Sosialisasi Program Aplikasi SIMAM: Upaya Inventarisasi Aset Pimpinan Cabang Muhammadiyah Bululawang

Authors

  • Muhammad Luthfi Universitas Muhammadiyah Malang
  • Rahayu Hartini Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Malang

DOI:

https://doi.org/10.22219/jdh.v2i1.20922

Keywords:

Sosialisasi, Sistim Informasi Manajemen Aset Muhammadiyah, Pimpinan Cabang Muhammadiyah Bululawang.

Abstract

Muhammadiyah sebagai salah satu organisasi filantropi Islam dengan ragam aset yang dimiliki, mencanangkan program manajemen aset melalui aplikasi SIMAM, program ini menyasar seluruh aset yang berada pada setiap unsur pimpinan dan amal usaha yang dimiliki Muhammadiyah, berkenaan dengan hal tersebut maka dilakukan sosialiasi program aplikasi SIMAM di salah satu unsur pimpinan Muhammadiyah di kecamatan Bululawang. Tujuan pelaksanaan kegiatan, untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang program aplikasi SIMAM. Metode sosialisasi digunakan dalam kegiatan dengan pendekatan klasikal berupa pemberian pertanyaan pre-test, ceramah / presentasi, diskusi / tanya jawab, dan pemberian pertanyaan post-test. Hasil kegiatan menyatakan, sebelum kegiatan dilakukan Mitra kebanyakan belum mengatahui tentang program SIMAM hal ini diketahui dari hasil jawaban pre-test yang di berikan, berdasar dari hasil jawaban pre-test Tim Pengabdi memberikan 3 materi meliputi, konsep program SIMAM, tujuan program SIMAM, dan jenis kehartabendaan yang dimaukkan pada program SIMAM. Dampak kegiatan yang dihasilkan dari kegiatan ini Mitra mengetahui dan memahami program aplikasi SIMAM, hal ini di buktikan dengan jawaban dari pertanyaan post-test yang didapat Tim Pengabdi di mana seluruh peserta mengetahui dan memahami program aplikasi SIMAM.

 

SIMAM Application Program Socialization: Efforts to Inventory Assets for Muhammadiyah Bululawang Branch Managers

Muhammadiyah as one of the Islamic philanthropic organizations with a variety of assets owned, launched an asset management program through the SIMAM application, this program targets all assets located in every element of muhammadiyah's leadership and business charity, in this regard to this, the socialization of the SIMAM application program is carried out in one of the muhammadiyah leadership elements in Bululawang subdistrict. The purpose of carrying out activities, is to provide knowledge and understanding of the SIMAM application program. Socialization methods are used in activities with a classic approach in the form of giving pre-test questions, lectures/presentation, discussions / Q&A, and giving post-test questions. The results of the activity stated before the activity was carried out, most partners did not know about the SIMAM program, this was known from the results of the pre-test answers given, based on the results of the pre-test answers the Pengabdi Team gave 3 materials including, the concept of the SIMAM program, the purpose of the SIMAM program, and the type of treasures in the SIMAM program. The impact of the activities resulting from this activity, the Partner knows and understands the SIMAM application program, this is evidenced by the answers to post-test questions obtained by the Pengabdi Team where all participants know and understand the SIMAM application program.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alfi, A. N. (2020a). Muhammadiyah Kaji Tarik Dana dari Bank Syariah Hasil Merger. Berapa Nilainya? - Finansial Bisnis.com. https://finansial.bisnis.com/read/20201216/231/1331588/muhammadiyah-kaji-tarik-dana-dari-bank-syariah-hasil-merger-berapa-nilainya

Alfi, A. N. (2020b). Muhammadiyah Kaji Tarik Dana dari Bank Syariah Indonesia, Pindah ke Mana? - Finansial Bisnis.com. https://finansial.bisnis.com/read/20201216/231/1331845/muhammadiyah-kaji-tarik-dana-dari-bank-syariah-indonesia-pindah-ke-mana

Amaliyah. (2019). Program Kemitraan Masyarakat: Peningkatan Kemampuan Penulisan Karya Ilmiah dan Teknik Publikasi di Jurnal Internasional. Intervensi Komunitas, 1(1), 48–56. http://ojs.itb-ad.ac.id/index.php/IK/article/view/315

Ichsan, R. N., & Nasution, L. (2021). Sosialisasi Pelatihan Disiplin Kerja Karyawan Restaurant Kenanga Garden Medan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Maju UDA Universitas Darma Agung Medan, 1(3), 127–132. https://doi.org/10.46930/PKMMAJUUDA.V1I3.885

Kusumaningrum, D. E., Sumarsono, R. B., & Gunawan, I. (2020). Pendampingan Penulisan Karya Ilmiah Melalui Pendekatan Clinical Coaching bagi Guru Madrasah Inklusi. Abdimas Pedagogi: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 23–31. https://doi.org/10.17977/UM050V3I1P23-31

Luthfi, M., & Adhial Fajrin, Y. (2021). Sosialisasi Pengurusan Sertifikat Tanah Wakaf Yang Dikelola oleh Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Malang. Jurnal Dedikasi Hukum, 1(1), 32–44. https://doi.org/10.2229/JDH.V1I1.16317

Merita. (2019). TUMBUH KEMBANG ANAK USIA 0-5 TAHUN. Jurnal Abdimas Kesehatan (JAK), 1(2), 83–89. https://doi.org/10.36565/JAK.V1I2.29

Nasution, L., & Ichsan, R. N. (2021). Sosialisasi Peluang Usaha Bank Sampah Dalam Peningkatan Pendapatan Masyarakat Di Masa Covid 19. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Maju UDA Universitas Darma Agung Medan, 1(3), 107–112. https://doi.org/10.46930/PKMMAJUUDA.V1I3.882

Nurul Ichsan, R., & Nasution, L. (2021). Sosialisasi Pelatihan Untuk Meningkatkan Prestasi Kerja Karyawan Di PDAM Tirtanadi Cabang Padang Bulan Medan. AMALIAH: JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, 5(1), 48–53. https://doi.org/10.32696/AJPKM.V5I1.693

Puspaningtyas, N. D., & Ulfa, M. (2020). Pelatihan Soal Matematika Berbasis Literasi Numerasi pada Siswa SMA IT Fitrah Insani. Jurnal Pengabdian Masyarakat MIPA Dan Pendidikan MIPA, 4(2), 137–140. https://doi.org/10.21831/JPMMP.V4I2.37504

Putra, E. P. (2020). Aset Tanah Muhammadiyah Mencapai 21 Juta Meter Persegi | Republika Online. https://republika.co.id/berita/qm11js484/aset-tanah-muhammadiyah-mencapai-21-juta-meter-persegi

Putra, E. P. (2022, March). Berikut Inisial 10 Orang Intoleran yang Rusak Plang Muhammadiyah di Banyuwangi | Republika Online. Republika.Co.Id. https://www.republika.co.id/berita/r8efb5484/berikut-inisial-10-orang-kelompok-intoleran-yang-rusak-plang-muhammadiyah-di-banyuwangi

Siregar, G. T. ., & Lubis, M. R. (2021). Sosialisasi Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen Di Lingkungan Universitas Darma Agung. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Maju UDA Universitas Darma Agung Medan, 1(3), 100–106. https://doi.org/10.46930/PKMMAJUUDA.V1I3.881

Tim MWK PP Muhammadiyah. (n.d.). Tabel PDM Malang. Retrieved March 23, 2022, from https://simam.wakafmu.org/tabel/3501020001/3501030023

TIM MWK PWM DIY. (2018). Buku Panduan SIMAM (Sistem Informasi Menejemen Aset Muhammadiyah). Majelis Wakaf Dan Kehartabendaan Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Daerah Istimewa Yogyakarta.

Downloads

Published

2022-04-30

How to Cite

Luthfi, M., & Hartini, R. (2022). Sosialisasi Program Aplikasi SIMAM: Upaya Inventarisasi Aset Pimpinan Cabang Muhammadiyah Bululawang . Jurnal Dedikasi Hukum, 2(1), 85–94. https://doi.org/10.22219/jdh.v2i1.20922

Issue

Section

Articles