INVAGINASI ILEO-KOLO-KOLIKA Bagaimana mengenali gejala klinis sejak awal dan penatalaksanaannya?

Authors

  • Mochamad Aleq Sander

DOI:

https://doi.org/10.22219/jk.v5i1.1856

Keywords:

invaginasi ileo-sekal, nekrosis iskemik, perforasi, peritonitis

Abstract

INVAGINASI ILEO-KOLO-KOLIKA
Bagaimana mengenali gejala klinis sejak awal dan penatalaksanaannya?

(Intussusception of Ileo-Colo-Colica, How to know early clinical sign and treatment?)

Mochamad Aleq Sander

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
Jl. Bendungan Sutami 188A Malang 65145
No. telp. 081322479012
e-mail. aleq.sander@yahoo.com

ABSTRAK

Invaginasi sering ditemukan pada anak dan biasanya bersifat idiopatik karena tidak diketahui penyebabnya. Kebanyakan ditemukan pada kelompok umur 2-12 bulan, dan lebih banyak pada anak lelaki. Invaginasi umumnya berupa intususepsi ileosekal yang masuk naik ke kolon asendens dan mungkin terus sampai keluar dari rektum. Invaginasi dapat menyebabkan nekrosis iskemik pada bagian usus yang masuk dengan komplikasi perforasi dan peritonitis.

Kata kunci: invaginasi ileo-sekal, nekrosis iskemik, perforasi, peritonitis

ABSTRACT

Intussusception often found in child and usually had idiopathic because is not known the cause. Majority found in age group 2-12 month,  and more many in male. Intussusception usually ileocaecal that enter to colon asendens and may be then until out from rectum. Intussusception can causes ischemic necrosis in intestines with complication of perforation and peritonitis.

Keywords: intussuception of ileo-caecal, ischemic necrosis, perforation, peritonitis

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2014-06-20

Issue

Section

Articles