Steganografi Dalam File Citra Menggunakan Fungsi Hash dan Metode MLSB

Main Article Content

Alfian Yuniarto
Eko Budi Cahyono
Agus Eko Minarno

Abstract

Semakin berkembangnya jaringan internet dapat mempermudah proses pertukaran informasi. Ketika suatu informasi bersifat rahasia ditransmisikan lewat jaringan komputer/internet, maka diperlukan jaminan bahwa informasi tersebut hanya dapat diakses oleh pihak yang berkepentingan. Pernaslahan tersebut dapat di selesaikan dengan salah satu cara  yaitu penyembunyian pesan dalam pengiriman adalah merubah data menjadi yang tidak dimengerti dengan cara di sisipkan ke dalam pixel yang dinamakan teknik steganografi. Pada Teknik steganografi ini salah satu metode yang dapat di gunakan adalah metode Modified Least Significant Bit (MLSB). MLSB merupakan pengembangan dari metode LSB yaitu dengan memodifikasi data dengan cara merubah dari 8 bit menjadi 5 bit. Selain metode MLSB tersebut kita juga dapat menggunakan fungsi hash MD5 sebagai tambahan pengamanan.  Dengan menggunakan fungsi hash MD5 serta dengan menggunakan metode MLSB (modified least significat bit) ini kualitas dari file citra yang di hasilkan menunjukkan nilai baik karena dari rata - rata nilai dari gambar sampel dengan nilai MSE 0.0037 serta PSNR di atas 60db.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
[1]
A. Yuniarto, E. B. Cahyono, and A. E. Minarno, “Steganografi Dalam File Citra Menggunakan Fungsi Hash dan Metode MLSB”, JR, vol. 2, no. 11, Jan. 2024.
Section
Articles

References

M. A. I. Pakereng et al., “Perancangan dan Implementasi Aplikasi CryptoSteganography untuk Pengamanan Pengiriman Gambar Menggunakan Vernam Cipher , RSA dan LSB Embedding Artikel Ilmiah Perancangan dan Implementasi Aplikasi Crypto-Steganography untuk Pengamanan Pengiriman Gambar Me,” no. 672008054, 2014.

J. I. Sari, Sulindawaty, and H. T. Sihotang, “Implementasi Penyembunyian Pesan Pada Citra Digital Dengan Menggabungkan Algoritma HILL Cipher Dan Metode Least Significant BIT (LSB),” J. Mantik Penusa, vol. 1, no. 2, pp. 1–8, 2017.

C. Paper and S. N. Indonesia, “Teknik Steganography Dengan Metode Least Significant Bit ( Lsb ),” no. September 2015, 2016.

M. Z. Abu, “Modified Least Significant Bit ( MLSB ),” Ccsnet, vol. 4, no. 1, pp. 60–67, 2011.

Inayatullah, “Analisis Penerapan Algoritma MD5 Untuk Pengamanan Password,” J. Algoritm., vol. 3, no. 3, pp. 1–5, 2007.

A. Kumar and R. Sharma, “International Journal of Advanced Research in A Secure Image Steganography Based on RSA Algorithm and Hash-LSB Technique,” Int. J. Adv. Res. Comput. Sci. Softw. Eng., vol. 3, no. 7, pp. 363–372, 2013.

A. A. Lubis, N. P. Wong, I. Arfiandi, V. I. Damanik, and A. Maulana, “ Steganografi pada Citra dengan Metode MLSB dan Enkripsi Triple Transposition Vigenere Cipher,” Steganografi pada Citra dengan Metod. MLSB dan Enkripsi Triple Transposition Vigenere Cipher, vol. 16, no. 2, pp. 125–134, 2015.

A. Sulistyanto, T. Informatika, F. T. Informasi, and U. B. Luhur, “Digital Watermarking Pada Citra Menggunakan Metode Modified Least Significant Bit ( MLSB ) Dengan Penyebaran Pesan Secara Acak Menggunakan Metode Linear Congruential Generator ( LCG ): Studi Laboratorium ICT Terpadu Universitas BUDI LUHUR.”

J. Sembiring, “Analisis Algoritma Sha-512 Dan Watermarking Dengan Metode Least Significant Bit Pada Data Citra,” Semin. Nas. Sist. Inf. Indones., pp. 2–4, 2013.

M. M. Emam, A. A. Aly, and F. A. Omara, “An Improved Image Steganography Method Based on LSB Technique with Random Pixel Selection,” Int. J. Adv. Comput. Sci. Appl., vol. 7, no. 3, pp. 361–366, 2016.

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3 4 > >>