Kajian Produktivitas Alat Berat Terhadap Waktu Pelaksanaan Proyek Bendungan Bendo

Authors

  • Muhammad Nur Sahid
  • Anto Budi Listyawan
  • Mochamad Solikhin
  • Siti Masithoh

DOI:

https://doi.org/10.22219/jmts.v18i2.12379

Keywords:

productivity, excavator, bulldozer, vibratory roller

Abstract

Produktivitas adalah rasio antara hasil yang dicapai (output) dengan sumber daya yang digunakan (input). Dengan kata lain, keefektifan mengacu pada pencapaian pekerjaan maksimal dengan penggunaannya atau bagaimana pekerjaan itu dilakukan. Salah satu hal yang memengaruhi produktivitas kerja adalah pemilihan dan penggunaan alat berat yang sesuai. Berdasarkan hal tersebut akan dibahas analisis waktu rencana terhadap waktu pelaksanaan dan analisis produktivitas alat berat terhadap waktu pelaksanaan pekerjaan pada bendungan utama proyek bendungan Bendo, Ponorogo dengan membandingkan produktivitas yang mengacu pada PUPR dan pabrikasi agar diketahui alat berat yang lebih produktif dengan menggunakan studi lapangan (Field Research) dan studi kepustakaan (Literature Study). Dalam penelitian ini, alat berat yang dianalisis adalah Excavator, Bulldozer dan Vibratory Roller. Berdasarkan data lapangan Excavator 1 pada bulan Agustus menghasilkan 50.586,4 m3 dan berdasarkan pabrikasi adalah 55.224,8 m3. Berdasarkan analisis hasil perhitungan produktivitas lebih sesuai apabila mengacu pada PUPR daripada pabrikasi, karena perbedaan volume hanya sedikit. Menurut analisis kurva S yang direncanakan dengan kurva S realisasi, volume yang dihasilkan melebihi target yang direncanakan, yang berarti penggunaan alat berat seperti yang diharapkan. Pada kurva S, rencana ditargetkan untuk bobot sebesar 2,18% dan hasil kurva S diperoleh 4,08%.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aoliya, I., Puji, W., Arif, M. (2017). Analisa Produktivitas Alat Berat pada Pembangunan Jalan Ruas Lingkar Pulau Marsela Provinsi Maluku Barat Daya. Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Teknik Sipil, 1(1), 1-16.

Choiriyah, S. (2015). Analisis Pekerjaan Basement (Pekerjaan Galian Dan Diaphragm Wall) Pada Metode Top-Down Dengan Alat Berat Ditinjau Dari Aspek Teknik, Waktu, Dan Biaya. Extrapolasi: Jurnal Teknik Sipil Untag Surabaya, 8(2), 163-168.

Fikri, Z.A., Budi, R., Ninik, P. (2016). Analisis Kapasitas Produksi Excavator Pada Proyek Perumahan Pertamina Cibubur. Bentang, 4(1), 57-67.

Gafur, Abdul. (2012). Analisa Perhitungan Produktivitas Alat Berat Pada Pelaksanaan Pematangan Lahan Untuk Pembuatan Work Shop di Kab. Malinau Pada Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Timur. Kurva S Jurnal Keilmuan dan Aplikasi Teknik Sipil, 1(1).

Handoko, B.N., Puji, W., Arif, M. (2017). Produktivitas Alat Berat pada Pembangunan Jalan Ruas Jailolo – Matui Provinsi Maluku Utara. Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Teknik Sipil, 1(1), 1-13.

Hejanto, E. (2007). Manajemen Operasi. Jakarta: Grasindo.

Jayanti, M. M. (2018). Comparison of Productivity and Cost Between Komatsu Excavator PC 200-8M0-PC HYUNDAI R220-9SH -SAMSUNG SE 210LC-03 ON SOIL EXCAVATOR WORK. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Surakarta.

Nunnally, S.W. (2007). Construction Method and Managements. Columbus, Ohio.

Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 28 Tahun 2016.

Ramadhan, Y. Tri, N.A.K. (2018). Optimalisasi Penggunaan Alat Berat Pada Pekerjaan Galian Tanah (Studi Kasus Proyek Perumahan Fortune Villa Graha Raya). Widyakala Journal, 5(1), 17-24. https://doi.org/10.36262/widyakala.v5i1.98

Rani, H. A. (2017). Buku Manajemen Proyek Konstruksi. Yogyakarta: Pendidikan Deepublish

Rostiyanti, F. (2002). Alat Berat Untuk Proyek Konstruksi. Jakarta: Rineka Cipta.

Sahid, M. N. (2017). Teknik Pelaksanaan Konstruksi Bangunan. Surakarta: Muhammadiyah University Press.

Salim, A. (2014). Analisis Efisiensi Produktivitas Waktu Kerja Alat Berat Pada Pembangunan Jalan. Skripsi, Teknik Sipil Universitas Teuku Umar Meulaboh.

Sari, L. O. (2019). Produktivitas dan Penjadwalan Alat Berat Bendungan Utama Logung Kudus Jawa Tengah. Skripsi, Institut Teknologi Nasional Malang.

Siagian, S. P. (2002). Kepemimpinan Organisasi & Perilaku Administrasi. Jakarta: Gunung Agung.

Sujatmiko, Hanif. (2019). Produktifitas Alat Berat dan Penjadwalan Pekerjaan Spillway Bendungan Logung Kudus Jawa Tengah. Skripsi, Institut Teknologi Malang.

Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003

Downloads

Published

2021-05-11

How to Cite

Sahid, M. N., Listyawan, A. B., Solikhin, M., & Masithoh, S. (2021). Kajian Produktivitas Alat Berat Terhadap Waktu Pelaksanaan Proyek Bendungan Bendo. Media Teknik Sipil, 19(1), 33–39. https://doi.org/10.22219/jmts.v18i2.12379