ASISTENSI SPT TAHUNAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI OLEH MAHASISWA RELAWAN PAJAK STIE TUAH NEGERI DUMAI

Authors

  • Lailani Fitria STIE Tuah Negeri
  • Shawila Dwi Shafitri STIE Tuah Negeri
  • Ulfa Chania Kinasih STIE Tuah Negeri
  • Mutiara STIE Tuah Negeri
  • Santi STIE Tuah Negeri
  • Ica STIE Tuah Negeri
  • Ayu Astuti STIE Tuah Negeri

DOI:

https://doi.org/10.22219/skie.v6i02.22329

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat merupakan salah satu pilar tri darma perguruan tinggi, menyikapi itu, SekolahTinggi Ilmu Ekonomi Tuah Negeri Dumai turut serta berpartisipasi dalam mewujudkan program pengabdian masyarakat bekerja sama dengan Direktorat Jendral Pajak melalui Kanwil DJP dan KPP PratamaDumai. Kantor PelayananPajak Kota Dumai menciptakan team Relawan Pajak yang menyertakan mahasiswa untuk membantu Wajib Pajak Orang Pribadi dalam menjalankan kewajiban pajaknya. Sasaran pengabdian ini adalah wajib pajak yang memiliki npwp dan berada di kota dumai. Saat ini Direktorat Jendral Pajak telah memperkenalkan cara mudah untuk melaporkan Surat PemberitahuanTahunan (SPT) Pajak Penghasilan Orang Pribadi melalui web djp online denganfitur e-filing di internet. Hasil kegiatan relawan pajak STIE Tuah Negeri dapat dikatakan efektif yang dibuktikan dengan beberapa wawancara dengan wajib pajak yang merasa terbantu melalui program Tax Volunteer. Para relawan pajak sangat konsisten dalam menuntun dalam memberikan petunjuk cara pengisian SPT sehingga wajib pajak dapat memahami tata cara pelaporan SPT secara online.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-09-30

How to Cite

Fitria, L., Shawila Dwi Shafitri, Ulfa Chania Kinasih, Mutiara, Santi, Ica, & Ayu Astuti. (2022). ASISTENSI SPT TAHUNAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI OLEH MAHASISWA RELAWAN PAJAK STIE TUAH NEGERI DUMAI. Studi Kasus Inovasi Ekonomi, 6(02). https://doi.org/10.22219/skie.v6i02.22329

Issue

Section

Articles