Faktor Pendorong Keberangkatan TKI dalam Memenuhi Investasi Non Fisik di Kecamatan Selorejo Kabupaten Blitar

Authors

  • Dwi Eko Waluyo Universitas Muhammadiyah Malang
  • Setyo Wahyu Sulistyono

DOI:

https://doi.org/10.22219/jiko.v3i01.5513

Abstract

Secara teoritis peran investasi non fisik berupa pendidikan  dan kesehatan sebagai faktor pendorong (push factor) seseorang menjadi TKI di Kabupaten Malang Provinsi Jawa Timur, dengan metode pengumpulan data untuk memperoleh data primer, sebagai tahap pertama peneliti hadir di Kecamatan Selorejo. Dengan tujuan masalah (1) Menjawab peran investasi non fisik berupa pendidikan  sebagai pendorong seseorang menjadi TKI di Kecamatan Selorejo Kabupaten Blitar Provinsi Jawa Timur. (2). Menjawab peran investasi non fisik berupa kesehatan dan pendidikan sebagai pendorong seorang menjadi TKI di Kecamatan Selorejo Kabupaten  Blitar  Provinsi Jawa Timur . Kabupaten Blitar sebagai situs penelitian sebagai observasi awal, dengan diikuti tahap observasi dengan menggunakan pertanyaan mendalam (deep questions) dengan harapan menjawab secara faktual alasan seorang menjadi TKI secara fenomenalogi diikuti oleh tahapan terakhir berupa collection data, berupa hasil wawancara atau dokumen terkait sebagai pendukung penelitian yang ditujukan kepada mantan TKI  atau calon TKI yang pada saat penelitian berada di situs penelitian dengan pendekatan triangulasi data sebagai uji validitas kebenaran dari penelitian. Hasil yang diperoleh dari beberapa responden peran karakter sosial ekonomi informan menjadi TKI senantiasa untuk membantu meringankan beban suami yang memiliki tanggungjawab atas keluarga dan berupaya untuk membiayai pendidikan anak dalam memprioritaskan dalam investasi non fisik dan modal usaha dalam pengembangan usaha suami. Abstract berisi tujuan penelitian, metodologi dan ringkasan hasil utama penelitian. Abstract ditulis dalam bahasa Inggris dan mengikuti format dalam template ini. Peneliti diharapkan melakukan copy dan format painter untuk memasukkan abstract mereka maupun hasil penelitian. Keywords: Integrity, Phenomenology, Public Accountant

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2018-03-09

Issue

Section

Articles