Efektivitas teknik forward chaining dalam meningkatkan keterampilan mengenakan kemeja berkancing pada anak dengan intellectual disability taraf sedang

Authors

  • Diah Wahyuningsih Fakultas Psikologi Universitas Indonesia
  • Fenny Hartiani Fakultas Psikologi Universitas Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.22219/jipt.v9i1.13547

Keywords:

Intellectual disability, perilaku berpakaian secara mandiri, modifikasi perilaku, forward chaining

Abstract

Objektif: Anak-anak dengan intellectual disability menunjukkan defisit dalam fungsi adaptif. Secara khusus, anak moderate intellectual disability seringkali kesulitan melakukan tugas bantu diri dan bergantung pada orang lain. Berpakaian sendiri merupakan salah satu keterampilan bantu diri yang penting dikuasai untuk menunjang kemandirian anak. Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektivitas teknik forward chaining untuk meningkatkan keterampilan mengenakan kemeja berkancing pada anak dengan moderate intellectual disability. Teknik forward chaining memecah keterampilan menjadi tahapan-tahapan sederhana. Dalam setiap tahapan forward chaining, anak akan diberikan prompting dan positive reinforcement.


Metode: Penelitian ini menggunakan single subject A-B design. Partisipan merupakan anak laki-laki berusia 12 tahun 4 bulan dengan moderate intellectual disability. Intervensi diberikan dalam 6 sesi dengan 30 kali percobaan.

Temuan: Terdapat perbedaan signifikan pada kemampuan mengenakan kemeja berkancing sebelum dan setelah intervensi dilakukan.

Kesimpulan: Teknik forward chaining yang melibatkan prompting dan positive reinforcement efektif dalam meningkatkan keterampilan mengenakan kemeja berkancing pada anak dengan moderate intellectual disability.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Diah Wahyuningsih, Fakultas Psikologi Universitas Indonesia

Mahasiswa Magister Profesi Psikologi Kekhususan Psikologi Klinis Anak

Fenny Hartiani, Fakultas Psikologi Universitas Indonesia

Staf Pengajar Bagian Psikologi Perkembangan Fakultas Psikologi Universitas Indonesia

References

American Psychiatric Association. (2013). Diagnostic and statistic manual of mental disorder DSM-5 (5th ed.). Washington, DC: Author.


Comer, J. & Kendall, P. C. (2013). The oxford handbook of research strategies for clinical psychology. New York: Oxford University Press.

Craig, F., Operto, F. F., De Giacomo, A., Margari, L., Frolli, A., Conson, M., Ivagnes, S., Monaco, M., & Margari, F. (2016). Parenting stress among parents of children with Neurodevelopmental Disorders. Psychiatry Research, 242, 121-129. Doi:10.1016/j.psychres.2016.05.016


Djuric-Zdravkovic, A., Japundza-Milisavljevic, M., & Macesic-Petrovic, D. (2010). Attention in children with intellectual disabilities. Procedia Social and Behavioral Sciences, 5, 1601–1606. Doi:10.1016/j.sbspro.2010.07.332


Hayton, J. A. (2016). Get Your Coat: Examining the Development of Independent Dressing Skills in Young Children with Visual Impairment in Comparison With Young Children With Down Syndrome and Typically Developing Children. (Thesis). UCL Institute of Education, London United Kingdom. Retrivedfrom https://discovery.ucl.ac.uk/id/eprint/1541120/1/Jessica%20Hayton%20Thesis.pdf


Jaslinder & Hildayani, R. (2019). Efektivitas teknik forward chaining pada kemampuan menggunakan kemeja pada anak dengan disabilitas intelektual. Jurnal Psikogenesis, 7(1), 18-27. Doi:10.24854/jps.v7i1.874


Kazdin, A. E. (2013). Behavior modification in applied settings (7th ed.). Illinois: Waveland Press.
Kumar, R. (2011). Research methodology a step-by-step for beginners (3rd ed.). London: Sage Publications.


Lee, S. C., Muccio, B., & Osborne, N. L. (2009). The effect of chaining techniques on dressing skills of children with moderate mental retardation: A single-subject design study. Journal of Occupational Therapy, Schools, & Early Intervention, 2(3-4), 178–192. Doi:10.1080/19411240903392590


Martin, G. & Pear, J. (2015). Behavior modification: what it is and how to do it (9th ed.). New Jersey: Pearson, Prentice hall.


Marotz, L. R. & Allen, K. E. (2013). Developmental profiles: pre-birth throught adolescence (7th ed.). Belmont: Cengage Learning.


Matson, J. L., & Hong, E. (2019). Self-help skills. In J. L. Matson (Ed.), Handbook of intellectual disabilities: Integrating theory, research and practice (pp. 763-773). Switzerland: Springer Nature.


Mays, N. M., & Heflin, L. J. (2011). Increasing independence in self-care tasks for children with autism using self-operated auditory prompts. Research in Autism Spectrum Disorders, 5, 1351–1357. Doi:10.1016/j.rasd.2011.01.017

Miltenberger, R. G. (2012). Behavior modification principles and procedures (5th ed.). USA: Wadsworth Cengage Learning. Mustikawati, A., Kurnianingrum, W. (2018). Penerapan forward chaining dalam meningkatkan kemampuan mandi secara mandiri pada remaja dengan mild intellectual disability. Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora, dan Seni, 2(1), 154-164. Doi:10.24912/jmishumsen.v2i1.1623


Natasya & Tirta, S. (2018). Penerapan forward chaining untuk meningkatkan kemampuan memakai baju pada anak penyandang disabilitas intelektual sedang. Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora, dan Seni, 2(1), 302-309.Doi:10.24912/jmishumsen. v2i1.1676

Sarafino, E. P. (2012). Applied behavior analysis: pinciples and procedures in behavior modification. Danvers, MA: John Wiley & Sons.

Downloads

Published

2021-01-15

How to Cite

Wahyuningsih, D., & Hartiani, F. (2021). Efektivitas teknik forward chaining dalam meningkatkan keterampilan mengenakan kemeja berkancing pada anak dengan intellectual disability taraf sedang. Jurnal Ilmiah Psikologi Terapan, 9(1), 64–74. https://doi.org/10.22219/jipt.v9i1.13547

Issue

Section

Articles