Efek Penggunaan Balok Tidur Terhadap Perilaku Seismik Struktur Gedung Beton Bertulang Berlantai Banyak
DOI:
https://doi.org/10.22219/jmts.v17i2.9863Keywords:
balok tidur, gaya geser dasar, periode getar struktur, simpangan antar tingkat.Abstract
Adakalanya balok tidur harus digunakan demi mendapatkan jumlah lantai yang lebih banyak, sementara berdasarkan ilmu gaya balok tidur kurang menghasilkan desain yang optimal, dan tentunya akan berpengaruh juga terhadap perilaku seismic struktur.
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji perilaku bangunan terhadap beban gempa dengan menggunakan balok tidur. Objek penelitian ini menggunakan bangunan gedung berbentuk persegi panjang. Perilaku struktur bangunan yang ditinjau antara lain respon struktur berupa gaya geser dasar, periode getar struktur, simpangan total dan simpangan antar tingkat. Analisis terhadap beban gempa menggunakan analisis dinamis respons spektrum berdasarkan SNI 1726:2012 dengan bantuan software Robot Analysis Struktur versi 2019.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan balok tidur pada bangunan menurunkan kekakuan struktur, memperbesar periode getar struktur, memperkecil gaya geser dasar, memperbesar simpangan total dan simpangan antar tingkat. Akibat penggunaan balok lebar dengan luas yang sama dengan balok normal, menghasilkan jumlah tulangan yang dibutuhkan lebih banyak 1,218% dari balok normal.
Downloads
References
Gabriella Maria Magdalena S. 2018. “PERENCANAAN GEDUNG BETON BERTULANG DENGAN MENGGUNAKAN BALOK-BALOK KANTILEVER” Universitas Mercubuana
Imran, Iswandi, dan Fajar Hendrik. 2009. Perencanaan Struktur Gedung Beton Bertulang Tahan Gempa. Penerbit ITB. Bandung.
Imran, Iswandi, dan Ediansjah Zulkipli. 2018. Perencanaan Dasar Struktur Beton Bertulang. Penerbit ITB Press.Bandung..
Nadia Rahma Pramesti. 2018. “ANALISA PERILAKU BANGUNAN TIDAK BERATURAN HORIZONTAL DENGAN VARIASI DIMENSI KOLOM TERHADAP” Universitas Negeri Jakarta
SNI 2847-2013 Persyaratan Beton Struktural untuk Banguan Gedung, Badan Standarisasi Nasiaonal
SNI 1727-2013 Pedoman perencanaan Pembebanan untuk Rumah dan Gedung, Badan Standarisasi Nasiaonal
SNI 1726-2012 Tata Cara Perencanaan Ketahan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung dan Non Gedung, Badan Standarisasi
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2019 Resmi Bestari Muin, Rahmat Hidayat
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
MEDIA TEKNIK SIPIL Journal
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.