retrieved from http://ppjp.ulm.ac.id/journals/index.php/jpbk/article/view/1524

Nababan, S. (2020). Strategi pelayanan informasi untuk meningkatkan keterbukaan informasi publik. Jurnal Ilmu Komunikasi, 17(2), 166-180. https://doi.org/10.31315/Jik.V17i2.3694

Naimah, K., & Juwita, D. R. (2020). Urgensi pesantren dalam penggunaan vaksin astrazeneca di masa pendemi covid-19. Jurnal Ilmiah Ahwal Syakhshiyyah, 3(1), 1–10. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.33474/Jas.V3i1.11052

Norlinta, S. N. O., & Ariyanto, A. (2021). Upaya Pencegahan penularan covid-19 dan penanganan dampak covid-19 pada pra lansia di Desa Karangbangun Matesih. Proceeding of The URECOL, 135-141. Retrieved from http://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/1532

Normuliati, S., & Istiqamah, I. (2020). Pengaruh media sosial dan televisi terhadap keterampilan berbicara pada siswa SMKN 2 Marabahan. Bitnet: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, 5(1), 27-35. https://doi.org/10.33084/bitnet.v5i1.1332

Ningsih, A. R., & Gunawan, G. (2020). Bentuk dan fungsi fatis dalam komunikasi lisan bahasa Melayu Rambah. Jurnal Akrab Juara, 5(3), 225-232. Retrieved from http://akrabjuara.com/index.php/akrabjuara/article/view/1130

Nurfitri, R. (2021). Analisis tanda dan makna pada desain logo sanggar tari puspitasari. Citradirga: Jurnal Desain Komunikasi Visual dan Intermedia, 3(1), 48–57. Retrieved from https://jurnal.machung.ac.id/index.php/citradirga/article/view/424

Nurislaminingsih, R., & Sukaesih, S. (2020). Pemetaan pengetahuan eksplisit tentang covid-19 pada website perpustakaan. Lentera Pustaka: Jurnal Kajian Ilmu Perpustakaan, Informasi dan Kearsipan, 6(2), 131–144. https://doi.org/10.14710/Lenpust.V6i2.32335

Nursatyo, & Humaini. (2021). Pertarungan wacana pemerintah dan publik tentang pandemi covid-19. Jurnal Penelitian Sosial Ilmu Komunikasi, 5(1), 37–45. 10.33751/jpsik.v5i1.3289

Perizga, A., Sinaga, M., & Charlina, C. (2021). Implikatur pada wacana covid-19 di instagram. JGK (Jurnal Guru Kita), 5(1), 60-67. https://doi.org/10.24114/jgk.v5i1.21399

Permatasari, M. J., & Setiawan, A. (2020). Optimalisasi pemanfaatan media online untuk melakukan edukasi selama covid-19. Semar (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Seni bagi Masyarakat), 9(2), 47-52. https://doi.org/10.20961/Semar.V9i2.42428

Pratiwi, S. A., & Hidayat, D. (2020). Iklan layanan masyarakat covid-19 di media sosial dan perilaku masyarakat di Jawa Barat. Komunikologi : Jurnal Ilmiah Ilmu Komunikasi, 17(3), 71-82. Retrieved from https://komunikologi.esaunggul.ac.id/index.php/KM/article/view/249/226

Prihatini, A. (2019). Semantic network of the word association in the field of law. Litera, 18(3), 430-446. 10.21831/ltr.v18i3.26513

Primayana, K. H. (2019). Menciptakan pembelajaran berbasis pemecahan masalah dengan berorientasi pembentukan karakter untuk mencapai tujuan higher order thingking skilss (hots) pada anak sekolah dasar. Purwadita: Jurnal Agama dan Budaya, 3(2), 85–92. Retrieved from http://jurnal.stahnmpukuturan.ac.id/index.php/Purwadita/article/view/367/0

Puri, V. Y., & Siregar, M. R. (2020). Rekonstruksi cyber law untuk mengatasi penyebaran fake news di masa pandemi. Prosiding Seminar Nasional Hukum & Teknologi, 1(1), 199–214. Retrieved from http://prohutek.upnjatim.ac.id/index.php/prohutek/article/view/90

Puspitasari, P. (2020). Implikatur tuturan dalam meme pandemi covid-19. 22(1), 69–77. https://doi.org/10.37303/likhitaprajna.v22i1.180

Putri, L. M., & Ramadhan, S. (2020). Keresahan komika terhadap pelanggaran aturan pemerintah dalam menghadapi wabah covid-19: Analisis sosiocultural practice. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya (e-Journal), 6(2), 205-212. https://doi.org/10.22219/kembara.v6i2.13494

Rachman, F. F., & Pramana, S. (2020). Analisis sentimen pro dan kontra masyarakat Indonesia tentang vaksin covid-19 pada media sosial twitter. Indonesian of Health Information Management Journal (INOHIM), 8(2), 100-109. https://doi.org/10.47007/inohim.v8i2.223

Rahardi, R. K. (2020). Mendeskripsi peran konteks pragmatik: Menuju perspektif cyberpragmatics. Transformatika: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 3(2), 164-178. https://doi.org/10.31002/Transformatika.v%vi%i.2333

Rahman, Y. A. (2021). Vaksinasi massal covid-19 sebagai sebuah upaya masyarakat dalam melaksanakan kepatuhan hukum (obedience law). Khazanah Hukum, 3(2), 80–86. https://doi.org/10.15575/Kh.V3i2.

Rahmi, N. (2021). Makna dan pesan dalam cuplikan gambar video klip yang berjudul corona la oleh family media co (Kajian analisis semiotika Sanders Peirce) Nadia Rahmi. Jurnal Bahasa, Sastra, dan Budaya, 11(2), 122-134. https://doi.org/10.37905/jbsb.v11i2.10257

Rokom. (N.D.). Komnas kipi: Tidak ada yang meninggal karena vaksinasi covid-19. https://sehatnegeriku.kemkes.go.id/baca/rilis-media/20210520/4537800/komnas-kipi-tidak-ada-yang-meninggal-karena-vaksinasi-covid-19/. KemenkesRI diakses pada 11 Juli 2021

Saadah, S. (2021). Tindak tutur lokusi, ilokusi, dan perlokusi dalam teks anekdot. Dinamika, 4(1), 26-36. https://doi.org/10.35194/jd.v4i1.1013

Sarasati, F., & Avicenna, F. (2021). Media komunikasi publik kementerian kesehatan (Studi pada kasus covid-19 di Indonesia). Visioner: Jurnal Penelitian Komunikasi dan Informatika, 3(1), 327–332. Retrieved from http://103.78.9.46/index.php/vis/article/view/528

Sari, H. P. (2021). 30 Orang meninggal usai vaksinasi covid-19, https://nasional.kompas.com/read/2021/05/20/19091041/30-orang-meninggal-usai-vaksinasi-covid-19-komnas-kipi-sebut-karena-penyakit?page=all. Kompas. diakses pada 11 Juli 2021

Sari, N., Radhiah, R., & Safriandi, S. (2021). Analisis makna implikatur dalam wacana iklan layanan masyarakat pada media sosial. KANDE Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 1(1), 45-52. https://doi.org/10.29103/jk.v1i1.3410

Sekarwulan, A., & Purwanto, H. (2020). Peran instagram@ p2ptmkemenkesri sebagai media kampanye kesehatan. Communications, 2(1), 1-15. https://doi.org/10.21009/Communications.2.1.1

Setiawan, A., Saputra, H. A., & Atmojo, M. E. (2021). Efektivitas penyebaran informasi covid-19 melalui media twitter Kementrian Kesehatan Republik Indonesia dan Badan Nasional Penanggulangan Bencana. Jurnal Academia Praja, 4(1), 89-106. https://doi.org/10.36859/jap.v4i1.210

Shanty, K. (2020). Makna implikatur iklan layanan masyarakat ngenani virus corona. Baradha, 15(6), 23-34.

Simanjuntak, D. S. R. Analisis implikatur wacana percakapan dalam novel Masih Ada Hari Esok karya Daniel Steel. Jurnal Basis, 4(1), 1-10. Retrieved from https://media.neliti.com/media/publications/267690-analisis-implikatur-wacana-percakapan-da-16c1d2d0.pdf

Subekti, P., Hafiar, H., & Bakti, I. (2020). Penggunaan instagram oleh badan penanggulangan bencana daerah untuk mengoptimalkan destination branding pangandaran. Profesi Humas Jurnal Ilmiah Ilmu Hubungan Masyarakat, 4(2), 174-192. https://doi.org/10.24198/Prh.V4i2.23545

Susanto, A. (2020). Dekonstruksi komunikasi politik pada pelayanan e-commerce (Perspektif analisis wacana kritis Fairclough). MEDIASI, 1(2), 79-91. https://doi.org/10.46961/mediasi.v1i2.36

Syaikhoh, Z. A., Santoso, A. B., & Winarsih, E. (2018). Implikatur pada unggahan instagram produk “matahari departement store” bulan April 2018 (Kajian pragmatik). Widyabastra: Jurnal Ilmiah Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia, 6(2), 34-42. Retrieved from http://e-journal.unipma.ac.id/index.php/widyabastra/article/view/3595

Tsaniyah, N., & Juliana, K. A. (2019). Literasi digital sebagai upaya menangkal hoaks di era disrupsi. Al-Balagh: Jurnal Dakwah dan Komunikasi, 4(1), 121-140. https://doi.org/10.22515/Balagh.V4i1.1555

Tyoso, J. S. P. (2016). Sistem informasi manajemen. Yogyakarta: Deepublish.

Visina, D. N., Shaluhiyah, Z., & Indraswari, R. (2021). Analisis konten tweet pada akun twitter Kemenkes RI selama awal wabah covid-19 di Indonesia. Jurnal Kesehatan Masyarakat (Undip), 9(3), 344-352.

Wardhana, B. S. (2020). Kompleksitas tugas kepolisian pada masa pandemi covid-19. Jik: Jurnal Ilmu Kepolisian, 14(2), 80–88. Retrieved from https://jurnalptik.id/index.php/jik/article/view/252

Warmadewi, A. A. I. M. (2021). Implikatur dalam percakapan selebgram Bali gek_cantik25. Linguistik: Jurnal Bahasa & Sastra, 6(1), 344-352. https://doi.org/doi: 10.31604/Linguistik.V6i1. 152-159

Yanti, N. P. E. D., Nugraha, I. M. A. D. P., Wisnawa, G. A., Agustina, N. P. D., & Diantari, N. P. A. (2020). Public knowledge about covid-19 and public behavior during the covid-19 pandemic. Jurnal Keperawatan Jiwa, 8(4), 491-504. https://doi.org/10.26714/Jkj.8.4.2020.491-504

Yolarita, E., & Kusuma, D. W. (2020). Pengelolaan limbah b3 medis rumah sakit di Sumatera Barat pada masa pandemi covid-19. Jurnal Ekologi Kesehatan, 19(3), 148–160. https://doi.org/10.22435/jek.v19i3.3913

Zumaro, I. J. (2021). Implikatur percakapan dalam sinetron Dunia Terbalik episode ke-2006-2007 di RCTI: Kajian pragmatik. Alinea: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajaran, 10(1), 85-93. https://doi.org/10.35194/alinea.v10i1.1250

Downloads

Published

2021-10-27

How to Cite

Risnawati, R. (2021). Implikatur pada wacana vaksinasi covid-19 di akun instagram @kemenkes_ri. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 7(2), 529–547. https://doi.org/10.22219/kembara.v7i2.17193

Issue

Section

Articles