MEMBANGUN BUDAYA BACA MELALUI PENGELOLAAN MEDIA SUDUT BACA KELAS DENGAN “12345”

Authors

  • Mijiatun Sri Hartyatni Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur Wilayah Sidoarjo

DOI:

https://doi.org/10.22219/jp2sd.v6i1.5906

Keywords:

membangun budaya baca, pengelolaan, media sudut baca kelas

Abstract

Pengelolaan media sudut baca kelas dengan “12345” dapat membangun budaya
baca di Sekolah karena keberadaan media sudut baca kelas merupakan tempat dimana
siswa dapat melakukan aktifitas membaca yang mudah terjangkau dan efisien waktu.
Upaya pembudayaan/pembiasaan membaca ini dilakukan oleh siswa serta pengawasan
dengan metode wawancara, pengamatan, penilaian dan pemantauan secara konsisten dan
berkelanjutan oleh Guru (Guru Bahasa Indonesia). Melalui pengelolaan dengan “12345”
terdiri dari 1) sosialisasi, 2) membaca, 3) tugas individu dan kelompok, 4) penilaian dan 5)
refleksi, menghendaki siswa melakukan kegiatan membaca dari buku-buku referensi dan
atau tehnologi lainnya secara terprogram, terjadwal dan dalam suasana yang
menyenangkan.Hasil pengelolaan media sudut baca kelas dengan”12345” secara tertulis
atau lisan dilaporkan dan ditindaklanjuti, sehingga terbangun budaya baca di sekolah

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2018-06-25

Issue

Section

Articles