Perancangan User Interface Aplikasi Penyewaan Mobil Dengan Metode Design Thinking

Main Article Content

Mohamad Rehza Efda

Abstract

Pemesanan mobil sewaan adalah tugas yang melelahkan bagi pelanggan, pelanggan seringkali memiliki jadwal yang padat dan sulit untuk mengunjungi tempat penyewaan secara langsung. menyewa secara konvesional dapat menjadi proses yang memakan waktu dan dan seringkali tidak mendapati unit mobil karena sudah disewa oleh orang lain.. Penelitian ini bertujuan menyediakan sarana yang mudah dan nyaman yakni dengan aplikasi penyewaan mobil digital berbasis mobile, dengan menerapkan metode Design Thinking Process yang memungkinkan pengguna untuk memesan atau menyewa secara online. Aplikasi ini memberikan kemudahan bagi konsumen untuk menjelajahi berbagai macam mobil, melihat spesifikasi, memilih varian yang diinginkan, dan melakukan penyewaan dengan mudah melalui perangkat mobile sesuai preferensi mereka. Metode ini memiliki beberapa tahap yaitu empathize, define, ideate, prototype, dan testing. Hasil pengujian dengan usability testing melalui platform Maze mendapat skor 8,2 persen. Keseluruhan pengalaman pengguna dalam menggunakan aplikasi penyewaan mobil tampak sangat positif.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
[1]
M. R. Efda, “Perancangan User Interface Aplikasi Penyewaan Mobil Dengan Metode Design Thinking”, JR, vol. 6, no. 2, Apr. 2024.
Section
Pengembangan Perangkat Lunak

References

Wahyudi, J. (2019). Pembangunan Sistem Aplikasi Penyewaan Mobil Berbasis Android Studi Kasus : CV. Amanah Kalimantan Rent. Journal of Industrial Engineering and Operation Management, 2(1). https://doi.org/10.31602/jieom.v2i1.2082

Baki Kocaballi, A., Laranjo, L., & Coiera, E. (2018). Measuring user experience in conversational interfaces: A comparison of six questionnaires. Proceedings of the 32nd International BCS Human Computer Interaction Conference, HCI 2018, July. https://doi.org/10.14236/ewic/HCI2018.21

SCHREPP, M. (2019). User Experience Questionnaire Handbook Version 8. URL: Https://Www. Researchgate. Net/Publication/303880829_User_Experience _Questionnaire_Handbook_Version_2.(Access ed: 02.02. 2017), September 2015, 1–15. www.ueq-online.org

Aulia, N., Andryana, S., & Gunaryati, A. (2020). User Experience Design Of Mobile Charity Application Using Design Thinking Method. SISFOTENIKA, 11(1). https://doi.org/10.30700/jst.v11i1.1066

AUERNHAMMER, J., & ROTH, B. (2021). The origin and evolution of Stanford University’s design thinking: From product design to design thinking in innovation management. Journal of Product Innovation Management, 38(6), 623–644. https://doi.org/10.1111/jpim.12594

Kurniawan, G., Adnan, F., & Putra, J. A. (2023). Perancangan User Interface dan User Experience Aplikasi E-Commerce Kain Batik pada UMKM Rezti’s Batik Menggunakan Pendekatan Design Thinking. Jurnal Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 10(3). https://doi.org/10.25126/jtiik.20231036733