PENDAMPINGAN MANAJEMEN USAHA PADA UKM IT (INFORMATION TECHNOLOGI) DI MALANG

Authors

  • Siti Zubaidah

DOI:

https://doi.org/10.22219/skie.v2i01.5496

Abstract

Tujuan Pengabdian ini adalah membentuk/mengembangkan sekelompok masyarakat sebagai calon pengusaha yang mandiri secara ekonomi dengan target khusus yang ingin dicapai adalah memberikan pendampingan dalam manajemen usaha terutama pengelolaan keuangan dan pendampingan dalam pembukuan dan penyusunan anggaran modal yang dilaksanakan pada UKM IT (Information Technology) di Malang.     Mitra dalam pengabdian ini adalah usaha “The Mastej Studio” yang bergerak dalam bidang jasa pembuatan software, website, dll. Kantornya ada di Jalan Delima Kav. 66 Dermo, Mulyoagung Malang. Permasalahan yang dikeluhkan mitra adalah pengelolaan keuangan yang belum baik, belum mampu menyusun perencanaan keuangan, belum mampu menganalisis BEP, belum mampu menyusun Laporan keuangan. Metode yang akan dipakai dalam menyelesaikan masalah mitra adalah memberikan pendampingan dan tutorial dalam  pengelolaan keuangaan.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2018-03-05

How to Cite

Zubaidah, S. (2018). PENDAMPINGAN MANAJEMEN USAHA PADA UKM IT (INFORMATION TECHNOLOGI) DI MALANG. Studi Kasus Inovasi Ekonomi, 2(01). https://doi.org/10.22219/skie.v2i01.5496

Issue

Section

Articles