Faktor-Faktor Penyerapan Tenaga Kerja di Pulau Jawa
DOI:
https://doi.org/10.22219/jie.v7i04.28107Keywords:
Labor, Gross Regional Domestic Product, Human Development IndexAbstract
Problems that have not been resolved so far in Indonesia are related to employment. The increase in the number of job seekers is not proportional to the number of jobs available. This study aims to analyze factors related to employment in Java Island using three independent variables, namely gross regional domestic product, provincial minimum wage and human development index. This study uses combined data, namely time series data with a period of 10 years, namely 2011 to 2021 and cross section data with 6 provinces in Java Island. The method used is panel data regression. The results of the study show that regional gross domestic product, provincial minimum wage and human development index have a significant influence on employment in Java.
Indonesia masih menghadapi masalah penyerapan tenaga kerja. Jumlah pencari kerja yang meningkat tidak sebanding dengan jumlah pekerjaan yang tersedia. Produk domestik regional bruto, upah minimum provinsi, dan indeks pembangunan manusia adalah tiga variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan antara fakto-faktor penyerapan tenaga kerja di Pulau Jawa. Studi ini menggunakan data gabungan, yang mencakup data time series dari tahun 2011 hingga 2021, dan data cross-section dari enam provinsi Pulau Jawa. Indeks pembangunan manusia, upah minimum provinsi, dan produk domestik regional bruto memiliki pengaruh yang signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja di Pulau Jawa.
Downloads
References
Aulia Fakih Ulum Albir Nurul, 2020. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja Di Kabupaten Dan Kota Di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013-2018. Skripsi, Universitas Islam Indonesia Ilmu Ekonomi Yogyakarta
Hartono, R., Busari, A., & Awaluddin, M. 2018. Pengaruh Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) dan upah minimum kota (UMK) terhadap penyerapan tenaga kerja. Jurnal FEB UNMUL, 14(1), 36–43.
Maryati, S., Handra, H., & Muslim, I. 2021. Penyerapan Tenaga Kerja dan Pertumbuhan Ekonomi Menuju Era Bonus Demografi di Sumatra Barat Labor Absorption and Economic Growth Towards the Demographic Bonus Era in West Sumatra. Jurnal Ekonomi Dan Pembangunan Indonesia, 21(Januari), 95–107.
Mahroji, D., & Nurkhasanah, I. 2019. Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia Terhadap Tingkat Pengangguran Di Provinsi Banten. Jurnal Ekonomi-Qu, 9(1).
Yogatama, I Made. 2010. Pengaruh Produk Domestik Regional Bruto, Suku Bunga, Upah Pekerja, Dan Nilai Total Ekspor Terhadap Investasi Asing Langsung Di Indonesia (1990- 2009). Semarang, UNDIP.
Sukmaraga, P. (2011). Analisis Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia, PDRB, Per Kapita, Dan Jumlah Pengangguran Terhadap Jumlah Penduduk Miskin Di Provinsi Jawa Tengah. Harvard Business Review, 85(3), 21–22.
Amiruddin Idris, Pengantar Ekonomi Sumber Daya Manusia, 1st ed. (Yogyakarta, Sleman: Deepublish, 2018).
Mardiansjah, F. H., & Rahayu, P. (2019). Urbanisasi Dan Pertumbuhan KotaKota Di Indonesia: Suatu Perbandingana Antar-Kawasan Makro Indonesia. Jurnal Pengembangan Kota (2019).
Dewi, L. K., & Gunawan, K. I. (2018). Analisis Pengaruh Investasi PMA, PMDN, Nilai Produksi dan Unit Usaha Tterhadap Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Industri Manufaktur di Provinsi Jawa Timur.
Arumsyah Putri, N., & Soelistyo, A. (2018). Analisis Pengaruh Upah,PDRB,Dan Investasi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Di Analisis Pengaruh PDRB, Investasi, Upah Minimum Provinsi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Di Pulau Jawa Widyapangesti, Soelistyo 133 Kawasan Gerbangkertasusila Tahun 2012-2016.
Arrozi, F., & Sutrisna, K. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Lama Mencari Kerja Bagi Tenaga Kerja Terdidik Di Kota Denpasar. E-Jurnal EP Unud
Indradewa, I. G. A., & Natha, K. S. (2015). Pengaruh Inflasi, PDRB, dan Upah Minimum terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Provinsi Bali. E-Jurnal EP
Rakhmawati, A., & Boedirochminarni, A. (2018). Analisis tingkat penyerapan tenaga kerja sektor industri di kabupaten gresik. Jurnal Ekonomi Pembangunan
Wilaga, A. D., & Suliswanto, M. S. W. (2018). Pengaruh Perubahan Pendapatan dan Penyerapan Tenaga Kerja Terhadap Berdirinya Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) PT. Pertamina (persero) di Desa Remen Kecamatan Jenu Kabupaten Tuban. Jurnal Ilmu Ekonomi
Ardiansyah, M., Zuhroh, I., & Abdullah, M. F. (2018). Sidoarjo. Jurnal Ilmu, 2
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Silvia, A & Susilowati, D
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- For all articles published in the JIE (Jurnal Ilmu Ekonomi), copyright is retained by the authors. Authors give permission to the publisher to announce the work with conditions. When the manuscript is accepted for publication, the authors agree to the automatic transfer of non-exclusive publishing rights to the publisher.
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This is an open access article and licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License