SELF COMPASSION DAN LONELINESS

Authors

  • Diana Savitri Hidayati

DOI:

https://doi.org/10.22219/jipt.v3i1.2136

Abstract

Banyak hal yang menyebabkan seseorang mengalami kesepian, salah satu penyebabnya adalah kondisi di mana harus tinggal jauh dari orang tua dan keluarga,  yang juga dialami oleh remaja yang tinggal di pondok pesantren. Self-compassion merupakan salah satu bahasan yang bisa menjelaskan bagaimana individu mampu bertahan, memahami dan menyadari makna suatu kesulitan sebagai hal yang positif, termasuk kesulitan ketika harus tinggal jauh dari orang tua dan keluarga. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara self compassion  dengan lonelines. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif korelasional dengan subyek penelitiannya berjumlah 254 siswi yang tinggal di pondok pesantren. Metode pengumpulan data menggunakan dua skala yaitu skala Self  Compassion Scale (SCS) dan R-UCLA Loneliness Scale yang masing-masing telah diterjemahkan ke Bahasa Indonesia dan telah melalui proses validasi dan reliabilitas. Hasil penelitian diperoleh hasil bahwa hipotesa penelitian ditolak yang berarti bahwa tidak ada hubungan antara self compassion dan loneliness (r = 0.776; p = 0.001; 0.776 > 0.001).

            Kata kunci: Self compassion, loneliness

Loneliness is caused by many thing, one of them is the condition when tenager should life without parents and family because of their study at a boarding school. Self compassion is a new concept that explain about how to defend, understand and realize the meaning of suffering as a positive thing; for example when some one should life without their parents and families. The aim of this study is to determine relationships of  self compassion and loneliness. Methode research is a quantitative approach to correlation with number of subjects were 254 girls who were life at a boarding school. Methode of data collecting  in this study by self compassion scale and R-UCLA loneliness scale. The results showed that there is no correlations between self compassion and loneliness (r = 0.776; p = 0.001; 0.776 > 0.001).

            Keywords: Self compassion, loneliness

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2016-03-06

How to Cite

Hidayati, D. S. (2016). SELF COMPASSION DAN LONELINESS. Jurnal Ilmiah Psikologi Terapan, 3(1), 154 –. https://doi.org/10.22219/jipt.v3i1.2136

Issue

Section

Editorial Information