PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MODEL CTL PADA TEMA 5 SUBTEMA 3 DI KELAS II SEKOLAH DASAR
DOI:
https://doi.org/10.22219/jp2sd.v7i1.8631Keywords:
Peningkatan, Keterampilan Menulis Puisi, Model Contextual Teaching and LearningAbstract
Penelitian dilakukan untuk mengetahui peningkatan kemampuan siswa setelahmenerapkan model Contextual Teaching and Learning pada keterampilan menulis puisi.
Penelitian yang dilakukan adalah penelitian tindakan kelas. Penelitian ini menggunakan
model Kemmis dan McTaggart. Penelitian ini dilakukan di SDN Kauman 1 Malang dengan
jumlah keseluruhan adalah 28 siswa yang terdiri dari 11 siswa laki-laki dan 17 siswa
perempuan. Instrumen pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi,
dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan (1) Aktivitas guru pada pratindakan adalah
sebesar 79,16 %, sedangkan untuk aktivitas siswa pada pratindakan adalah 62,5 %.
Aktivitas guru pada siklus I yang didapatkan adalah 80,3 % dengan kategori baik. Pada
siklus II meningkat yaitu 91,07 % dengan kategori sangat baik. Aktivitas siswa pada siklus
I didapatkan 79,54 % dengan kategori baik. Pada siklus II meningkat yaitu 86,36 % dengan
kategori sangat baik. Pada keterampilan siswa menulis puisi sudah meningkat pada saat
pratindakan adalah 77,28. Pada siklus I 78,57 dan pada siklus II meningkat menjadi 88,26,
(2) penerapan model Contextual Teaching and Learning berhasil meningkatkan
keterampilan menulis puisi kelas II-A SDN Kauman 1 Malang
Downloads
References
Akbar, S. & Faridatuz, Z. L. (2009).
Prosedur Penyusunan Laporan
dan Artikel (Hasil Penelitian
Tindakan Kelas). Yogyakarta :
Cipta Media Aksara
Arikunto, Suharsimi. (2010). Prosedur
Penelitian Suatu Pendekatan
Praktik. Jakarta : PT Asdi
Mahasatya
Chudari, A. Mudjahid. (2011).
Tatabahasa Bahasa Jawa Banten.
Serang : Pustaka Sarana Cipta
Majid, Abdul. (2014). Pembelajaran
Tematik Terpadu. Bandung : PT
REMAJA ROSDAKARYA
Purnomo, Bambang Hari. (2011). Metode
dan Teknik Pengumpulan Data
dalam Penelitian Tindakan Kelas
(Classroom Action Research).
Jurnal Pengembangan Pendidikan,
(1), 251-256
Yamin, Martinis. (2011). Paradigma
Baru Pembelajaran. Jakarta :
Gaung Persada Press
Yustinah dan Ahmad Iskak. (2008).
Bahasa Indonesia. Erlangga
Zulfaridah. (2015). Peningkatan Hasil
Belajar Menulis Puisi Melalui
Pendekatan Pembelajaran CTL
pada Siswa Kelas V Sekolah
Dasar Negeri 060890 Kecamatan
Medan Polonia. Jurnal
Elementary School, 8 (2), 22-31
Solihah, Lilis. (2018). Peningkatan
Keterampilan Menulis Puisi
Melalui Pendekatan Kontekstual
di Kelas V SD Negeri Rancaloa
Kota Bandung. Jurnal Cakrawala
Pendas, 4 (1), 15-25
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Sekolah Dasar (JP2SD) agree to the following terms:
- For all articles published in Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Sekolah Dasar (JP2SD), copyright is retained by the authors. Authors give permission to the publisher to announce the work with conditions. When the manuscript is accepted for publication, the authors agree to automatic transfer of the publishing right to the publisher.
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.