Rancang Bangun Aplikasi MakotaMu Berbasis Android (Kasus: Sistem Informasi Majelis Tabligh PDM Kota Malang)

Main Article Content

Muhammad Syofi Azmi
Ilyas Nuryasin
Evi Dwi Wahyuni

Abstract

Ketersediaan informasi jadwal khatib masjid Muhammadiyah Malang dan booklet Uswatun Hasanah merupakan hal penting untuk memperluas dakwah Muhammadiyah yang ada di  Malang. Oleh karena itu, tugas akhir ini ada untuk berusaha menjadi solusi dengan memanfaatkan teknologi yang ada untuk membuat platform berupa aplikasi berbasis android yang menjadi jembatan informasi seputar Muhammadiyah Malang. Penulis menggunakan  metode incremental dalam membangun aplikasi di mana fungsi prioritas akan dibuat terlebih dahulu sebelum fitur-fitur pelengkap lain dibuat. Kemudian untuk mendesain aplikasi MakotaMu
penulis menggunakan metode User Centered Design (UCD) dengan alat dokumen requirement checklist, di mana dokumen ini akan diperiksa dan divalidasi langsung oleh stakehloder. Aplikasi  yang diberi nama MakotaMu ini diuji menggunakan metode black box testing yang menghasilkan aplikasi dapat berfungsi dengan baik dan dapat digunakan oleh pengguna. Berdasarkan hasil pengujian usabilty menggunakan kuesioner SUS di mana aplikasi MakotaMu mendapatkan skor 78 dengan grade “B” termasuk dalam kategori aplikasi yang acceptable, maka dapat disimpulkan bahwa aplikasi MakotaMu dapat diterima dan mudah digunakan.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
[1]
M. S. Azmi, I. Nuryasin, and E. D. Wahyuni, “Rancang Bangun Aplikasi MakotaMu Berbasis Android (Kasus: Sistem Informasi Majelis Tabligh PDM Kota Malang)”, JR, vol. 4, no. 1, Feb. 2024.
Section
Articles

References

M. T. P. P. Muhammadiyah, Pedoman Korps Mubaligh Muhammadiyah. Yogyakarta, Jakarta: Muhammadiyah, 2017.

R. S. Pressman, Rekayasa Perangkat Lunak (Pendekatan Praktisi) Buku 1, 7th ed. Yogyakarta: Penerbit Andi, 2012.

D. S. Dewi, A. H. Brata, and L. Fanani, “Penerapan User Centered Design dalam Pembangunan Aplikasi Informasi Hostel berbasis Android,” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput. e-ISSN, vol. 2548, no. 12, p. 964X, 2018.

E. A. W. Sanadi, A. Achmad, and Dewiani, “Pemanfaatan Realtime Database di Platform Firebase Pada Aplikasi E-Tourism Kabupaten Nabire,” J. Penelit. Enj., vol. 22, no. 1, pp. 20–26, 2018, doi: 10.25042/jpe.052018.04.

S. Wardani, I. G. M. Darmawiguna, and N. Sugihartini, “Usability Testing Sesuai Dengan ISO 9241-11 Pada Sistem Informasi Program Pengalaman Lapangan Universitas Pendidikan Ganesha Ditinjau Dari Pengguna Mahasiswa,” Kumpul. Artik. Mhs. Pendidik. Tek. Inform.,

vol. 8, no. 2, p. 356, 2019, doi: 10.23887/karmapati.v8i2.18400.

R. I. Gunawan, Muh Indra Rokhmawati and N. H. Wardani, “Evaluasi dan Perbaikan Antarmuka Pengguna Menggunakan Pendekatan User Centered Design ( UCD ) dan Card Sorting,” vol. 1, no. 1, 2017.

H. Alathas, “Bagaimana Mengukur Kebergunaan Produk dengan System Usability Scale

(SUS) Score,” medium.com, 2018. https://medium.com/kelasux/bagaimana-mengukurkebergunaan-produk-dengan-system-usability-scale-sus-score-2d6843ca780a (accessed Jan. 10, 2021).

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >>