Pembuatan Sistem Dashboard Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi Standar 4 Berbasis Key Performance Indicator

Main Article Content

Abu Abbas Mansyur
Hariyady Hariyady
Agus Eko Minarno

Abstract

Sistem Dashboard sangat dibutuhkan dalam proses Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, system dashboard mempermudah proses monitoring sebuah kinerja yang sedang dilaksanakan. Proses penilaian akreditasi menggunakan indicator­-indicator tertentu untuk menandakan kondisi suatu proyek, proses akreditasi memerlukan datavdan informasi dari semua pihak-pihak yang berkaitan dengan perguruan tinggi. Indicator-indicator yang digunakan bersumber dari BAN-PT berdasarkan data dari setiap komponen yang ada di perguruan tinggi. Data dan informasi tersebut harus sesuai dengan kondisi internal yang ada di perguruan tinggi sekarang ini. Karena nantinya hasil dari penelitian ini digunakan untuk proses evaluasi akreditasi di asa yang akan dating. Sehingga kedepannya suatu perguruan tinggi bias mempertahankan ataupun meningkatkan nilai akreditasi

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
[1]
A. A. Mansyur, H. Hariyady, and A. E. Minarno, “Pembuatan Sistem Dashboard Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi Standar 4 Berbasis Key Performance Indicator”, JR, vol. 2, no. 3, Jan. 2024.
Section
Articles

References

B. B. A. N. Pt, A. Prasetyo, and I. Widiyanto, “Sistem Panel Kinerja Untuk Program Studi Sarjana,” vol. 01, pp. 13–17, 2013.

P. R. Andriyani, I. Budiman, and R. A. Nugroho, “Aplikasi Dashboard Information System Performansi Akademik Perguruan Tinggi,” pp. 27–39.

E. Hariyanti, I. Werdiningsih, and K. Surendro, “Model Pengembangan Dashboard Untuk Monitoring Dan Evaluasi Kinerja Perguruan Tinggi.”

S. B. Standar, “Sistem dashboard untuk persiapan akreditasi program studi sarjana berdasarkan standar ban-pt,” vol. 8, no. 1, pp. 871–882, 2016.

S. Rahayu and B. M. Prasetyo, “Dashboard Information System,” vol. 2012, no. semnasIF, pp. 82–87, 2012.

J. S. Informasi, F. T. Informasi, I. Teknologi, S. Nopember, J. Arief, and R. Hakim, “Implementasi Metode Incremental Dalam Membangun,” no. November, pp. 2–3, 2015.

F. C. Saputro, W. Anggraeni, and A. Mukhlason, “Pembuatan Dashboard Berbasis Web Sebagai Sarana Evaluasi Diri Berkala Untuk Persiapan Penilaian Akreditasi Berdasarkan Standar Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi,” J. Tek. ITS, vol. 1, no. 1, pp. A397–A402, 2012.

P. T. Sriwijaya, P. Indah, and P. Palembang, “Implementasi Incremental Model Pada Sistem Informasi Penyewaan Barang dan Jasa PT. Sriwijaya Indah Persada Palembang,” vol. 06, no. 02, 2016.

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >>